Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kahiyang Ayu Menikah Tanggal 8 November, Ini Penjelasan Gibran

image-gnews
Keluarga Presiden Joko Widodo menggelar jumpa pers terkait rencana pernikahan Kahiyang Ayu pada November mendatang Jumpa pers itu digelar di kediaman pribadi Jokowi di kawasan Sumber, Solo, 17 September 2017. AHMAD RAFIQ
Keluarga Presiden Joko Widodo menggelar jumpa pers terkait rencana pernikahan Kahiyang Ayu pada November mendatang Jumpa pers itu digelar di kediaman pribadi Jokowi di kawasan Sumber, Solo, 17 September 2017. AHMAD RAFIQ
Iklan

TEMPO.CO, Solo - Putra pertama Presiden Joko Widodo, Gibran Rakabuming Raka, mengungkapkan alasan pemilihan tanggal pernikahan adiknya, Kahiyang Ayu, Rabu, 8 November 2017.

"Ini memang ada hitung-hitungannya, tanggal baiknya, tapi yang paling menentukan itu Sabtu-Minggu itu tidak bisa. (Resepsi pernikahan) saya dulu juga begitu, penuh terus," kata Gibran di kediaman pribadi Presiden Joko Widodo di Kelurahan Sumber, Kecamatan Banjarsari, Solo, Minggu, 17 November 2017.

Baca juga: Putri Jokowi Kahiyang Ayu Menikah 8 November, Gibran Jadi Jubir

Kahiyang Ayu akan menikah dengan Bobby Nasution pada 8 November 2017 di Graha Sabha Buana, gedung milik keluarganya di Solo yang juga menjadi tempat pernikahan Gibran pada 2015. Chili Pari milik Gibran akan menyediakan layanan kateringnya.

Presiden pun menyampaikan pernyataan dalam konferensi pers tentang pernikahan Kahiyang yang dipimpin oleh Gibran dan dihadiri oleh Ibu Negara Iriana Joko Widodo serta Kahiyang Ayu.  "Maunya Sabtu, Minggu, tapi tidak bisa, sudah full," kata Presiden.

Baca juga: Gunakan Adat Jawa, Ini Prosesi Pernikahan Kahiyang Ayu

Gibran pun enggan mengungkapkan menu makanan dalam resepsi pernikahan Kahiyang yang akan dilangsungkan berdasarkan adat Jawa tersebut.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Nanti mendekati hari H saja. Nanti teman-teman wartawan saya sediakan media center. Kita akan update terus menunya, konsep-konsepnya, nanti saya share. Foto-fotonya juga seperti apa, nanti kalau mendekati hari H, sekitar tanggal 20-an (Oktober)," tambah Gibran.

Baca juga: Demi Kahiyang, Kaesang Pangarep Buka Tanya Jawab di Instagram

Ibu Negara Iriana mengungkapkan persiapan administrasi pernikahan Kahiyang dan Bobby di Kantor Urusan Agama (KUA) juga sudah selesai.

Sementara mengenai karakter menantu lelakinya yang berbeda suku dengan anaknya, Iriana mengatakan,"Ya namanya orang kan beda-beda."

Iriana berjanji keluarganya akan terus memperbaharui informasi mengenai hajatan keluarga tersebut. "Kita open kok, kita persilakan (bertanya)," tambah Iriana. "Tapi jangan tanya saya, hahaha," ucap Presiden Jokowi.

ANTARA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Saat Keluarga Jokowi Habiskan Libur Panjang Nyepi dan Awal Ramadan di Kota Solo

46 hari lalu

Presiden Joko Widodo atau Jokowi (tengah) berfoto bersama sejumlah pengunjung Mal The Park Solo Baru, Grogol, Sukoharjo, Jawa Tengah, Senin, 11 Maret 2024. Jokowi menikmati suasana libur panjang Nyepi dan jelang Ramadan 2024 bersama keluarganya di Kota Solo. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Saat Keluarga Jokowi Habiskan Libur Panjang Nyepi dan Awal Ramadan di Kota Solo

Dari pantauan Tempo sejak Jumat hingga hari ini, Senin, 11 Maret 2024, Jokowi melakukan berbagai aktivitas bersama keluarga.


Ekspansi Politik Keluarga Jokowi

2 Juli 2023

Ekspansi Politik Keluarga Jokowi

Keluarga Jokowi, yakni Gibran Rakabuming dan Bobby Nasution kini jadi wali kota. Kaesang menyusul berniat maju dalam pencalonan Wali Kota Depok.


