Alex Noerdin: Kompetisi MotoGP Digelar di Palembang 2018

Reporter

Editor

Budi Riza

Minggu, 20 Agustus 2017 11:05 WIB

Ekspresi pembalap MotoGP dari tim Repsol Honda, Marc Marquez saat merayakan kemenangannya diatas podium setelah berhasil finish diurutan pertama pada GP Ceko di Automotodrom Brno, Rep. Ceko, 6 Agustus 2017. Marquez menggunguli rekan setimnya Dani Pedrosa dan Maverick Vinales. AP

TEMPO.CO, Palembang -- Gubernur Sumatera Selatan, Alex Noerdin, memastikan kompetisi MotoGP dapat berlangsung di Palembang pada tahun depan. Alex mengatakan ini disela membuka Kejurnas Indonesia Rally di Indralaya, Ogan Ilir, Sabtu, 19 Agustus 2017.


Saat ini, ada beberapa investor nasional dan asing yang menyelenggarakan ajang balap motor paling bergengsi itu. "Kami sedang fight doa kan saja," kata Alex.


Baca: Terbang ke Sepang, Alex Yakin Sumatera Selatan Tuan Rumah MotoGP


Dijumpai di Tanjung Senai tempat berlangsungnya Kejurnas Rally 2017, Alex mengatakan sejumlah investor sudah menyatakan tertarik menanamkan modal pada bisnis ajang olahraga balap MotoGP itu. Selain ada juga investor menarik diri karena berbagai alasan.


"Kami dikejar tengat waktu Tapi tidak masalah, kami biasa kerja yang mepet-mepet begini," kata Alex.

Masih kata Alex, timnya saat mulai mengelola Jakabaring sebagai lokasi sirkuit MotoGP secara profesional. yaitu dengan mendirikan BUMD PT Jakabaring Sport City. Melalui perusahaan daerah ini, pengelolaan Kawasan Jakabaring mulai berorientasi bisnis. "Di Jakabaring bisa juga dibangun hotel soal siapa investornya nanti akan diumumkan," kata dia.

Sementara itu Augie Bunyamin, ketua IMI Sumsel, mengatakan ajang reli merupakan cara pihaknya menggelar international event termasuk Moto GP. Sebagaimana diketahui sebanyak 24 pereli adu cepat di Kejurnas Sprint Rally seri ke-4 di Lintasan Tanjung Senai, Ogan Ilir, Sumatera Selatan.


Advertising
Advertising

Pereli yang turun seperti juara tahun lalu Ryan Nirwan,serta pembalap yang tergabung dalam seeded A, Priamanaya Djan/Harry Koentoy (FBRT Sport), Benny Lautan/Edwin Nasution (BRM Motorsport).


Kemudian, beberapa pereli masuk dalam kategori seeded B yakni Eddy Ws/Syariful Adil (E Sirkuit Manggul Protect), Aswin Tanusaputra/Ade Ramadhan (FBRT Sport), M Harri Prastomo/M Indra, Andi Toto Michdar/Boy Martadina, Herugrahito K/Robby Prasetyo, Edwin Mancha/Maman Aruman (FBRT Sport).


Sedangkan 17 pereli lainnya masuk kategori non-Seeded.



PARLIZA HENDRAWAN

Berita terkait

Kata Francesco Bagnaia setelah Menjuarai MotoGP Spanyol 2024 dengan Menangi Duel vs Marc Marquez

3 hari lalu

Kata Francesco Bagnaia setelah Menjuarai MotoGP Spanyol 2024 dengan Menangi Duel vs Marc Marquez

Pembalap Ducati Lenovo Francesco Bagnaia merasa sangat senang setelah memenangi balapan MotoGP di Sirkuit Jerez, Spanyol, tiga kali berturut-turut.

Baca Selengkapnya

Klasemen MotoGP 2024 setelah Francesco Bagnaia Memenangi Balapan di Jerez

3 hari lalu

Klasemen MotoGP 2024 setelah Francesco Bagnaia Memenangi Balapan di Jerez

Pembalap Ducati Lenovo Team Francesco Bagnaia memenangi balapan MotoGP Spanyol 2024. Tipiskan jarak dari Jorge Martin yang gagal finis.

Baca Selengkapnya

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Francesco Bagnaia Juara, Jorge Martin Srash, Marc Marquez Finis Kedua

3 hari lalu

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Francesco Bagnaia Juara, Jorge Martin Srash, Marc Marquez Finis Kedua

Juara bertahan Francesco Bagnaia berhasil merajai balapan MotoGP Spanyol 2024. Jorge Martin crash, sedangkan Marc Marquez finis kedua.

Baca Selengkapnya

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024 Berubah: Fabio Quartararo Terkena Hukuman 8 Detik, Podium Ketiga Milik Dani Pedrosa

4 hari lalu

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024 Berubah: Fabio Quartararo Terkena Hukuman 8 Detik, Podium Ketiga Milik Dani Pedrosa

Pembalap Red Bull, Dani Pedrosa, berhak atas podium ketiga Sprint race MotoGP Spanyol 2024 setelah Fabio Quartararo terkena hukuman.

Baca Selengkapnya

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Jatuh dan Finis Ketujuh

4 hari lalu

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Jatuh dan Finis Ketujuh

Jorge Martin menjuarai sprint race MotoGP Spanyol 2024. Marc Marquez jatuh dan finis di posisi ketujuh.

Baca Selengkapnya

MotoGP Spanyol 2024: Rekap Hasil dan Jadwal Sabtu Hari Ini 27 April

5 hari lalu

MotoGP Spanyol 2024: Rekap Hasil dan Jadwal Sabtu Hari Ini 27 April

MotoGP Spanyol 2024 tengah bergilir di Sirkuit Jerez, Spanyol. Simak rekap hasil dan jadwal Sabtu hari ini 27 April 2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Fakta Penting, dan Klasemen Pembalap

9 hari lalu

Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Fakta Penting, dan Klasemen Pembalap

MotoGP Spanyol 2024 akan bergulir akhir pekan ini. Simak jadwal lengkap dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Dani Pedrosa: Tampilan Rookie Dani Pedrosa di MotoGP 2024 Sudah Melebihi Ekspektasi

11 hari lalu

Dani Pedrosa: Tampilan Rookie Dani Pedrosa di MotoGP 2024 Sudah Melebihi Ekspektasi

Legenda MotoGP Dani Pedrosa menilai tampilan pembalap muda yang merupakan rookie tahun ini, Pedro Acosta, telah melampaui ekspektasi.

Baca Selengkapnya

Marc Marquez Ungkap Masalah yang Membuatnya Gagal Finis di MotoGP Amerika 2024

17 hari lalu

Marc Marquez Ungkap Masalah yang Membuatnya Gagal Finis di MotoGP Amerika 2024

Marc Marquez mengungkapkan masalah yang membuatnya jatuh dan gagal finis di MotoGP Amerika 2024.

Baca Selengkapnya

Juarai MotoGP Amerika 2024, Maverick Vinales Sempat Ragu Akan Bisa Finis karena Alami Masalah Teknis

17 hari lalu

Juarai MotoGP Amerika 2024, Maverick Vinales Sempat Ragu Akan Bisa Finis karena Alami Masalah Teknis

Pembalap Aprilia Racing, Maverick Vinales, sempat ragu akan bisa finis karena mengalami masalah teknis di bagian gearbox di MotoGP Amerika 2024.

Baca Selengkapnya