Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Deretan Purnawirawan Jenderal Polisi dalam Tim Pemenangan Seto-Rezki di Pilkada Makassar

Reporter

Editor

Sapto Yunus

image-gnews
Ketua Tim Pemenangan Andi Rachmatika Dewi (empat kanan) menggelar konferensi pers pengumuman komposisi nama-nama tim pemenangan paslon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar Andi Seto Asapa-Rezki Mulfiati Lutfi (Seto-Rezki) menghadapi Pilkada Makassar di Posko Induknya  Jalan Andi Pangeran Pettarani, Makassar, Sulawesi Selatan, Minggu 22 September 2024. ANTARA/Darwin Fatir.
Ketua Tim Pemenangan Andi Rachmatika Dewi (empat kanan) menggelar konferensi pers pengumuman komposisi nama-nama tim pemenangan paslon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar Andi Seto Asapa-Rezki Mulfiati Lutfi (Seto-Rezki) menghadapi Pilkada Makassar di Posko Induknya Jalan Andi Pangeran Pettarani, Makassar, Sulawesi Selatan, Minggu 22 September 2024. ANTARA/Darwin Fatir.
Iklan

TEMPO.CO, JakartaEmpat purnawirawan jenderal masuk dalam tim pemenangan pasangan calon wali kota dan wakil wali Kota Makassar, Andi Seto Asapa-Rezki Mulfiati Lutfi (Seto-Rezki) untuk memperkuat komposisi tim menghadapi pemilihan kepala daerah atau Pilkada Makassar 2024. 

“Ada empat Jenderal (purn) dimasukkan sebagai dewan penasehat tim,” kata Sekretaris Tim Pemenangan Seto-Rezki, Andi Pahlevi, saat mengumumkan susunan tim di poskonya, Jalan Andi Pangeran Pettarani, Makassar, Ahad, 22 September 2024.

Pahlevi mengatakan keempat purnawirawan jenderal tersebut adalah Komjen (Purn) Boy Rafli Amar, Brigjen (Purn) Adnas, Brigjen (Purn) Idris Kadir, dan Brigjen (Purn) Choki Haryanto.

Komjen (Purn) Boy Rafli Amar adalah mantan Kepala Badan Penanggulangan Terorisme (BNPT) dan pernah menjabat Kepala Divisi Humas Polri. Brigjen (Purn) Adnas merupakan mantan Wakil Kepala Polda Sulawesi Selatan (Sulsel).

Brigjen (Purn) Idris Kadir adalah besan dari Boy Rafli Amar dan pernah maju menjadi calon anggota legislatif (caleg) Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI pada Pemilu 2024 dari Partai Demokrat Daerah Pemilihan (Dapil) Sulsel I.

Menurut Pahlevi, selain purnawirawan jenderal, ketua partai politik di Sulsel juga dimasukkan dalam tim penasihat, seperti Ketua Gerindra Sulsel Andi Iwan Darmawan Aras, Ketua Partai Nasdem Sulsel Rusdi Masse, Ketua Partai Amanat Nasional (PAN) Sulsel Ashabul Kahfi, dan Ketua Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Sulsel Muhammad Surya.

Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI terpilih Waris Halid, mantan Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sulsel HM Roem, mantan Wakil Gubernur Sulsel Agus Arifin Nu'mang, mantan Ketua DPRD Sulsel Rudianto Lallo, politikus Gerindra Andi Idris Manggabarani dan La Tinro La Tunrung juga turut masuk dalam tim penasihat.

Sedangkan nama-nama yang masuk dalam dewan pakar adalah Maqbul Halim, Andi Rahmat Manggabarani, Saiful, Edward Horas, Firmina Talulembang, Fadhel Taupan Ansar Andre Prasetyo Tanta, dan Ustad Arifuddin Lewa. Sementara itu, mantan Ketua Komisi Pemilihan Umum Sulsel Mappinawang menjadi ketua komisi hukum.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Bocah Tewas Dilakban, Polisi Tangkap 5 Pelaku

18 jam lalu

Ilustrasi
Bocah Tewas Dilakban, Polisi Tangkap 5 Pelaku

Polres Cilegon menangkap lima pelaku dugaan penculikan dan pembunuhan APH (5 tahun), bocah tewas dilakban di Pantai Cihara, Lebak, Banten


Polisi Sebut Beberapa Orang Sudah Diamankan Terkait Penemuan 7 Mayat di Kali Bekasi

20 jam lalu

Kapolres Metro Bekasi Kota Kombes Dani Hamdani. Tempo/Adi Warsono
Polisi Sebut Beberapa Orang Sudah Diamankan Terkait Penemuan 7 Mayat di Kali Bekasi

DIduga ketujuh mayat yang ditemukan di Kali Bekasi tersebut lari dari kejaran Tim Patroli Polres Bekasi Kota


Dugaan KDRT Caleg PDIP Terpilih di Babel Imam Wahyudi, Diduga Berselingkuh dengan Caleg DPRD

21 jam lalu

Caleg PDIP terpilih untuk DPRD Bangka Belitung Ustad Imam Wahyudi dilaporkan ke polisi terkait KDRT dan selingkuh. Dok.Istimewa
Dugaan KDRT Caleg PDIP Terpilih di Babel Imam Wahyudi, Diduga Berselingkuh dengan Caleg DPRD

Politikus PDIP tersebut diduga KDRT dan berselingkuh dengan seorang perempuan bernisial SA.


