Polda Metro Jaya Akan Panggil Perempuan Simpanan Tommy

Reporter

Editor

Jumat, 24 Oktober 2003 14:15 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Polda Metro Jaya akan memanggil Lani Banjaranti untuk diperiksa. Lani diduga menjadi perempuan lain dalam kehidupan Tommy Soeharto. Pemanggilan ini berkaitan dengan pemberitaan sebuah media cetak nasional yang memberitakan tetangga Lani memegorki Tommy pernah mendatangi rumah di Jalan Dempo No. 16, Kecamatan Menteng, Jakarta Pusat, selama dalam masa persembunyiannya.

“Kalau benar rumahnya pernah didatangi Tommy, kami pasti akan memanggilnya untuk dimintai keterangan mengungkap keberadaan Tommy,” ujar Kaditserse Kombes (Pol) Harry Montolalu kepada pers di kantornya, Jakarta, Selasa (13/3) sore.

Namun, Harry menolak menjawab kapan pemanggilan itu akan dilakukan. Padahal, menurut berita di sebuah media, polisi telah mendatangi kediaman Lani pada 9 Maret setelah mendapat informasi dari masyarakat. Polisi bahkan dikatakan melakukan penjagaan ketat di sekitar rumah itu, lengkap dengan pasukan buru sergapnya.

Lani Banjaranti dilahirkan pada tahun 1975. Sejak tahun 1994, ia dikabarkan menjadi perempuan simpanan Tommy. Menurut warga sekitar, rumah itu sebelumnya berupa rumah sederhana yang secara tiba-tiba disulap menjadi rumah termewah dan termegah di daerah itu. Warga sendiri mengaku tidak mengenal Lani yang sehari-hari dikatakan tinggal sendirian. (Istiqomatul Hayati)

Berita terkait

Prabowo-Gibran Ajukan Permohonan Intervensi Gugatan PDIP di PTUN

2 menit lalu

Prabowo-Gibran Ajukan Permohonan Intervensi Gugatan PDIP di PTUN

Tim Hukum PDIP diketahui menggugat KPU karena diduga melakukan perbuatan melawan hukum atas penerimaan pendaftaran Gibran sebagai cawapres.

Baca Selengkapnya

Livin Merchant Bank Mandiri Perluas Jangkau Nasabah UMKM

3 menit lalu

Livin Merchant Bank Mandiri Perluas Jangkau Nasabah UMKM

Digitalisasi menjadi salah satu langkah untuk memperluas akses masyarakat terhadap perbankan demi mencapai pertumbuhan ekonomi nasional.

Baca Selengkapnya

Ketahui 6 Perbedaan Smart TV dan Android TV Sebelum Membeli

4 menit lalu

Ketahui 6 Perbedaan Smart TV dan Android TV Sebelum Membeli

Jika Anda bingung memilih antara Smart TV dan Android TV, ketahui perbedaan Smart TV dan Android TV sebelum memutuskan membeli.

Baca Selengkapnya

Cak Imin Sebut 3 Kriteria Calon Kepala Daerah yang akan Diusung PKB, Apa Saja?

5 menit lalu

Cak Imin Sebut 3 Kriteria Calon Kepala Daerah yang akan Diusung PKB, Apa Saja?

Cak Imin menyebutkan PKB ingin mengembalikan semangat reformasi 1998.

Baca Selengkapnya

Feby Longgo Ketua Kelompok Mekaar Sukses Membantu Sesama

7 menit lalu

Feby Longgo Ketua Kelompok Mekaar Sukses Membantu Sesama

Feby Longgo mendapat mandat sebagai ketua kelompok semakin menjadikannya bersemangat dalam memajukan usahanya.

Baca Selengkapnya

Preview Timnas U-23 Irak vs Indonesia di Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U-23 2024 Malam ini

8 menit lalu

Preview Timnas U-23 Irak vs Indonesia di Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U-23 2024 Malam ini

Duel Timnas U-23 Irak vs Indonesia akan tersaji pada pertandingan perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024. Kedua tim menghadapi tekanan.

Baca Selengkapnya

Natasha Rizky Bertemu Navito Halal di Jepang, Netizen Tak Lagi Berharap Rujuk dengan Desta

10 menit lalu

Natasha Rizky Bertemu Navito Halal di Jepang, Netizen Tak Lagi Berharap Rujuk dengan Desta

Natasha Rizky bertemu influencer makanan halal di Jepang, Navito Halal dan membuat konten bersama yang berujung harapan netizen agar berjodoh.

Baca Selengkapnya

Lagi, Pembocor Kasus Boeing Mendadak Meninggal Dunia

12 menit lalu

Lagi, Pembocor Kasus Boeing Mendadak Meninggal Dunia

Seorang pelapor yang menuduh pemasok Boeing mengabaikan cacat produksi 737 MAX telah meninggal dunia

Baca Selengkapnya

10 Cara Download Video Reels di Instagram dengan Mudah

15 menit lalu

10 Cara Download Video Reels di Instagram dengan Mudah

Berikut cara download Reels Instagram menggunakan aplikasi dan situs web yang cukup praktis. Video langsung terdownload dengan mudah.

Baca Selengkapnya

Hardiknas 2024, UGM Ingin Wujudkan Kampus Inklusif

16 menit lalu

Hardiknas 2024, UGM Ingin Wujudkan Kampus Inklusif

Rektor UGM Ova Emilia mengatakan, UGM telah membangun ekosistem pendidikan yang inklusif, inovatif, strategis, berdaya saing, dan sinergis.

Baca Selengkapnya