Dibisiki Zulfikli Hasan, Amien Lega PAN Oposisi

Reporter

Fikri Arigi

Editor

Purwanto

Jumat, 23 Agustus 2019 17:10 WIB

Ketua Dewan Kehormatan PAN Amien Rais bersiap diperiksa terkait kasus dugaan makar di Polda Metro Jaya, Jakarta, 24 Mei 2019. TEMPO/M Taufan Rengganis

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua Dewan Kehormatan Partai Amanat Nasional (PAN) Amien Rais mengatakan partainya akan tetap berada di oposisi. Menurutnya PAN akan mengkritik dan juga mendukung, tapi dari luar pemerintahan.

“Tadi saya dibisiki bapak Ketum bahwa nanti PAN tidak ikut dalam kabinet yang akan datang,” kata Amien dalam acara ulang tahun PAN ke-21 di Kolong Jembatan Tol Penjagalan, Pluit, Jakarta Utara, Jumat 23 Agustus 2019.

Di hadapan kader-kader PAN, Amien mengatakan hal itu, sesuatu yang melegakan. Amien menambahkan partainya akan memberikan kritik apabila pemerintah keliru, dan memberikan dukungan apabila arah kebijakannya benar dari sisi oposisi.

Sejauh ini PAN memang belum menegaskan sikapnya, masuk koalisi pendukung Jokowi, atau berada tetap di oposisi. Amien dan Zulfikli Hasan sempat berbeda paham pada paruh akhir Pilpres 2019 lalu.

Pasca pemilihan Zulhas--begitu Zulfikli kerap disapa-- yang berada di barisan oposisi melunak. Pertemuannya dengan Jokowi pada pelantikan Gubernur Maluku di Istana 24 April 2019, menimbulkan spekulasi bakal bergesernya dukungan PAN pasca-Pilpres 2019.

Sedangkan Amien berkukuh ingin partai yang ia dirikan di 1998 itu tetap berada di luar pemerintah. Sejak itu kubu Zulhas dan Amien kerap beradu dalam pernyataan.

Sebelumnya dalam acara yang sama Ketum PAN, Zulkifli Hasan menyindir Amien Rais agar tidak sentimentil dengan friksi antara mereka yang sempat terjadi dalam Pilpres 2019 lalu. “Kalau masih baper orang sudah menyusun kekuatan sekarang Pak Amien,” tuturnya.

FIKRI ARIGI

Berita terkait

Ragam Pendapat Soal Pentingnya Oposisi di Pemerintahan Prabowo-Gibran

11 jam lalu

Ragam Pendapat Soal Pentingnya Oposisi di Pemerintahan Prabowo-Gibran

Sejumlah kalangan menilai DPR membutuhkan partai oposisi untuk mengawasi pemerintahan Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Para Politikus PKS Ini Balas Partai Gelora soal Gabung Prabowo-Gibran

2 hari lalu

Para Politikus PKS Ini Balas Partai Gelora soal Gabung Prabowo-Gibran

Partai Gelora menolak PKS jika bergabung dengan pemerintahan Prabowo-Gibran, karena dinilai selalu 'menyerang' saat masa kampanye Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Dosen Filsafat UGM Sebut Pentingnya Partai Oposisi: Jika Tidak Ada, Maka Demokrasi Tambah Merosot Jauh

2 hari lalu

Dosen Filsafat UGM Sebut Pentingnya Partai Oposisi: Jika Tidak Ada, Maka Demokrasi Tambah Merosot Jauh

Keberadaan partai oposisi sangat penting untuk memberikan pengawasan dan mengontrol jalannya pemerintahan. Ini pendapat dosen filsafat UGM.

Baca Selengkapnya

Ditolak Partai Gelora untuk Gabung Kubu Prabowo, PKS Tak Masalah Jadi Koalisi atau Oposisi

2 hari lalu

Ditolak Partai Gelora untuk Gabung Kubu Prabowo, PKS Tak Masalah Jadi Koalisi atau Oposisi

Partai Gelora menyebut PKS selalu menyerang Prabowo-Gibran selama kampanye Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Peneliti BRIN Bilang Oposisi Tetap Dibutuhkan di Pemerintahan Prabowo-Gibran, Ini Alasannya

3 hari lalu

Peneliti BRIN Bilang Oposisi Tetap Dibutuhkan di Pemerintahan Prabowo-Gibran, Ini Alasannya

PKS belum membuat keputusan resmi akan bergabung dengan pemerintahan Prabowo atau menjadi oposisi.

Baca Selengkapnya

Silang Pendapat Politikus PKS soal Peluang Gabung ke Kubu Prabowo-Gibran

3 hari lalu

Silang Pendapat Politikus PKS soal Peluang Gabung ke Kubu Prabowo-Gibran

Soal PKS berada di luar atau dalam pemerintahan Prabowo-Gibran mendapatkan respons berbeda dari internal PKS.

Baca Selengkapnya

Pengamat Sarankan PKS Tak Gabung ke Kubu Prabowo

3 hari lalu

Pengamat Sarankan PKS Tak Gabung ke Kubu Prabowo

Pengamat sarankan PKS tidak bergabung dengan pemerintahan Prabowo.

Baca Selengkapnya

Mengenal Fungsi Oposisi dalam Negara Demokrasi

3 hari lalu

Mengenal Fungsi Oposisi dalam Negara Demokrasi

Isu tentang partai yang akan menjadi oposisi dalam pemerintahan Prabowo-Gibran kian memanas. Kenali fungsi dan peran oposisi.

Baca Selengkapnya

Ribuan Pendukung Desak Perdana Menteri Spanyol Tidak Mundur dari Jabatan

3 hari lalu

Ribuan Pendukung Desak Perdana Menteri Spanyol Tidak Mundur dari Jabatan

Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez mengumumkan akan mundur setelah pengadilan meluncurkan penyelidikan korupsi terhadap istrinya.

Baca Selengkapnya

2 Alasan PPP Belum Putuskan Sikap soal Oposisi atau Koalisi

5 hari lalu

2 Alasan PPP Belum Putuskan Sikap soal Oposisi atau Koalisi

Pelaksana Tugas Ketua Umum PPP, Mardiono mengungkap alasan partainya belum memutuskan sikap terhadapan pemerintahan Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya