Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Dedi Mulyadi Heran Tempat Wisata Boleh Buka Tapi Ziarah Kubur Dilarang

Reporter

image-gnews
Calon Wakil Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi. TEMPO/Fajar Januarta
Calon Wakil Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi. TEMPO/Fajar Januarta
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Anggota DPR Dedi Mulyadi mengaku bingung atas kebijakan pemerintah yang melarang ziarah kubur selama liburan Lebaran 2021 atau sejak 12 hingga 16 Mei. Menurut politikus Partai Golkar itu, ziarah kubur sudah menjadi tradisi dalam menyambut Hari Raya Idulfitri.

"Hari ini saya dibuat bingung oleh sebuah kebijakan. Tempat wisata dibuka tetapi ziarah kubur dilarang," kata Dedi Mulyadi kepada Kantor Berita Antara di Purwakarta, Kamis, 13 Mei 2021.

Menurut Dedi, antara tempat wisata dan pemakaman, sebenarnya yang lebih berisiko menimbulkan kerumunan dan berpotensi menjadi klaster penularan Covid-19, adalah tempat wisata. "Dari pengalaman, saya belum pernah melihat orang berdesakan antre masuk areal pemakaman untuk ziarah," kata mantan Bupati Purwakarta itu.

Jika tempat wisata diperbolehkan buka, Dedi mempertanyakan apakah ziarah kubur bisa masuk wisata religi atau tidak. Karena, menurut dia, ziarah erat hubungannya dengan wisata religi di Indonesia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Bolehkan ziarah kubur jadi wisata ziarah kubur? Apakah itu masuk wisata juga karena kan bisa disebut wisata religi," kata Dedi.

Menurut Dedi, jika dibukanya tempat wisata untuk mendongkrak peningkatan ekonomi, ziarah kubur pun bisa masuk kategori itu. Alasannya, selama di pemakaman terjadi perputaran ekonomi masyarakat, mulai dari penjual bunga hingga makanan.

Baca Juga: Ziarah Kubur Dilarang, Masyarakat Tetap Datangi TPU Malaka 1

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Unik, Arab Saudi Pakai Stempel Paspor Khusus untuk Merayakan Ramadan

1 hari lalu

Ilustrasi paspor. shutterstock.com
Unik, Arab Saudi Pakai Stempel Paspor Khusus untuk Merayakan Ramadan

Stempel ini juga berfungsi sebagai pengingat akan perjalanan wisatawan dan makna spiritual dari kunjungan mereka ke Arab Saudi selama Ramadan.


4 Rekomendasi Tempat Bowling di Jakarta yang Murah saat Akhir Pekan

3 hari lalu

Terdapat beberapa tempat rekomendasi bowling di Jakarta yang murah dan nyaman. Cocok untuk melepas penat setelah bekerja. Ini daftarnya. Foto: Canva
4 Rekomendasi Tempat Bowling di Jakarta yang Murah saat Akhir Pekan

Terdapat beberapa tempat rekomendasi bowling di Jakarta yang murah dan nyaman. Cocok untuk melepas penat setelah bekerja. Ini daftarnya.


Dedi Mulyadi Raih 355 Ribu Suara Ungguli Ibas dan Puan, Tertinggi Nasional?

12 hari lalu

Dedi Mulyadi saat melakukan simulasi program makan siang gratis di SDN Ciwangi Purwakarta. (ANTARA/HO-Dok Dedi Mulyadi)
Dedi Mulyadi Raih 355 Ribu Suara Ungguli Ibas dan Puan, Tertinggi Nasional?

Mantan Bupati Purwakarta dua periode Dedi Mulyadi yang maju sebagai calon legislatif DPR RI Dapil Jabar VII dari Partai Gerindra meraih 355.710 suara.


Tradisi Umat Islam Di Tanah Air Menjelang Ramadan, Ini Hukum Nyadran dan Doa Ziarah Kubur

13 hari lalu

Sejumlah warga berdoa saat ziarah kubur di Pemakaman Covid-19, Srengseng Sawah, Jakarta, Senin 2 Mei 2022. Menyambut Hari Raya Idul Fitri 1443 H, umat Islam melakukan ziarah kubur mendoakan sanak keluarga dan kerabat yang sudah wafat. ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha
Tradisi Umat Islam Di Tanah Air Menjelang Ramadan, Ini Hukum Nyadran dan Doa Ziarah Kubur

Ziarah kubur atau nyadran menjelang Ramadan menjadi tradisi umat Islam di Tanah Air. Berikut hukum dan doanya.