Berikut Pidato Lengkap Jokowi yang Menyebut Reshuffle Kabinet

28 Juni 2020

Presiden Joko Widodo (kiri) mendengarkan paparan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Whisnutama  (kanan) saat mengunjungi lokasi wisata dengan konsep
Berikut Pidato Lengkap Jokowi yang Menyebut Reshuffle Kabinet

"Langkah extraordinary akan saya lakukan. Untuk 267 juta rakyat kita, untuk negara. Bisa saja membubarkan lembaga, bisa saja reshuffle," kata Jokowi.


Jokowi Minta Perwira TNI dan Polri Kawal Program Pemerintah

18 November 2019

Presiden Jokowi dan Wakil Presiden Ma'ruf Amin saat Penyerahan DIPA dan Buku Daftar Alokasi Transfer ke Daerah dan Dana Desa Tahun 2020 di Istana Negara, Jakarta, Kamis, 14 November 2019. TEMPO/Subekti.
Jokowi Minta Perwira TNI dan Polri Kawal Program Pemerintah

Jokowi meminta perwira TNI dan Polri untuk mengawal program pemerintah.


Sehari Diresmikan, Mangkok Ku Milik Anak Jokowi Diserbu Warga

22 Oktober 2019

Suasana gerai Mangkok Ku x Goola gerai makanan dan minuman milik Gibran Rakabuming, Kaesang Pangarep, Arnold, Kevin Santoso dan Randy Julius, Selasa, 22 Oktober 2019. TEMPO/Eko Wahyudi
Sehari Diresmikan, Mangkok Ku Milik Anak Jokowi Diserbu Warga

Putra Jokowi meresmikan restoran flagship pertama di Kota Kasablanka.


Keluarga Presiden Jokowi Berhalal-bihalal ke Rumah Megawati

5 Juni 2019

Presiden Joko Widodo atau Jokowi, saat menunaikan ibadah salat Idul Fitri 1 Syawal 1440 H di Masjid Istiqlal, Jakarta, Rabu, 5 Juni 2019. Ribuan umat muslim melaksakan Shalat Idul Fitri 1440 Hijriah yang dihadiri oleh Presiden Joko Widodo dan dipimpin oleh Imam Said Agil Husin Al Munawwar. TEMPO/M Taufan Rengganis
Keluarga Presiden Jokowi Berhalal-bihalal ke Rumah Megawati

Presiden Jokowi bersama istri dan anak bungsunya menyambangi kediaman Presiden kelima Megawati Soekarnoputri di Teuku Umar, Jakarta.


Makna Dukungan Keluarga Bagi Jokowi dan Sandiaga Uno

17 April 2019

Keluarag Presiden Jokowi di Istana Bogor (Instagram @dr_tompi)
Makna Dukungan Keluarga Bagi Jokowi dan Sandiaga Uno

Intip makna dukungan keluarga bagi Jokowi dan Sandiaga Uno


Dua Putra Jokowi Terdaftar Nyoblos di Solo

16 April 2019

(kiri-kanan) Menantu Jokowi Bobby Nasution, putra bungsu dan sulung Jokowi Kaesang Pangarep, dan Gibran Rakabuming Raka menghadiri debat kelima Pilpres 2019 di Hotel Sultan, Jakarta, 13 April 2019. Mereka tampil kompak dengan kemeja putih. TEMPO/M Taufan Rengganis
Dua Putra Jokowi Terdaftar Nyoblos di Solo

KPPS telah mengirimkan undangan untuk mencoblos kepada keluarga Jokowi sejak beberapa hari lalu.


Jokowi Ajak Keluarga Makan Siang di Restoran sebelum Debat

17 Februari 2019

Presiden Joko Widodo bersama sejumlah personel Paspampres lari pagi di area Kebun Raya Bogor, Bogor, Jawa Barat, 17 Februari 2019. Foto: Biro Pers Sekretariat Presiden
Jokowi Ajak Keluarga Makan Siang di Restoran sebelum Debat

Di restoran di Kelapa Gading, Jokowi dan keluarga menikmati beberapa menu yang disajikan, antara lain tumis taoge, cah kangkung, dan ikan bakar.


Jenazah Paman Jokowi Dipulangkan ke Indonesia Malam Ini

3 Januari 2019

Presiden Joko Widodo atau Jokowi melakukan bincang pagi media bersama keluarga besarnya di Kompleks Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, 8 Desember 2018. TEMPO/Friski Riana
Jenazah Paman Jokowi Dipulangkan ke Indonesia Malam Ini

Almarhum paman Jokowi, Mulyono sesak nafas dan akhirnya meninggal menjelang seusai umrah, saat dalam persiapan pulang ke Indonesia.