Melacak InsightID: Misteri Rumah 21 A yang Diganti Menjadi 21 B

Reporter

Tempo.co

Kamis, 10 Oktober 2019 08:58 WIB

Alamat kantor InsightID di Jalan Bangka XI Nomor 21 A, Jakarta Selatan ditambal menjadi 21 B. Tempo/ Fikri Arigi.

Alamat InsightID lain yang didaftarkan atas nama salah satu pendirinya, AA, ada di Jalan Dr Sahardjo Nomor 120 A, Jakarta Selatan. Alamat ini adalah kompleks perkantoran Graha Buana yang menyewakan ruangan-ruangan sebagai kantor.

Tak bisa disebut sebagai gedung kantor bertingkat biasanya, Graha Buana lebih tepat digambarkan seperti rumah toko, dengan ruangan lebih luas, dan parkiran beralas tanah yang lebar. Mereka punya 18 ruang kantor yang disewakan dengan berbagai kisaran harga, tergantung luasnya ruangan.

Tempo tak mendapati ada kantor InsightID di sana. Begitu pula menurut keterangan penjaga keamanan, Sodik, dan anak pemilik gedung, Radinal. “Tidak ada nama kantor itu. Mungkin fiktif kalau kata petugas keamanan tidak ada juga,” kata Radinal saat dikonfirmasi Tempo Rabu 9 Oktober 2019.

Alamat-alamat yang didaftarkan sebagai kantor InsightID. Jalan Bangka XI Nomor 21 A, Jakarta Selatan dan Jalan Dr Sahardjo Nomor 120 A, Jakarta Selatan. TEMPO/Fikri Arigi

Kantor-kantor yang nampak ada di sana sekarang hanya Koperasi Simpan Pinjam Berkat Utama, kantor ekspedisi Alatas, kantor lawyer Wijaya Randi, dan kantor debt collector.

Sodik bercerita sempat ada seorang penyewa atas nama AA beberapa tahun lalu, membuka kantor percetakan mug dengan nama Soouve. Untuk meyakinkan Sodik bahkan menunjukkan asbak rokok dengan sablonan nama Soouve.

Namun perusahaan tersebut, kata pria 52 tahun tersebut, hanya bertahan di sana selama satu tahun sebelum pindah ke Jalan Subur, beberapa ratus meter dari Graha Buana.

Menurut data yang diterima Tempo, AA memang sempat membuka domain dengan nama Soouve.com. Hal tersebut juga dikonfirmasi oleh Radinal yang mengatakan bahwa Soouve adalah perusahaan milik beberapa mahasiswa salah satu universitas swasta, yang mana AA, dan dua penggawa InsightID lainnya, PM, dan FH, merupakan lulusan dari jurusan Komunikasi kampus tersebut di tahun 2011. “Soouve ada, dari kumpulan anak kampus,” tutur Radinal.

Berita terkait

Satgas Yonif 509 Kostrad Lakukan Koteka Barbershop di Wilayah Intan Jaya Papua, Apa Tugas dan Fungsi Utama Kostrad?

5 jam lalu

Satgas Yonif 509 Kostrad Lakukan Koteka Barbershop di Wilayah Intan Jaya Papua, Apa Tugas dan Fungsi Utama Kostrad?

Calon suami Ayu Ting Ting dan Satgas Yonif 509 Kostrad melakukan program Koteka Barbershop. Apa tugas dan fungsi utama Kostrad?

Baca Selengkapnya

Calon Suami Ayu Ting Ting dan Jajaran Satgas Yonif 509 Kostrad Lakukan Kegiatan Koteka Barbershop

5 jam lalu

Calon Suami Ayu Ting Ting dan Jajaran Satgas Yonif 509 Kostrad Lakukan Kegiatan Koteka Barbershop

Calon suami Ayu Ting Ting, Muhammad Fardhana yang tergabung dalam Satgas Yonif 509 Kostrad mengadakan kegiatan Koteka Barbershop. Apakah itu?

Baca Selengkapnya

Catatan Jual-Beli Amunisi Anggota TNI-Polri dan KKB di Papua

1 hari lalu

Catatan Jual-Beli Amunisi Anggota TNI-Polri dan KKB di Papua

Kepala Operasi Damai Cartenz, Kombes Faizal Ramadhani akui ada anggota TNI-Polri jual amunisi ke KKB. Berikut beberapa kasusnya.

Baca Selengkapnya

Sidang Korupsi Gereja Kingmi Mile 32 di Kabupaten Mimika, KPK Bacakan Tuntutan 4 Terdakwa

1 hari lalu

Sidang Korupsi Gereja Kingmi Mile 32 di Kabupaten Mimika, KPK Bacakan Tuntutan 4 Terdakwa

Para tersangka korupsi Gereja Kingmi Mile 32 mengakibatkan timbulnya kerugian keuangan negara setidaknya Rp 11, 7 miliar.

Baca Selengkapnya

Freeport Indonesia, Kritik Pengamat Ekonomi UGM hingga Perpanjangan Kontrak

3 hari lalu

Freeport Indonesia, Kritik Pengamat Ekonomi UGM hingga Perpanjangan Kontrak

Pengamat Ekonomi Energi UGM Fahmy Radhi mengkritik perpanjangan izin ekspor konsentrat tembaga PT Freeport Indonesia

Baca Selengkapnya

Kepala Operasi Damai Cartenz Bantah Tutup Akses Lembaga HAM ke Papua

3 hari lalu

Kepala Operasi Damai Cartenz Bantah Tutup Akses Lembaga HAM ke Papua

Kepala Operasi Damai Cartenz membantah tudingan KKB yang menyatakan pemerintah Indonesia menutup akses lembaga HAM ke Papua.

Baca Selengkapnya

Kepala Operasi Damai Cartenz Minta KKB Buktikan Tudingan Serangan Udara hingga Bakar 3 Rumah di Pogapa

3 hari lalu

Kepala Operasi Damai Cartenz Minta KKB Buktikan Tudingan Serangan Udara hingga Bakar 3 Rumah di Pogapa

Kepala Operasi Damai Cartenz, Kombes Faizal Ramadhani, mengatakan TPNPB-OPM harus membuktikan tudingan tentang serangan udara ke Kampung Pogapa.

Baca Selengkapnya

Pemerintah Melalui PMN Berhasil Terangi Lima Kampung di Keerom, Papua

4 hari lalu

Pemerintah Melalui PMN Berhasil Terangi Lima Kampung di Keerom, Papua

PT PLN (Persero) berhasil menghadirkan listrik 24 jam untuk Kampung Banda, Kampung Pund, Kampung Ampas, Distrik Waris, Kampung Skofro dan Kampung Uskuwar, di Kabupaten Keerom, Papua.

Baca Selengkapnya

Adu Tembak Aparat dan TPNPB di Pogapa: Polda Papua Sebut Warga Berlindung di Hutan, Bukan Mengungsi

4 hari lalu

Adu Tembak Aparat dan TPNPB di Pogapa: Polda Papua Sebut Warga Berlindung di Hutan, Bukan Mengungsi

Polda Papua membantah warga di Kampung Pogapa mengungsi akibat kontak senjata antara TNI-Polri dan TPNPB.

Baca Selengkapnya

Polda Papua Bantah Serangan kepada TPNPB-OPM Bikin Warga Kampung Pogapa Mengungsi

5 hari lalu

Polda Papua Bantah Serangan kepada TPNPB-OPM Bikin Warga Kampung Pogapa Mengungsi

Polisi sebut keberadaan TPNPB-OPM di Kampung Pogapa yang justru membuat warga terpaksa meninggalkan kampung halaman.

Baca Selengkapnya