SBY Ceritakan Kedekatannya dengan BJ Habibie

Reporter

Fikri Arigi

Kamis, 12 September 2019 11:20 WIB

Presiden RI ke-3, Bapak BJ Habibie (kiri) berbincang dengan presiden ke-6, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) saat menjenguk Ibu Ani Yudhoyono di RS National University Hospital (NUH), Singapura, Ahad, 28 April 2019. Habibie didampingi kedua puteranya, Ilham Akbar Habibie dan Thareq Kemal Habibie beserta keluarga besar. Istimewa

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden RI ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono atau SBY datang ke rumah Presiden RI ke-3 BJ Habibie yang meninggal pada Rabu sore, 11 September 2019. SBY tiba di rumah duka di bilangan Patra Kuningan, Jakarta Selatan pada Kamis, 12 September 2019.

SBY menyebut Indonesia kehilangan sosok BJ Habibie. “Saya memiliki kedekatan secara pribadi," kata SBY kepada wartawan. Kedekatan itu, kata SBY, terjalin sebelum BJ Habibie menjadi Presiden hingga saat ini.

SBY bercerita, hubungannya makin erat ketika istrinya, Ani Yudhoyono, wafat pada 1 Juni 2019. BJ Habibie menjenguk Ani Yudhoyono ketika dirawat di Singapura.

Menurut SBY, BJ Habibie dianggapnya sebagai kakak. SBY berdoa amal baik almarhum diterima Allah SWT. “Beliau bukan hanya bapak reformasi, bapak demokrasi, tapi juga bapak teknologi."

BJ Habibie menjabat Presiden RI setelah Soeharto mengundurkan diri pada 21 Mei 1998, sekaligus menandai transisi dari Orde Baru ke era Reformasi.

Dia meninggal pada Rabu, 11 September 2019, sekitar pukul 18.03 WIB pada usia 83 tahun di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Subroto, Jakarta Pusat.

Pria kelahiran Pare Pare, Sulawesi Selatan, itu menjalani perawatan di ruang ICU RSPAD sejak Senin lalu. BJ Habibie meninggal karena penurunan fungsi tubuh dan gagal jantung.

FIKRI ARIGI

Berita terkait

Gagasan Presidential Club Prabowo Disebut Bisa Cegah Tumbuhnya Brutus di Sekeliling Presiden

15 jam lalu

Gagasan Presidential Club Prabowo Disebut Bisa Cegah Tumbuhnya Brutus di Sekeliling Presiden

Partai Demokrat menyoroti mimpi SBY setahun lalu yang serupa dengan keinginan Prabowo membuat presidential club.

Baca Selengkapnya

Prabowo Ingin Bentuk Presidential Club, Demokrat: Gagasan Politik Tingkat Tinggi

19 jam lalu

Prabowo Ingin Bentuk Presidential Club, Demokrat: Gagasan Politik Tingkat Tinggi

Politikus Demokrat anggap gagasan Prabowo Subianto yang ingin membentuk Presidential Club sebagai politik tingkat tinggi.

Baca Selengkapnya

Ragam Tanggapan atas Rencana Prabowo Bentuk Presidential Club

1 hari lalu

Ragam Tanggapan atas Rencana Prabowo Bentuk Presidential Club

Prabowo ingin menjaga silaturahmi kebangsaan dan menjadi teladan lewat presidential club.

Baca Selengkapnya

Jokowi Respons Positif soal Wacana Presidential Club, Berharap Bisa Dilakukan Setiap 2 Hari Sekali

1 hari lalu

Jokowi Respons Positif soal Wacana Presidential Club, Berharap Bisa Dilakukan Setiap 2 Hari Sekali

Jokowi merespons positif wacana Presidential Club yang digagas Presiden terpilih Prabowo Subianto

Baca Selengkapnya

Prabowo Bakal Bentuk Presidential Club, Megawati, SBY dan Jokowi Masuk di Dalamnya

1 hari lalu

Prabowo Bakal Bentuk Presidential Club, Megawati, SBY dan Jokowi Masuk di Dalamnya

Prabowo disebut akan membentuk Presidential Club yang menjadi wadah pertemuan mantan presiden.

Baca Selengkapnya

Respons Istana atas Wacana Presidential Club dari Jubir Prabowo

1 hari lalu

Respons Istana atas Wacana Presidential Club dari Jubir Prabowo

Koordinator Staf Khusus Presiden Ari Dwipayana menanggapi wacana pembentukan presidential club yang disampaikan juru bicara Prabowo

Baca Selengkapnya

Kata Pengamat soal Keinginan Prabowo Bentuk Presidential Club: Kalo Tidak Perlu, Jangan

1 hari lalu

Kata Pengamat soal Keinginan Prabowo Bentuk Presidential Club: Kalo Tidak Perlu, Jangan

Menurut Ujang Komarudin, pembentukan Presidential Club oleh Prabowo Subianto harus dilihat berdasarkan kebutuhan.

Baca Selengkapnya

Hari Buruh Internasional dari Masa ke Masa di Indonesia, Kapan Mulai Jadi Hari Libur Nasional?

2 hari lalu

Hari Buruh Internasional dari Masa ke Masa di Indonesia, Kapan Mulai Jadi Hari Libur Nasional?

Hari Buruh diperingati setiap tahun pada 1 Mei. Kapan pertama kali diperingati di Indonesia, kapan pula ditetapkan sebagai hari libur nasional?

Baca Selengkapnya

Alasan Pengamat Sebut Jokowi dan SBY Jadi Mentor Andal Prabowo

3 hari lalu

Alasan Pengamat Sebut Jokowi dan SBY Jadi Mentor Andal Prabowo

Pengamat menilai hubungan Jokowi dengan Megawati yang renggang membuat Jokowi dan Prabowo akan terus bersama.

Baca Selengkapnya

May Day: Sejarah Hari Buruh sampai Jadi Libur Nasional di Era Presiden SBY

4 hari lalu

May Day: Sejarah Hari Buruh sampai Jadi Libur Nasional di Era Presiden SBY

Polri menyiapkan ribuan anggotanya di sejumlah daerah mengawal aksi buruh memperingati May Day, Rabu besok,

Baca Selengkapnya