Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Golkar Minta Kader yang Jadi Calon Menteri Siaga jika Dipanggil Prabowo

Reporter

Editor

Juli Hantoro

image-gnews
Ketua Umum DPP Partai Golkar Bahlil Lahadalia (tengah depan) didampingi Ketua Dewan Pembina Partai Golkar Agus Gumiwang Kartasasmita (keempat dari kiri), Sekjen Partai Golkar Muhammad Sarmuji (ketiga dari kanan depan), Bendahara Umum Partai Golkar Sari Yuliati (ketiga dari kiri depan) serta jajaran pengurus lainnya menyampaikan keterangan kepada wartawan di Jakarta, Kamis, 22 Agustus 2024. Dalam kesempatan tersebut Bahlil mengumumkan susunan pengurus Partai Golkar masa bakti 2024-2029. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Ketua Umum DPP Partai Golkar Bahlil Lahadalia (tengah depan) didampingi Ketua Dewan Pembina Partai Golkar Agus Gumiwang Kartasasmita (keempat dari kiri), Sekjen Partai Golkar Muhammad Sarmuji (ketiga dari kanan depan), Bendahara Umum Partai Golkar Sari Yuliati (ketiga dari kiri depan) serta jajaran pengurus lainnya menyampaikan keterangan kepada wartawan di Jakarta, Kamis, 22 Agustus 2024. Dalam kesempatan tersebut Bahlil mengumumkan susunan pengurus Partai Golkar masa bakti 2024-2029. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Sekretaris Jenderal Partai Golkar, Muhammad Sarmuji, menyebut bahwa sejumlah kader partai beringin yang akan menjadi menteri Prabowo sudah diminta bersiaga atau standby. Mereka diminta berjaga-jaga kalau-kalau dipanggil oleh Presiden terpilih, Prabowo Subianto. 

Sarmuji belum bisa memastikan apakah seluruh calon menteri dari Golkar akan dipanggil hari ini atau ada yang bakal dipanggil besok. "Saya enggak tahu apakah semua dikumpulkan hari ini atau besok," katanya di kompleks parlemen Senayan, Jakarta Pusat, Senin, 14 Oktober 2024. 

Dia mengatakan, Golkar memang sudah menyodorkan sejumlah nama ke Prabowo. Namun, dia tak membocorkan ada berapa nama dalam daftar tersebut. 

"Kami memang sudah mengusulkan nama-nama itu dan nama-nama itu kami minta untuk standby sambil berdiskusi terhadap pemerintahan ke depan," ujarnya. 

Sembari bersiap, kata Sarmuji, para calon menteri berdiskusi di internal partai. "Sama pimpinan, sama Bang Bahlil juga. Kami ajak diskusi kira-kira nanti bagaimana mereka bisa mengoptimalkan kontribusinya terhadap pemerintahan Pak Prabowo."

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Golkar disebut akan mendapatkan tujuh kursi menteri di kabinet Prabowo. Hari ini, Prabowo mengumpulkan sejumlah calon menteri di kediamannya di Jalan Kertanegara No. 4 sejak Senin sore, 14 Oktober 2024. 

Sejumlah kader Golkar tampak menyambangi kediaman Prabowo. Ada sosok-sosok seperti Ketua Umum Bahlil Lahadalia, Dito Aritedjo, Maman Abdurrahman, Agus Gumiwang Kartasasmita, Nusron Wahid, Airlangga Hartarto, hingga Wihaji.

Pilihan Editor: Prabowo ingin Calon Menterinya Teken Pakta Integritas

Eka Yudha Saputra dan Nandito Putra berkontribusi dalam penulisan artikel ini.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Daftar Lengkap Calon Menteri di Kabinet Prabowo

18 menit lalu

Ketua Harian Partai Gerindra, Sufmi Dasco Ahmad, saat memberikan keterangan soal pembekalan calon menteri kabinet Prabowo-Gibran di rumah Prabowo, Jalan Kartanegara Nomor 4, Jakarta Selatan, Senin malam, 14 Oktober 2024. Dasco mengatakan kegiatan pembekalan tersebut akan berlangsung pada Rabu, 16 Oktober. TEMPO/Nandito Putra.
Daftar Lengkap Calon Menteri di Kabinet Prabowo

Sebanyak 49 nama dipanggil ke kediaman Prabowo. Mereka akan menjadi calon menteri dan kepala badan atau lembaga di kabinet Prabowo.


Prabowo Tunjuk Sri Mulyani Jadi Menteri Keuangan, Mereka Pernah Bersitegang Soal Mirage 2000

1 jam lalu

Menteri Keuangan RI Sri Mulyani Indrawati tiba di kediaman pribadi presiden terpilih Prabowo Subianto di Jalan Kertanegara Nomor 4, Jakarta, Senin (14/10/2024). ANTARA/Genta Tenri Mawangi.
Prabowo Tunjuk Sri Mulyani Jadi Menteri Keuangan, Mereka Pernah Bersitegang Soal Mirage 2000

Sri Mulyani Indrawati akan kembali menjadi menteri keuangan dalam kabinet pimpinan presiden terpilih, Prabowo Subianto


Sri Mulyani Sebut Prabowo Memintanya Kembali Jadi Menteri Keuangan

1 jam lalu

Menteri Keuangan, Sri Mulyani, terlihat menghadiri undangan Prabowo Subianto di jalan Kartanegara Nomor 4, Jakarta Selatan, Senin, 14 Oktober 2024. Dia tiba tak berselang lama setelah kedatangan Airlangga Hartarto dan Dito Aritedjo. TEMPO/Nandito Putra.
Sri Mulyani Sebut Prabowo Memintanya Kembali Jadi Menteri Keuangan

Sri Mulyani kembali diminta menjadi Menteri Keuangan oleh Presiden terpilih Prabowo Subianto. Ia hadir di rumah Prabowo di Kertanegara malam ini.


PDI Perjuangan Dukung Pemerintahan Prabowo

1 jam lalu

Presiden RI terpilih Prabowo Subianto dan Bendahara PDIP Olly Dondokambey dalam Indo Livestock 2024 Expo and Forum di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, pada Kamis, 18 Juli 2024. Dok. Istimewa
PDI Perjuangan Dukung Pemerintahan Prabowo

Megawati dan Prabowo akan bertemu sebelum pelantikan presiden pada 20 Oktober 2024.


Imam Besar Istiqlal Nasaruddin Umar Tak Menyangka Dapat Tugas dari Prabowo Jadi Menteri

2 jam lalu

Imam Masjid Istiqlal KH Nasaruddin Umar, saat menghadiri undangan presiden terpilih Prabowo Subianto, Senin, 14 Oktober 2024. Nasaruddin mengatakan ditugaskan di kementerian yang tidak jauh dari kegiatannya sebagai imam besar Istiqlal. TEMPO/Nandito Putra
Imam Besar Istiqlal Nasaruddin Umar Tak Menyangka Dapat Tugas dari Prabowo Jadi Menteri

Imam Besar Masjid Istiqlal Nasaruddin Umar menjadi salah satu calon menteri kabinet Prabowo-Gibran.


Sri Mulyani Dipanggil Prabowo, Akan Kembali Jadi Menteri Keuangan?

2 jam lalu

Menteri Keuangan, Sri Mulyani, terlihat menghadiri undangan Prabowo Subianto di jalan Kartanegara Nomor 4, Jakarta Selatan, Senin, 14 Oktober 2024. Dia tiba tak berselang lama setelah kedatangan Airlangga Hartarto dan Dito Aritedjo. TEMPO/Nandito Putra.
Sri Mulyani Dipanggil Prabowo, Akan Kembali Jadi Menteri Keuangan?

Menteri Keuangan Sri Mulyani termasuk di antara tokoh yang diundang presiden terpilih untuk ditawari jabatan menteri dalam pemerintahan mendatang.


Bahlil Lahadalia Klaim Industri Transportasi Listrik Dunia Bergantung pada RI

3 jam lalu

Ketua Umum Golkar Bahlil Lahaladia setelah menemui Prabowo Subianto di kediaman Prabowo di Jalan Kertanegara 4, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Senin, 14 Oktober 2024 [Tempo/Eka Yudha]
Bahlil Lahadalia Klaim Industri Transportasi Listrik Dunia Bergantung pada RI

Menteri ESDM Bahlil Lahadalia mengklaim perkembangan transportasi listrik dunia sangat bergantung pada Indonesia


Prabowo ingin Calon Menterinya Teken Pakta Integritas

3 jam lalu

Yusril Ihza Mahendra dan Bahlil Lahaladia tiba di kediaman Prabowo Subianto di Jalan Kertanegara 4, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, 14 Oktober 2024 [Tempo/Eka Yudha]
Prabowo ingin Calon Menterinya Teken Pakta Integritas

Para calon menteri yang dipanggil Prabowo ke Kertanegara hari ini telah menandatangani pakta integritas beberapa waktu lalu.


Kabinet Prabowo Bakal Diisi 46 Kementerian, Seknas Fitra: Anggaran Bakal Bengkak Luar Biasa

3 jam lalu

Menteri Pertahanan Indonesia dan Presiden terpilih Prabowo Subianto berbicara dengan Menteri Pertahanan Jepang Minoru Kihara (tidak digambarkan) pada awal pembicaraan mereka di Kementerian Pertahanan di Tokyo, Jepang, 3 April 2024. KIMIMASA MAYAMA/Pool via REUTERS
Kabinet Prabowo Bakal Diisi 46 Kementerian, Seknas Fitra: Anggaran Bakal Bengkak Luar Biasa

Seknas Fitra menyebut rencana Prabowo menambah kementerian menjadi 46 bakal menyebabkan beban anggaran yang besar tahun depan. Bagaimana hitungannya?


Menkeu Sri Mulyani Tampak Hadir di Kartanegara

3 jam lalu

Menteri Keuangan, Sri Mulyani, terlihat menghadiri undangan Prabowo Subianto di jalan Kartanegara Nomor 4, Jakarta Selatan, Senin, 14 Oktober 2024. Dia tiba tak berselang lama setelah kedatangan Airlangga Hartarto dan Dito Aritedjo. TEMPO/Nandito Putra.
Menkeu Sri Mulyani Tampak Hadir di Kartanegara

Menkeu Sri Mulyani terlihat hadir memenuhi undangan Prabowo Subianto di kediamannya, Senin malam.