Pesan Soedirman: Jangan Sekali-Kali TNI Menyalahi Janjinya...

Reporter

Antara

Kamis, 5 Oktober 2017 15:53 WIB

Jenderal Soedirman. Wikipedia.org

TEMPO.CO, Jakarta -Upacara Perayaan Hari Ulang Tahun TNI ke 72, Kamis 5 Oktober 2017 berlangsung di Cilegon, Banten. Aneka atraksi digelar di perayaan itu, termasuk pagelaran drama kolosal yang digelar di Dermaga PT Indah Kiat, Cilegon Banten.

Drama kolosal menampilkan cerita peran Jenderal Soedirman saat bergerilya melawan Belanda di Yogyakarta, pertengahan Desember 1948, ketika Belanda melancaarkan Agresi Militer II untuk menduduki kota. Sang Jenderal Besar Soedirman diperankan oleh Dananng Priambodo Soedirman, cucu Soedirman. Dalam drama tersebut, TNI juga menggunakan pesawat EMB-314 Super Tucano yang seakan membombardir pasukan gerilya Soedirman.
.
BACA: Amanat Jenderal Soedirman Dikutip Jokowi, Ini versi utuhnya..

Diceritakan dalam sejumlah adegan dalam drama itu, saat pemimpin politik berlindung di Keraton Sultan, Soedirman bersama sekelompok kecil tentara dan dokter pribadinya melakukan perjalanan ke arah selatan dan memulai perlawanan gerilya. Semula mereka diikuti oleh pasukan Belanda namun Jenderal Soedirman dan pasukannya berhasil kabur dan membangun markas sementara.

Pasukan Belanda tak mampu mengenali wajah Soedirman, bahkan ketika sang jenderal berada di depan mata mareka, membuat seorang prajurit heran dan menanyakan jimatnya. Soedirman mengatakan punya tiga jimat: jimat pertama, Soedirman tak pernah lepas dari bersuci; kedua, Soedirman tak mau lepas dan selalu shalat tepat waktu. Ketiga Soedirman selalu ikhlas untuk kepentingan rakyat bukan kepentingan pribadi, golongan maupun partai".

BACA:Marahnya Jenderal Soedirman Karena Dituduh Kudeta Soekarno

Advertising
Advertising

Yang menarik, dalam satu adegan perang gerilya, Soedirman yang diperankan Danang, menyampaikan pesannya kepada seluruh rakyat Indonesia, agar menjaga Indonesia. Menurut Soedirman, TNI bukan milik satu golongan, bukan di atas rakyat juga. TNI, kata Soedirman, harus tetap setia untuk keselamatan negara. "Jangan sekali-kali tentara menyalahi janjinya untuk menjadi pengkhianat," kata Soedirman seperti ditirukan Danang, cucunya.

Soedirman juga menegaskan, pahlawan yang sebenarnya bukanlah dirinya, melainkan rakyat. "Tanpa rakyat, TNI bukan siapa-siapa," "TNI besarnya dari rakyat, pahlawan sebenarnya bukan Soedirman, tapi rakyat," katanya.

Di akhir drama kolosal itu, Panglima TNI Jendral Gatot Nurmantyo mengatakan Jenderal Soedirman menjadi salah satu penyemangat jiwa patriotisme dan kebersamaan di dalam tubuh prajurit.

ANTARA

Berita terkait

Jenderal Bintang Lima Sangat Sedikit. Siapa Saja Mereka?

57 hari lalu

Jenderal Bintang Lima Sangat Sedikit. Siapa Saja Mereka?

Orang yang menyandang gelar jenderal bintang lima sangat sedikit.

Baca Selengkapnya

Di Atas Jenderal TNI Kehormatan Prabowo, Masih Ada Pangkat Jenderal Besar yang Hanya Disandang 3 Sosok Ini

58 hari lalu

Di Atas Jenderal TNI Kehormatan Prabowo, Masih Ada Pangkat Jenderal Besar yang Hanya Disandang 3 Sosok Ini

Jokowi beri Jenderal TNI Kehormatan bintang 4 kepada Prabowo Subianto. Di atas ini, masih ada pangkat Jenderal Besar yang hanya disandang 3 sosok ini.

