Kasus Nazar Ternyata Ganggu Kinerja Setgab

Reporter

Editor

Selasa, 23 Agustus 2011 02:41 WIB

ANTARA/Andika Wahyu

TEMPO Interaktif, Jakarta -Prahara kasus suap yang melanda Muhammad Nazaruddin dan Partai Demokrat ternyata membuat jadwal pertemuan Sekretariat Gabungan (Setgab) menjadi terganggu. Banyak rapat Setgab yang harusnya digelar jadi tidak sesuai rencana.

"Kami enggak enak juga mengadakan rapat Setgab ketika ada kasus Nazaruddin" kata Priyo Budi Santosa, Ketua Partai Golkar di Jakarta, Senin 22 Agustus 2011." Kami berikan waktu kepada teman-teman Partai Demokrat untuk selesaikan praharanya. Kami mahfum saja, yang lain juga ngertilah,"

Priyo menambahkan, semua teman-teman koalisi mengetahui apa yang menimpa Partai Demokrat. " Kami tahu, Demokrat sedang ditimpa musibah. Jadi kami maklum kalau tidak ada rapat-rapat di Setgab " ujarnya.


Dirinya berharap agar kasus Nazaruddin segera diselesaikan sehingga rapat-rapat di Setgab bisa berjalan kembali."Saya harap agar PD selesaikan kasus Nazaruddin dan sudah ada tanda-tandanya ke arah sana," kata Priyo.

Ketua Fraksi PKB Marwan Ja'far mengatakan, Sekretariat Gabungan Partai Koalisi kini hampir tak punya geliat karena kasus Nazaruddin. "Setgab enggak pernah rapat hal sinergis," kata Marwan Ja'far.

Menurut Marwan, rapat Setgab terakhir digelar pada pertengahan Juli lalu. Padahal ada komitmen untuk rapat dua atau tiga minggu sekali guna membahas 9 Rancangan Undang-Undang. Di antaranya, RUU Politik, RUU BPJS, RUU OJK, RUU Pertanahan , RUU DIY, RUU Intelijen, RUU Pemilukada dan RAPBN 2012.

"Buka puasa antar anggota Setgab pun tidak pernah. Sampai puasa tinggal 8-9 hari lagi," kata Marwan.


WDA | ANT

Berita terkait

Kata 7 Pengamat Soal Koalisi Prabowo yang Bakal Gemuk

6 hari lalu

Kata 7 Pengamat Soal Koalisi Prabowo yang Bakal Gemuk

Berikut tanggapan para pengamat politik dan peneliti soal koalisi Prabowo ke depan yang hampir pasti bakal gemuk.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Dorong Seluruh Partai Politik Rekonsiliasi dalam Koalisi Pemerintahan Prabowo

23 hari lalu

Bamsoet Dorong Seluruh Partai Politik Rekonsiliasi dalam Koalisi Pemerintahan Prabowo

Bamsoet memberikan apresiasi atas pertemuan Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar -Mahfud, Arsjad Rasjid dengan Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Rosan Roeslani, saat open house di kediaman Rosan Roeslani.

Baca Selengkapnya

Soal Waktu Penentuan Arah Koalisi, Golkar Tunggu Momentum Demi Kepentingan Terbaiknya

21 Juli 2023

Soal Waktu Penentuan Arah Koalisi, Golkar Tunggu Momentum Demi Kepentingan Terbaiknya

Erwin Aksa memastikan bahwa arah politik Golkar akan selalu berada di pemerintahan.

Baca Selengkapnya

Kata Anas Urbaningrum dan Gede Pasek soal PKN yang Belum Tentukan Arah Koalisi

15 Juli 2023

Kata Anas Urbaningrum dan Gede Pasek soal PKN yang Belum Tentukan Arah Koalisi

Anas Urbaningrum dan Gede Pasek sebut Partai Kebangkitan Nusantara atau PKN belum tentukan arah koalisi untuk Pemilu 2024

Baca Selengkapnya

Anas Urbaningrum Ungkap Alasannya Kembali Terjun ke Dunia Politik

15 Juli 2023

Anas Urbaningrum Ungkap Alasannya Kembali Terjun ke Dunia Politik

Anas Urbaningrum menyatakan kembali ke dunia politik karena ingin menjadi petugas publik.

Baca Selengkapnya

Anas Urbaningrum Kembali Gaungkan Gantung di Monas, Begini Pernyataannya

15 Juli 2023

Anas Urbaningrum Kembali Gaungkan Gantung di Monas, Begini Pernyataannya

Anas Urbaningrum kembali sebut soal gantung di Monas. Tapi berbeda dari pernyataanya 11 tahun lalu.

Baca Selengkapnya

Airlangga Bilang KIB Belum Bubar Meski PAN Beri Sinyal Merapat ke PDIP

5 Juni 2023

Airlangga Bilang KIB Belum Bubar Meski PAN Beri Sinyal Merapat ke PDIP

Airlangga menyebut dirinya bahkan baru bertemu dengan Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan atau Zulhas pada Sabtu malam kemarin.

Baca Selengkapnya

Anas Urbaningrum Akan Pimpin PKN, Gede Pasek Serahkan Posisi Ketua Umum Juli Mendatang

12 Mei 2023

Anas Urbaningrum Akan Pimpin PKN, Gede Pasek Serahkan Posisi Ketua Umum Juli Mendatang

Ketua Umum PKN Gede Pasek Suardika menyatakan akan menyerahkan jabatannya kepada Anas Urbaningrum pada Juli mendatang.

Baca Selengkapnya

PKB Sebut Golkar Sepakat Gabung KIR, Begini Respons Airlangga

5 Mei 2023

PKB Sebut Golkar Sepakat Gabung KIR, Begini Respons Airlangga

Airlangga menjelaskan, Golkar sedianya sudah membentuk tim teknis untuk koalisi inti.

Baca Selengkapnya

Dua Jam Lebih Bertemu di Istana, Ini yang Dibahas Jokowi dan 6 Ketum Parpol Koalisi

2 Mei 2023

Dua Jam Lebih Bertemu di Istana, Ini yang Dibahas Jokowi dan 6 Ketum Parpol Koalisi

Menurut Airlangga, pertemuan dengan Jokowi ini lebih banyak membahas kondisi perekonomian ke depan. Adakah bahas politik?

Baca Selengkapnya