Dugaan Pelecehan Seksual 3 Polwan, Polri Copot Kasat Reskrim Polres Selayar
Selasa, 11 Agustus 2020 23:11 WIB
Ilustrasi Pelecehan Seksual. govexec.com
TEMPO.CO , Jakarta -Kepala Satuan Reserse Kriminal Kepolisian Resor Selayar Inspektur Satu AM dicopot dari jabatan setelah diduga melakukan pelecehan seksual terhadap tiga orang anggota polisi wanita atau Polwan .
"Yang bersangkutan sedang menjalani pemeriksaan intensif di Divisi Profesi dan Pengamanan Kepolisian Daerah Sulawesi Selatan," ujar Kepala Divisi Hubungan Masyarakat Mabes Polri Inspektur Jenderal Argo Yuwono melalui keterangan tertulis pada Selasa, 11 Agustus 2020.
Argo mengatakan, jika AM terbukti melakukan pelecehan seksual , maka Polri akan memberikan sanksi berat. "Polri tak mentolelir," ucap Argo.
Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Kepolisian Daerah Sulawesi Selatan Komisaris Besar Ibrahim Tompo menjelaskan, AM diduga mengucapkan kata-kata yang tidak senonoh terhadap tiga orang Polwan saat melaksanakan tugas di lingkup Polres Kepulauan Selayar.
Buntut dari kejadian tersebut, AM pun langsung dicopot dari jabatannya dan kini tengah menjalani pemeriksaan.
Rekomendasi Berita
5 jam lalu
8 jam lalu
9 jam lalu
10 jam lalu
11 jam lalu
12 jam lalu
15 jam lalu
19 jam lalu
21 jam lalu
1 hari lalu
Yosua Difitnah sebagai Pemerkosa, Keluarga Berharap Ferdy Sambo Divonis Minimal Penjara Seumur Hidup
10 jam lalu
Yosua Difitnah sebagai Pemerkosa, Keluarga Berharap Ferdy Sambo Divonis Minimal Penjara Seumur Hidup
Keluarga Yosua berharap majelis hakim bisa menjatuhkan putusan seadilnya-adilnya saat vonis terdakwa Ferdy Sambo pada 13 Februari 2023.
Baca Selengkapnya
Jaksa Sebut Putri Candrawathi Tak Lakukan Visum karena Berusaha Pertahankan Ketidakjujuran
2 hari lalu
Jaksa Sebut Putri Candrawathi Tak Lakukan Visum karena Berusaha Pertahankan Ketidakjujuran
Menurut jaksa keterangan ahli psikologi forensik dalam kasus Putri Candrawathi tidak relevan dijadikan alat bukti.
Baca Selengkapnya
Jaksa Sebut Tim Kuasa Hukum Putri Candrawathi Paksakan Motif Pelecehan Tanpa Bukti Valid
2 hari lalu
Jaksa Sebut Tim Kuasa Hukum Putri Candrawathi Paksakan Motif Pelecehan Tanpa Bukti Valid
Jaksa menuding Putri Candrawathi malah tidak berkata jujur dan ketidakjujuran ini didukung oleh tim kuasa hukumnya.
Baca Selengkapnya
Dani Alves Berada Satu Sel dengan Pengawal Ronaldinho di Penjara Brians 2 di Barcelona
2 hari lalu
Dani Alves Berada Satu Sel dengan Pengawal Ronaldinho di Penjara Brians 2 di Barcelona
Dani Alves saat ini mendekam di penjara Brians 2 di Barcelona karena kasus pelecehan seksual sejak 20 Januari lalu.
Baca Selengkapnya
Pengacara Yakin Dani Alves Bisa Dibebaskan dari Penjara dalam Waktu Satu Bulan
2 hari lalu
Pengacara Yakin Dani Alves Bisa Dibebaskan dari Penjara dalam Waktu Satu Bulan
Tim kuasa hukum Dani Alves berencana mengajukan banding terhadap perintah penahanan sementara tanpa jaminan terhadap kliennya, Senin, 30 Januari 2023.
Baca Selengkapnya
Khawatir Pelecehan, Warga Minta Petugas Keamanan di Skywalk Kebayoran Lama Ditambah
4 hari lalu
Khawatir Pelecehan, Warga Minta Petugas Keamanan di Skywalk Kebayoran Lama Ditambah
Warga Jakarta, khusunya yang perempuan khawatir terjadi pelecehan seksual di Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) atau Skywalk Kebayoran Lama
Baca Selengkapnya
Tersandung Kasus Pelecehan Seksual, Ini 5 Bukti yang Dapat Memberatkan Dani Alves
6 hari lalu
Tersandung Kasus Pelecehan Seksual, Ini 5 Bukti yang Dapat Memberatkan Dani Alves
Pelapor mengidentifikasi Dani Alves dari tato bulan sabit di perutnya.
Baca Selengkapnya
Putri Candrawathi Siap Pertanggungjawabkan Kesaksiannya kepada Tuhan
6 hari lalu
Putri Candrawathi Siap Pertanggungjawabkan Kesaksiannya kepada Tuhan
Apapun yang dilakukan, kata Putri Candrawathi, menjadi salah di mata mereka. Dia pun siap mempertanggungjawabkan kesaksiannya kepada Tuhan.
Baca Selengkapnya
Polda Metro Telusuri Aset Wowon Serial Killer Cs, Akan Ada Catatan Buku Rekening
6 hari lalu
Polda Metro Telusuri Aset Wowon Serial Killer Cs, Akan Ada Catatan Buku Rekening
Polda Metro Jaya melakukan penelusuran aset (asset tracing) terhadap para pelaku terduga pembunuh berantai Wowon Serial Killer cs.
Baca Selengkapnya
Makam Korban Wowon Serial Killer Dibongkar, Kain Kafan Masih Utuh Meski Sudah 7 Tahun
7 hari lalu
Makam Korban Wowon Serial Killer Dibongkar, Kain Kafan Masih Utuh Meski Sudah 7 Tahun
Halimah merupakan salah satu korban pembunuhan berantai dengan tersangka Wowon Erawan alias Aki yang juga dikenal sebagai Wowon Serial Killer.
Baca Selengkapnya