Baca Selengkapnya

Ayu Ting Ting Bertunangan, Begini Pengertian Infanteri Asal Satuan Lettu Muhammad Fardhana

12 Februari 2024

Ayu Ting Ting Bertunangan, Begini Pengertian Infanteri Asal Satuan Lettu Muhammad Fardhana

Lettu Muhammad Fardhana calon suami Ayu Ting Ting berasal dari satuan infanteri TNI AD. Apa lelhususan satuan militer ini?

Baca Selengkapnya

TB Simatupang Bukan Hanya Nama Jalan, Ini Kisah Perjuangannya

3 Januari 2024

TB Simatupang Bukan Hanya Nama Jalan, Ini Kisah Perjuangannya

Profil TB Simatupang pahlawan nasional pernah menjabat KSAP atau Panglima TNI. 6 tahun jadi jenderal dari pangkat kapten.

Baca Selengkapnya

SBY Tetapkan 19 Desember Hari Bela Negara, Apa Alasannya?

19 Desember 2023

SBY Tetapkan 19 Desember Hari Bela Negara, Apa Alasannya?

Peringatan Hari Bela Negara ditetapkan oleh Presiden Susilo Bambang Yudhyono untuk mengenang jasa-jasa pahlawan dalam mendirikan Pemerintah Darurat Republik Indonesia pada 19 Desember 1948

Baca Selengkapnya

15 Desember Hari Juang Kartika TNI AD, Peringati Pertempuran Palagan Ambarawa

15 Desember 2023

15 Desember Hari Juang Kartika TNI AD, Peringati Pertempuran Palagan Ambarawa

Pertempuran Palagan Ambarawa kemudian diperingati sebagai Hari Juang Kartika TNI AD itu dipimpin langsung Jenderal Soedirman

Baca Selengkapnya

Hari Pahlawan: Teks Lengkap Resolusi Jihad fi-Sabilillah KH Hasyim Asy'ari

10 November 2023

Hari Pahlawan: Teks Lengkap Resolusi Jihad fi-Sabilillah KH Hasyim Asy'ari

Resolusi Jihad KH Hasyim Asy'ari nampu bangkitkan semangat juang rakyat melawan pasukan Inggris 78 tahun lalu di Surabaya. Berikut teks lengkapnya.

Baca Selengkapnya

Jenderal Soedirman Bukan Pemuda Biasa Tak Mudah Jadi Panglima TNI di Usia 29 Tahun

27 Oktober 2023

Jenderal Soedirman Bukan Pemuda Biasa Tak Mudah Jadi Panglima TNI di Usia 29 Tahun

Jenderal Soedirman usianya 29 tahun kala menjabat Panglima TNI pertama. Ia salah satu contoh bukan pemuda biasa yang turut berjuang demi kemerdekaan.

Baca Selengkapnya

Jokowi, SBY dan Prabowo Duduk Bersebelahan saat Parade Senja di Kemhan

9 Oktober 2023

Jokowi, SBY dan Prabowo Duduk Bersebelahan saat Parade Senja di Kemhan

Kementerian Pertahanan menggelar kegiatan Parade Senja dalam rangka peringatan HUT ke-78 TNI di Lapangan Bela Negara, Senin 9 Oktober 2023.

Baca Selengkapnya

HUT TNI, Mengenang Jenderal Oerip Soemohardjo Gabungkan Kekuatan Militer TNI

6 Oktober 2023

HUT TNI, Mengenang Jenderal Oerip Soemohardjo Gabungkan Kekuatan Militer TNI

Di HUT TNI, ada sosok Jenderal Oerip Soemohardjo merupakan salah satu orang yang menjadi peletak ABRI-TNI dalam hal keorganisasian.

Baca Selengkapnya