Pelaku Pencungkil Mata di Gunung Putri Menyerahkan Diri Ke Polisi

2 hari lalu

Viral video seorang pria yang disebut mengalami kekerasan di wilayah Gunung Puteri, Bogor.
Pelaku Pencungkil Mata di Gunung Putri Menyerahkan Diri Ke Polisi

Pelaku pencungkil mata di Gunung Putri menyerahkan diri ke polres Bogor pada Jumat (20/9/2024) pada pukul 23.30 WIB


IS akui Bunuh dan Perkosa Nia Kurnia Sari, Gadis Penjual Gorengan di Pariaman

2 hari lalu

Indra Septiarwan (tengah) tersangka pembunuhan Nia Kurnia Sari digiring pihak kepolisian menjelang konferensi pers di Polres Padang Pariaman, 20 September 2024.  Kapolda Sumatera Barat Irjen Pol Suharyono menyampaikan, Indra mengaku telah melakukan pembunuhan dan pemerkosaan terhadap Nia Kurnia Sari. TEMPO/Fachri Hamzah
IS akui Bunuh dan Perkosa Nia Kurnia Sari, Gadis Penjual Gorengan di Pariaman

Polisi mengungkapkan tersangka IS telah mengaku membunuh Nia Kurnia Sari, gadis penjual gorengan di Padang Pariaman.


Mahasiswa Unimal Mengaku Diinjak, Polres Banda Aceh Bantah Lakukan Kekerasan

3 hari lalu

Polresta Banda Aceh saat melaksanakan konferensi pers terkait penangkapan mahasiswa yang melakukan aksi di DPR Aceh, di Banda Aceh, Jumat, 30 Agustus 2024: Foto: ANTARA/Rahmat Fajri
Mahasiswa Unimal Mengaku Diinjak, Polres Banda Aceh Bantah Lakukan Kekerasan

Polres Banda Aceh membantah tuduhan melakukan kekerasan saat memeriksa mahasiswa Universitas Malikussaleh terkait aksi Kawal Putusan MK


Komnas HAM Sebut Kepolisian Aktor Paling Sering Muncul di Kasus Dugaan Pelanggaran HAM

3 hari lalu

Koordinator Subkomisi Pemajuan HAM Anis Hidayah memaparkan catatan penegakan hak asasi manusia (HAM) sepanjang 2023 di Kantor Komnas HAM, Jakarta, Kamis 25 Januari 2024. ANTARA FOTO/Sulthony Hasanuddin.
Komnas HAM Sebut Kepolisian Aktor Paling Sering Muncul di Kasus Dugaan Pelanggaran HAM

Komnas HAM kembali menyoroti kekerasan yang dilakukan oleh kepolisian selama aksi Peringatan Darurat Kawal Putusan MK pada akhir Agustus lalu


Berkas Perkara Pencabulan Anak Panti Asuhan oleh Polisi P21, Brigadir Achmal Subakti Dijerat UU Perlindungan Anak

3 hari lalu

Brigadir Achmal Subakti, Anggota Polsek Tanjung Pandan yang menjadi tersangka kasus pencabulan terhadap seorang anak panti asuhan. Istimewa
Berkas Perkara Pencabulan Anak Panti Asuhan oleh Polisi P21, Brigadir Achmal Subakti Dijerat UU Perlindungan Anak

Anggota Polsek Tanjung Pandang, Brigadir Achmal Subakti, yang menjadi tersangka kasus pencabulan anak panti asuhan segera menjalani persidangan.


Polisi Buru Aset Bandar Narkoba Hendra Sabarudin

4 hari lalu

Sejumlah mobil yang merupakan barang bukti kasus tindak pidana pencucian uang (TPPU) dari kejahatan narkoba, ditampilkan di Lapangan Bhayangkara Mabes Polri, Jakarta, Rabu, 18 September 2024. Sejumlah aset yang disita berupa 21 unit mobil, 28 unit sepeda motor, 1 unit speed boat, 4 unit kapal, 2 kendaraan jenis ATV, 44 tanah dan bangunan, 2 buah jam tangan mewah, uang tunai Rp1,2 miliar, dan Deposito Standard Chartered sebesar Rp500 juta. TEMPO/Sultan Abdurrahman
Polisi Buru Aset Bandar Narkoba Hendra Sabarudin

Polisi akan terus mencari aset milik bandar narkoba Hendra Sabarudin, yang mengendalikan bisnis dari dalam lembaga pemasyarakatan.


Polisi Ungkap 3 Modus TPPU Hendra Sabarudin Jualan Narkoba dalam Lapas

4 hari lalu

Sejumlah tersangka dihadirkan dalam konferensi pers pengungkapan kasus tindak pidana pencucian uang (TPPU) dari kejahatan narkoba di Lapangan Bhayangkara Mabes Polri, Jakarta, Rabu, 18 September 2024. Dari kasus tersebut, Dirtipidnarkoba Bareskrim Polri menyita sejumlah aset milik terpidana narkoba Hendra Sabarudin senilai Rp221 miliar. TEMPO/Sultan Abdurrahman
Polisi Ungkap 3 Modus TPPU Hendra Sabarudin Jualan Narkoba dalam Lapas

Polisi mengungkap 3 modus tindak pidana pencucian uang (TPPU) Hendra Sabarudin yang menjual narkoba dari dalam Lapas.