Menjelang Puasa Ramadan, Ini Adab dan Larangan Saat Ziarah Kubur

13 hari lalu

Sejumlah warga berziarah usai melaksanakan Shalat Idul Fitri 1442 H di TPU Menteng Pulo, Jakarta, Kamis, 13 Mei 2021. Sebelumnya Pemprov DKI Jakarta melarang warga Ibu Kota untuk melaksanakan ziarah kubur saat perayaan Hari Raya Idul Fitri 1442 H atau Lebaran 2021. Larangan tersebut berlaku selama 5 hari, mulai Rabu (12/5) sampai dengan Minggu (16/5). TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Menjelang Puasa Ramadan, Ini Adab dan Larangan Saat Ziarah Kubur

Dalam melakukan ziarah kubur menjelang puasa Ramadan, terdapat beberapa adab dan tata cara yang harus dilakukan oleh umat muslim.


Ini Beda Simulasi Makan Siang Gratis Versi Airlangga dan Dedi Mulyadi

14 hari lalu

Dedi Mulyadi (kiri) dan Airlangga Hartarto (ANTARA)
Ini Beda Simulasi Makan Siang Gratis Versi Airlangga dan Dedi Mulyadi

Program makan siang gratis yang dibuat Prabowo-Gibran sudah diuji coba oleh Menko Perekonomian Airlangga Hartarto dan petinggi Gerindra Dedi Mulyadi


Dedi Mulyadi Uji Coba Makan Siang Gratis dengan 2 Formula, Seperti Apa?

14 hari lalu

Dedi Mulyadi saat melakukan simulasi program makan siang gratis di SDN Ciwangi Purwakarta. (ANTARA/HO-Dok Dedi Mulyadi)
Dedi Mulyadi Uji Coba Makan Siang Gratis dengan 2 Formula, Seperti Apa?

Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Dedi Mulyadi melakukan uji coba program andalan Prabowo-Gibran makan siang gratis dengan cara berbeda.


10 Tempat Wisata Saat Libur Pemilu 2024 yang Menawarkan Diskon

34 hari lalu

Pemilu 2024 menghadirkan banyak diskon di tempat wisata. Berikut ini rekomendasi tempat wisata saat libur Pemilu yang bisa Anda coba. Foto: Canva
10 Tempat Wisata Saat Libur Pemilu 2024 yang Menawarkan Diskon

Pemilu 2024 menghadirkan banyak diskon di tempat wisata. Berikut ini rekomendasi tempat wisata saat libur Pemilu yang bisa Anda coba.


15 Tempat Wisata di Kebumen, Ada Pantai hingga Taman Kupu-kupu

44 hari lalu

Daftar tempat wisata di Kebumen, di antaranya Geowisata Karangsambung, Benteng Van Der Wijck, Gua Petruk, dan Alian Butterfly Park. Foto: Canva
15 Tempat Wisata di Kebumen, Ada Pantai hingga Taman Kupu-kupu

Daftar tempat wisata di Kebumen, di antaranya Geowisata Karangsambung, Benteng Van Der Wijck, Gua Petruk, dan Alian Butterfly Park.


Mengenal Lembah Pandawa, Tempat Wisata di Pasuruan dengan Panorama Mirip Bali

15 Januari 2024

Calon penumpang pesawat berjalan di Jalan Tol Bali Mandara setelah mobil yang ditumpanginya terjebak kemacetan saat akan menuju ke Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai di Badung, Bali, Jumat 29 Desember 2023. Kemacetan itu terjadi sejak Jumat sore akibat padatnya kendaraan yang melintas di kawasan jalan akses Bandara I Gusti Ngurah Rai pada musim liburan akhir tahun. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf
Mengenal Lembah Pandawa, Tempat Wisata di Pasuruan dengan Panorama Mirip Bali

Bali Overtourism, coba kunjungi Lembah Pandawa di Pasuruan, panoramanya mirip.