Dongkrak Jumlah Pemilih Pemilu, KPU Diminta Libatkan Kaum Muda

Reporter

Antara

Jumat, 19 Januari 2018 12:04 WIB

Komisioner KPU Hadar Nafis Gumay. TEMPO/Imam Sukamto

TEMPO.CO, Jakarta - Penasihat Constitutional and Electoral Reform Center (Correct), Hadar Nafis Gumay, meminta Komisi Pemilihan Umum (KPU) melibatkan pemilih muda dalam sejumlah kegiatan penyelenggaraan pemilu. KPU harus terbuka terhadap partisipasi publik. “Pelibatan kaum muda salah satunya," ujar Hadar di Jakarta, Jumat, 19 Januari 2018.

Komisioner KPU periode 2012-2017 itu mengatakan Tujuannya, selain menaikkan angka partisipasi pemilih muda, masuknya mereka dalam kegiatan KPU bermanfaat untuk mengedukasi mereka mengenai pemilihan umum. "Mereka bisa ikut dalam pembuatan peraturan, pemantauan, dan sosialisasi."

Baca:
Tak Ada Verifikasi Faktual, KPU: Kualitas Peserta Pemilu Menurun
Mendagri Pastikan Pemerintah Tak Bakal Terbitkan Perpu Pemilu

Menurut Hadar, partisipasi pemilih muda dalam pemilu bergantung pada calon peserta pemilu. “Kalau mereka lihat calonnya itu favorit, partisipasinya akan besar," ucap Hadar.

Namun, meski ada faktor calon peserta pemilu dalam partisipasi kaum muda, KPU dinilai tetap memiliki peran penting membuat pemilih di bawah usia 30 tahun itu "akrab" dengan pemilu dan tahapannya.

Baca juga: SBY: Meski Persaingan Keras, Pemilu Jangan...

KPU harus mengusahakan agar pemilih muda "dekat" dengan pemilu. Salah satu caranya adalah mendekati anak muda dengan cara yang paling akrab dengan kehidupan mereka saat ini, yakni mengintensifkan kembali media sosial KPU. "Sebab, sekarang ini kan anak muda update-nya lewat media sosial," tutur Hadar.

Advertising
Advertising

Berita terkait

Pengamat Nilai KPU dan Bawaslu Kurang Prioritaskan Sidang Sengketa Pileg di MK

2 jam lalu

Pengamat Nilai KPU dan Bawaslu Kurang Prioritaskan Sidang Sengketa Pileg di MK

Direktur Eksekutif Lingkar Madani, Ray Rangkuti, menyoroti peran KPU dan Bawaslu dalam sengketa pileg di MK.

Baca Selengkapnya

DPR Agendakan Rapat Evaluasi Pemilu 2024 dengan KPU pada 15 Mei

5 jam lalu

DPR Agendakan Rapat Evaluasi Pemilu 2024 dengan KPU pada 15 Mei

KPU sebelumnya tidak menghadiri undangan rapat Komisi II DPR karena bertepatan dengan masa agenda sidang sengketa Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Alasan Mendagri Sebut Pilkada 2024 Tetap Digelar Sesuai Jadwal

15 jam lalu

Alasan Mendagri Sebut Pilkada 2024 Tetap Digelar Sesuai Jadwal

Pilkada 2024 digelar pada 27 November agar paralel dengan masa jabatan presiden terpilih.

Baca Selengkapnya

Kata KPU Soal Gugatan Alihkan Suara PPP di 35 Dapil

16 jam lalu

Kata KPU Soal Gugatan Alihkan Suara PPP di 35 Dapil

KPU menanggapi permohonan sengketa pileg yang dilayangkan oleh PPP. Partai ini menuding KPU mengalihkan suara mereka di 35 dapil.

Baca Selengkapnya

Respons KPU Saat Mendagri Minta Cegah Kebocoran Data Pemilih Pilkada 2024

17 jam lalu

Respons KPU Saat Mendagri Minta Cegah Kebocoran Data Pemilih Pilkada 2024

Tito Karnavian mengingatkan KPU tentang potensi pidana jika terjadi kebocoran data pemilih Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Ketua KPU Akui Sistem Noken di Pemilu 2024 Agak Aneh, Perolehan Suara Berubah di Semua Partai

18 jam lalu

Ketua KPU Akui Sistem Noken di Pemilu 2024 Agak Aneh, Perolehan Suara Berubah di Semua Partai

Ketua KPU Hasyim Asy'ari mengakui sistem noken pada pemilu 2024 agak aneh. Apa sebabnya?

Baca Selengkapnya

Tim Hukum TKN Sebut Gugatan PDIP di PTUN Tak Pengaruhi Pelantikan Prabowo-Gibran

20 jam lalu

Tim Hukum TKN Sebut Gugatan PDIP di PTUN Tak Pengaruhi Pelantikan Prabowo-Gibran

Tim Prabowo-Gibran mengatakan gugatan PDIP ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) terhadap KPU RI tidak akan mempengaruhi pelantikan pemenang Pilpres

Baca Selengkapnya

Dianggap Tak Serius Hadapi Sidang Sengketa Pileg oleh MK, Komisioner KPU Kompak Membantah

20 jam lalu

Dianggap Tak Serius Hadapi Sidang Sengketa Pileg oleh MK, Komisioner KPU Kompak Membantah

Komisioner KPU menegaskan telah mempersiapkan sidang di MK dengan sungguh-sungguh sejak awal.

Baca Selengkapnya

Mendagri Tito Serahkan DP4 ke KPU untuk Susun DPT Pilkada 2024

1 hari lalu

Mendagri Tito Serahkan DP4 ke KPU untuk Susun DPT Pilkada 2024

Penyerahan DP4 ini dilakukan secara simbolis oleh Mendagri Muhammad Tito Karnavian kepada Ketua KPU Hasyim Asy'ari.

Baca Selengkapnya

KPU Jakarta Buka Pendaftaran PPS Pilkada 2024, Berikut Jadwal dan Syaratnya

1 hari lalu

KPU Jakarta Buka Pendaftaran PPS Pilkada 2024, Berikut Jadwal dan Syaratnya

KPU kabupaten/kota Sejakarta resmi membuka pendaftaran bagi petugas Panitia Pemungutan Suara alias PPS pada Kamis, 2 Mei 2024.

Baca Selengkapnya