Jokowi Sindir Prabowo untuk Mempertegas Perbedaan

Reporter

Minggu, 8 Juni 2014 06:21 WIB

Jokowi berfoto bersama masyarakat di Kampung Hebeaibulu Yoka, Distrik Heram, Kota Jayapura, Papua (5/6). TEMPO/Ananda Teresia

TEMPO.CO, Jakarta - Calon presiden dari koalisi pimpinan Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, Joko Widodo, mulai melontarkan sindiran untuk rivalnya yang merupakan calon presiden dari koalisi yang dipimpin Partai Gerakan Indonesia Raya, Prabowo Subianto. Menurut juru bicara tim pemenangan Jokowi-Kalla, Hasto Kristiyanto, sindiran itu bukan lantaran Jokowi mulai panik untuk bersaing dengan pasangan calon presiden dan wakil presiden, Prabowo-Subianto-Hatta Rajasa.

"Kalau nyindir, ya boleh aja. Sindiran itu untuk memperkuat bahwa kami berbeda (dengan Prabowo-Hatta)," kata Hasto ketika dihubungi Tempo, Sabtu, 7 Juni 2014.

Dia menuturkan banyak perbedaan tajam antara Jokowi-Kalla dan Prabowo Hatta. Hasto mencontohkan, dalam hal penggalangan dana, Jokowi-JK membuka rekening khusus untuk menampung sumbangan masyarakat luas. "Kalau Prabowo-Hatta kan dari pengusaha besar, sedangkan kita dari rakyat," ujarnya.

Contoh lainnya, kata Hasto, Prabowo-Hatta naik helikopter dalam berkampanye. Sedangkan Jokowi-Kalla dengan mobil atau pesawat komersil yang disewa. "Ini untuk diferensiasi, Pak Jokowi-JK memang figur merakyat," kata Wakil Sekretaris Jenderal PDIP itu.

Sebelumnya, saat berkampanye di Papua pada Kamis, 5 Juni 2014, Jokowi menyindir Prabowo yang selalu berkampanye dari satu hotel ke hotel lain. Jadi, menurut Jokowi, Prabowo tidak pernah bersinggungan dengan rakyat. Apalagi mengunjungi masyarakat Papua. (Baca juga: Di Papua, Jokowi Sindir Cara Kampanye Prabowo)


LINDA TRIANITA

Berita terkait

Syarat Pemasangan Foto Presiden dan Wakil Presiden di Kantor atau Instansi, Wajibkah?

39 menit lalu

Syarat Pemasangan Foto Presiden dan Wakil Presiden di Kantor atau Instansi, Wajibkah?

PDIP memberi klarifikasi mengapa tak ada foto Jokowi di kantor DPD PDIP Sumatera Utara. Wajibkah pemasangan foto presiden dan wakil presiden?

Baca Selengkapnya

Lapangan Upacara 17 Agustus di IKN Rumputnya Berstandar FIFA

2 jam lalu

Lapangan Upacara 17 Agustus di IKN Rumputnya Berstandar FIFA

Selain menargetkan upacara HUT Kemerdekaan di IKN, Jokowi berencana mulai berkantor di ibu kota baru mulai Juli mandating

Baca Selengkapnya

Jokowi Godok Komposisi Pansel Calon Pimpinan KPK

2 jam lalu

Jokowi Godok Komposisi Pansel Calon Pimpinan KPK

Jokowi masih menggodok nama-nama calon anggota pansel calon pimpinan dan dewan pengawas KPK

Baca Selengkapnya

Apindo Optimistis Target Pertumbuhan Ekonomi 5 Persen Tercapai

3 jam lalu

Apindo Optimistis Target Pertumbuhan Ekonomi 5 Persen Tercapai

Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) optimistis target pertumbuhan ekonomi sebesar 5 persen pada tahun ini dapat tercapai.

Baca Selengkapnya

Jokowi Perintahkan Sri Mulyani Berkomunikasi dengan Prabowo, Ini Tujuannya

5 jam lalu

Jokowi Perintahkan Sri Mulyani Berkomunikasi dengan Prabowo, Ini Tujuannya

Yustinus Prastowo mengatakan Presiden Joko Widodo atau Jokowi telah memerintahkan Sri Mulyani berkomunikasi dengan Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya

Dua Pernyataan Jokowi soal Pilkada: Tak Ajukan Percepatan serta Peluang Kaesang di Bekasi

6 jam lalu

Dua Pernyataan Jokowi soal Pilkada: Tak Ajukan Percepatan serta Peluang Kaesang di Bekasi

Apa kata Presiden Jokowi soal kepastian jadwal Pilkada hingga peluang orang-orang terdekat dalam pemilihan kepala daerah?

Baca Selengkapnya

Sri Mulyani Diusulkan Jadi Calon Gubernur DKI Jakarta, Bagaimana Tanggapannya?

6 jam lalu

Sri Mulyani Diusulkan Jadi Calon Gubernur DKI Jakarta, Bagaimana Tanggapannya?

Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI Perjuangan) DKI mengusulkan Menteri Keuangan Sri Mulyani sebagai calon Gubernur DKI Jakarta.

Baca Selengkapnya

Kondisi Rumah Murah Program Jokowi di Villa Kencana Cikarang: Banyak yang Terbengkalai

15 jam lalu

Kondisi Rumah Murah Program Jokowi di Villa Kencana Cikarang: Banyak yang Terbengkalai

Kondisi rumah murah program Jokowi di Villa Kencana Cikarang mayoritas terbengkalai dan tak berpenghuni

Baca Selengkapnya

Kementerian ESDM Masih Bahas Soal Perpanjangan Izin Ekspor Konsentrat Tembaga Freeport

15 jam lalu

Kementerian ESDM Masih Bahas Soal Perpanjangan Izin Ekspor Konsentrat Tembaga Freeport

Kementerian ESDM terus berkomunikasi dengan kementerian Keuangan untuk mengkaji arif bea keluar untuk ekspor konsentrat tembaga PT Freeport Indonesia

Baca Selengkapnya

Kata Pakar Soal Posisi Koalisi dan Oposisi dalam Pemerintahan Prabowo

17 jam lalu

Kata Pakar Soal Posisi Koalisi dan Oposisi dalam Pemerintahan Prabowo

Prabowo diharapkan tidak terjebak dalam politik merangkul yang berlebihan.

Baca Selengkapnya