Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

BPIP Beri Bantuan Trauma Healing pada Penyintas Gempa Cianjur

image-gnews
Iklan

INFO NASIONAL – Badan Pembinaan Ideologi Pancasila atau BPIP memberi bantuan trauma healing kepada penyintas gempa bumi Cianjur. Kegiatan berlangsung di Kampung Keramat, Desa Sukamulya, Kecamatan Cugenang, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.

"Kegiatan ini merupakan kegiatan sosial, sesuai dengan sila-sila Pancasila baik kemanusiaan, keadilan maupun persatuan,” ujar Wakil Kepala BPIP Dr. Drs. Karjono, S.H., M.Hum usai meninjau lokasi bencana pada Selasa, 27 Desember 2022.

Menurut Drs Karjono, bantuan yang diberikan oleh BPIP bukan saja dalam bentuk sandang, pangan atau papan. Pemulihan emosi korban dari ketakutan masa lalu juga menjadi bentuk bantuan.

Menolong juga tidak harus berbentuk barang, bisa juga berupa bantuan psikologis. Menolong juga tidak boleh memandang siapa orang yang ditolong. "Hidup ini diharuskan saling tolong menolong, tanpa harus melihat agama, warna kulit, tanpa melihat suku. Justru perbedaan merupakan kekuatan. Kekuatan inilah menjadi soko guru Indoensia, agar manusia Indonesia tercipta satu wadah yaitu NKRI,” kata dia.

Dewan Pakar BPIP Darmansjah Djumala mengatakan kegiatan ini merupakan salah satu contoh Pancasila dalam tindakan. Banyaknya bantuan sosial dari berbagai kalangan secara spontan untuk korban gempa membuktikan bahwa nurani kemanusian memang sudah menjadi nilai yang hidup di kalbu masyarakat Indonesia. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dalam kegiatan trauma healing tersebut, BPIP dan tim memberikan tali kasih dengan berbagai bentuk dari mulai senam, lomba masak, bermain, hingga belajar dengan balutan nilai-nilai Pancasila. BPIP juga berpartisipasi membangun enam unit hunian sementara (Huntara) dengan nama "Rumah Pancasila". 

Selain huntara, kolaborasi dengan unit kerja di lingkungan BPIP juga, tim memberikan bantuan 30 set permainan Panca Main, 4 buah permainan ular tangga besar, 150 permainan anak, 20 set alat makan lengkap, 20 set alat pertukangan, sembako, dan sejumlah uang donasi dari pegawai BPIP.

Kunjungan tersebut dipimpin langsung Kepala BPIP Prof. Drs. K.H. Yudian Wahyudi, M.A., Ph.D, didamping Wakil Kepala BPIP Dr. Drs. Karjono, S.H., M.Hum, Sekretaris Utama BPIP Dr. Adhianti, S.I.P., M.Si, Dewan Pakar BPIP, Stafsus Ketua Dewan Pengarah BPIP, Pejabat Tinggi Madya dan Pratama di lingkungan BPIP, DPPI, Paskibraka Tingkat Pusat Tahun 2022, IOSKI, KPOTI, Rumah Garuda dan mitra BPIP lainnya. (*)

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Bamsoet Ajak Seluruh Elemen Bangsa Perkuat Persatuan Indonesia

44 menit lalu

Bamsoet Ajak Seluruh Elemen Bangsa Perkuat Persatuan Indonesia

Bambang Soesatyo mengingatkan dalam waktu sekitar lima bulan ke depan, bangsa Indonesia akan dihadapkan pada rangkaian momentum konstitusional.


Telkom dan F5 Perkuat Cybersecurity Indonesia

1 jam lalu

Telkom dan F5 Perkuat Cybersecurity Indonesia

PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) menjalin kerja sama strategis dengan F5, perusahaan penyedia produk dan layanan keamanan siber (cybersecurity) multicloud application security and delivery berskala global.


Livin Merchant Bank Mandiri Perluas Jangkau Nasabah UMKM

1 jam lalu

Livin Merchant Bank Mandiri Perluas Jangkau Nasabah UMKM

Digitalisasi menjadi salah satu langkah untuk memperluas akses masyarakat terhadap perbankan demi mencapai pertumbuhan ekonomi nasional.


Feby Longgo Ketua Kelompok Mekaar Sukses Membantu Sesama

1 jam lalu

Feby Longgo Ketua Kelompok Mekaar Sukses Membantu Sesama

Feby Longgo mendapat mandat sebagai ketua kelompok semakin menjadikannya bersemangat dalam memajukan usahanya.


Panen Jagung di Sumbawa, Presiden Tekankan Pentingnya Jaga Keseimbangan Harga

2 jam lalu

Panen Jagung di Sumbawa, Presiden Tekankan Pentingnya Jaga Keseimbangan Harga

Presiden Joko Widodo, menekankan pentingnya menjaga keseimbangan harga baik ditingkat petani, pedagang maupun peternak


Bamsoet Dorong Optimalisasi Peran Masjid Sebagai Pemberdaya Umat

3 jam lalu

Bamsoet Dorong Optimalisasi Peran Masjid Sebagai Pemberdaya Umat

Bambang Soesatyo mengapresiasi peran Dewan Pengurus Masjid Agung Sunda Kelapa yang telah mengoptimalkan peran masjid sebagai pemberdaya umat.


Kementan dan ICMI Percepat Tanam untuk Tingkatkan Produksi Nasional

7 jam lalu

Kementan dan ICMI Percepat Tanam untuk Tingkatkan Produksi Nasional

Kementerian Pertanian (Kementan) bersama Ikatan Cendikiawan Muslim Indonesia (ICMI) siap berkolaborasi mempercepat tanam guna mendapatkan produksi yang maksimal.


Mentan Amran Mendampingi Presiden Jokowi Gowes di Mataram

7 jam lalu

Mentan Amran Mendampingi Presiden Jokowi Gowes di Mataram

Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman turut serta bersama presiden menyapa warga Mataram.


Kolaborasi BPJS Ketenagakerjaan dan Perumnas Penuhi Kebutuhan Rumah Bagi Pekerja

20 jam lalu

Kolaborasi BPJS Ketenagakerjaan dan Perumnas Penuhi Kebutuhan Rumah Bagi Pekerja

BPJS Ketenagakerjaan bersama Perum Perumnas menjalin sinergi dalam penyediaan hunian yang layak bagi pekerja.


Legislator Minta Kapal Ikan Non-Tuna di Pelabuhan Benoa Segera Direlokasi

1 hari lalu

Legislator Minta Kapal Ikan Non-Tuna di Pelabuhan Benoa Segera Direlokasi

Komisi VI DPR dukung percepatan pembangunan Bali Maritime Tourism Hub