Diyakini Masih Hidup, Kuburan Dibongkar

Reporter

Rabu, 6 Februari 2013 19:32 WIB

Ilustrasi Makam Kuno. (marclamonthill)

TEMPO.CO, Bima - Petugas Kantor Kecamatan Rasane Barat, Kota Bima, Sumbawa, Nusa Tenggara Barat, membongkar makam Juniarti alias Antin. Kata Camat Rasanae Barat, Nurjanah, Antin meninggal di usia 14 tahun pada Sabtu, 2 Februari 2013.


"Atas permintaan keluarga, kami bongkar kuburan Atin," kata Nurjanah di sela-sela pembongkaran makam, Rabu, 6 Februari 2013. "keluarga meyakini jika putri mereka sebenarnya masih hidup."


Hartatik, ibu Antin, tidak cuma percaya bila anak perempuannya belum meninggal. Selama empat hari setelah pemakaman Antin, ia pun kerap didatangi seseorang di dalam mimpi. Orang itu mengatakan bila Antin masih hidup. Tak hanya Hartatik saja yang mendapat pengalaman itu. Teman sekolah Antin di SMPN 2 Kota Bima, Reni, juga sering mendapat bisikan soal mayat yang masih hidup. Suara itu mendatanginya tiap malam.


Kabar kecurigaan Antin masih hidup pun menarik perhatian penduduk. Kala petugas membongkar makamnya, ribuan orang saling berdesakan ingin ikut menonton. Sekitar pukul 14.30, petugas kembali membuka lahan kuburan Antin. Selama dua jam menggali, pembongkaran baru selesai pukul 16.30.


Kala itu petugas dan keluarga mendapati jenazah Antin telah berpindah posisi. Yang awalnya miring, barubah menjadi telentang. Menghadap ke atas. Bahkan kedua tangan menjulur ke luar. Teriakan Allahuakbar dan isak tangis pun mewarnai pemandangan itu. Dan berdasarkan rembukan antara penduduk serta aparat desa, jenazah Antin pun kembali dikuburkan.


Advertising
Advertising

Menurut Hartatik, Antin masih dalam keadaan koma waktu dikuburkan pada Sabtu lalu. Namun kerabat dan tetangganya mengatakan bila si anak sudah meninggal. "Awalnya anak saya hanya kesurupan di sekolah. Karena kerusupannya lama, ia pingsan," cerita Hartatik di lokasi pembongkaran makam. "Tapi orang-orang menganggapnya sudah mati, padahal cuma pingsan."

AKHYAR M NUR



Baca juga:
Maharani Buka-bukaan Soal Kasus Sapi

Le Meridien Pastikan Maharani Ditangkap di Kamar

Terima Rp 10 Juta, Maharani: Saya Enggak Munafik

Luthfi Hasan Akhirnya Mengaku Kenal Ahmad Fathanah

Berita terkait

Joko Pinurbo Sematkan 3 Puisi di Instagram, Ingatkan Tentang Kepergian?

5 hari lalu

Joko Pinurbo Sematkan 3 Puisi di Instagram, Ingatkan Tentang Kepergian?

Joko Pinurbo juga meninggalkan karya-karyanya yang sangat lekat dengan pembaca

Baca Selengkapnya

Sastrawan Joko Pinurbo Wafat, Istri : Saya Belum Siap

5 hari lalu

Sastrawan Joko Pinurbo Wafat, Istri : Saya Belum Siap

Keluarga sastrawan Joko Pinurbo alias Jokpin tampak begitu terpukul atas berpulangnya sang penyair pada usia 61 tahun, Sabtu pagi 27 April 2024 di Rumah Sakit Panti Rapih Yogyakarta.

Baca Selengkapnya

Ribuan Jemaah Antar Pemakaman Habib Hasan bin Jafar Assegaf di Depok

49 hari lalu

Ribuan Jemaah Antar Pemakaman Habib Hasan bin Jafar Assegaf di Depok

Ribuan orang takziah dan mengantarkan pemakaman Habib Hasan bin Jafar Assegaf di Masjid Majelis Nurul Musthofa Center di Depok, Kamis, 14 Maret 2024.

Baca Selengkapnya

Ribuan Orang Hadiri Pemakaman Navalny Meski Diperingatkan Kremlin

1 Maret 2024

Ribuan Orang Hadiri Pemakaman Navalny Meski Diperingatkan Kremlin

Lebih dari 1.000 orang berkumpul untuk mengucapkan selamat tinggal kepada politisi oposisi Rusia Alexei Navalny

Baca Selengkapnya

Militer Israel Hancurkan Kuburan di Gaza, CNN: Tidak Ada Bukti Terowongan Hamas

31 Januari 2024

Militer Israel Hancurkan Kuburan di Gaza, CNN: Tidak Ada Bukti Terowongan Hamas

CNN menemukan tidak ada bukti terowongan Hamas di Pemakaman Bani Suheila dekat Khan Younis di Gaza, 1 dari 16 situs pemakaman yang dihancurkan Israel

Baca Selengkapnya

Tentara Israel Hancurkan 16 Area Pemakaman Warga Palestina di Gaza

21 Januari 2024

Tentara Israel Hancurkan 16 Area Pemakaman Warga Palestina di Gaza

Sebuah investigasi menemukan tentara Israel telah menghancurkan setidaknya 16 pemakaman warga Palestina di Gaza.

Baca Selengkapnya

Iran Tangkap Tersangka Serangan Bom Maut di Kerman

5 Januari 2024

Iran Tangkap Tersangka Serangan Bom Maut di Kerman

Mendagri Iran mengatakan sejumlah tersangka serangan bom mematikan saat peringatan kematian Jenderal Qassem Soleiman telah ditangkap.

Baca Selengkapnya

Pemprov Papua Ajak Warga Ikuti Prosesi Pemakaman Lukas Enembe

28 Desember 2023

Pemprov Papua Ajak Warga Ikuti Prosesi Pemakaman Lukas Enembe

Bagi yang tidak sempat hadir dalam prosesi pemakaman Lukas Enembe, kata dia, bisa mengikuti acara seremonial via link youtube Kominfo Papua.

Baca Selengkapnya

Agensi Umumkan Pemakaman Lee Sun Kyun akan Digelar Secara Tertutup

27 Desember 2023

Agensi Umumkan Pemakaman Lee Sun Kyun akan Digelar Secara Tertutup

HODU&U Entertainment merilis pernyataan resmi atas kematian Lee Sun Kyun, termasuk rencana pemakaman yang hanya dihadiri keluarga dan kerabat terdekat

Baca Selengkapnya

Paus Fransiskus Siapkan Rencana Pemakaman Jika Meninggal Nanti

15 Desember 2023

Paus Fransiskus Siapkan Rencana Pemakaman Jika Meninggal Nanti

Paus Fransiskus sudah menyiapkan rencana pemakaman untuknya saat dia meninggal nanti, di mana dia ingin seremonial pemakaman yang sederhana

Baca Selengkapnya