Sebelum Meninggal, DL Sitorus Sering Bawa Tabung Oksigen

Reporter

Kamis, 3 Agustus 2017 20:28 WIB

Darianus Lungguk Sitorus. ANTARA/Puspa Perwitasari

TEMPO.CO, Jakarta - Pengusaha perkebunan kelapa sawit DL Sitorus meninggal dunia saat akan terbang dengan pesawat Garuda Indonesia dari Jakarta ke Medan, Kamis 3 Agustus 2017. Kerabat dekat DL Sitorus, Jasudin Panjaitan mengatakan yang bersangkutan memang telah sakit-sakitan sejak tiga tahun silam.

"Setiap berpergian DL Sitorus sering membawa tabung oksigen dan dibantu kursi roda," kata Jasudin kepada Tempo, Kamis 3 Agustus 2017.

Jasudin menjelaskan DL Sitorus memiliki riwayat sakit jantung dan sesak nafas. Meski sakit, DL Sitorus tetap kerja memantau berbagai usaha yang dia rintis antara lain perkebunan sawit, bank perkreditan rakyat, sekolah dan usaha lain.

Baca: Begini Kepanikan Pramugari Sesaat Sebelum DL Sitorus Meninggal

Penerbangan Garuda Indonesia GA 188 rencananya mengantarkan DL Sitorus dari Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang ke Bandara Kualanamu, Sumatera Utara. Keberangkatan DL Sitorus ke Medan, kata Jasudin, karena ada kegiatan di gereja dekat perkebunan.

"DL Sitorus seyogyanya akan menghadiri perayaan salah satu gereja di kawasan perkebunan milik beliau. Namun takdir berkata lain," kata Jasudin.

Kemungkinan jenazah DL Sitorus akan dimakamkan di tanah kelahirannya Desa Parsambilan, Kabupaten Toba Samosir, Sumatera Utara. "Tapi disemayamkan lebih dulu di rumah duka di Jakarta. Saya baru bicara melalui sambungan telepon dengan anak beliau Sihar Sitorus," kata Jasudin.

Baca: DL Sitorus, Dijadikan Nama Jalan Saat Ia Masih Hidup

Sosok DL Sitorus, sambung Jasudin, dikenal pekerja keras. Meski pernah menjalani hukuman karena dituduh merambah hutan dan menyulapnya menjadi kawasan perkebunan sawit seluas 42 ribu haktare di Padang Lawas, Sumatera Utara, namun DL tetap melakukan ekspansi sawit hingga ke Pulau Sulawesi.

"Beliau sangat pekerja keras. Satu lagi sifat baik beliau sangat menghormati ibunya. Apa yang dikatakan ibunya, pasti dituruti DL Sitorus," tutur Jasudin.

SAHAT SIMATUPANG

Berita terkait

Bobby Nasution Tunjuk Pamannya sebagai Plh Sekda Kota Medan, Diskominfo: Sejak 24 April 2024

2 hari lalu

Bobby Nasution Tunjuk Pamannya sebagai Plh Sekda Kota Medan, Diskominfo: Sejak 24 April 2024

Wali Kota Bobby Nasution menunjuk pamannya, Benny Sinomba Siregar sebagai Pelaksana Harian Sekretaris Daerah Kota Medan.

Baca Selengkapnya

Bobby Nasution Tunjuk Pamannya Jadi Plh Sekda Kota Medan, Berikut Profil Benny Sinomba Siregar

2 hari lalu

Bobby Nasution Tunjuk Pamannya Jadi Plh Sekda Kota Medan, Berikut Profil Benny Sinomba Siregar

Wali Kota Medan Bobby Nasution menunjuk Benny Sinomba Siregar jadi Plh Sekda Kota Medan. Benny adalah paman Bobby.

Baca Selengkapnya

Penyair Joko Pinurbo Meninggal, akan Dimakamkan di Sleman

5 hari lalu

Penyair Joko Pinurbo Meninggal, akan Dimakamkan di Sleman

Penyair Joko Pinurbo meninggal pada usia 61 tahun karena sakit.

Baca Selengkapnya

Pengelolaan Buruk Medan Zoo yang Ditutup Bobby Nasution

45 hari lalu

Pengelolaan Buruk Medan Zoo yang Ditutup Bobby Nasution

Karena Pengelolaan yang Buruk, Bobby Nasution Tutup Medan Zoo

Baca Selengkapnya

Solihin GP Wafat, Pj Wali Kota Bandung Kenang Kiprah Mang Ihin Atasi Krisis Pangan Lewat Gogo Rancah

58 hari lalu

Solihin GP Wafat, Pj Wali Kota Bandung Kenang Kiprah Mang Ihin Atasi Krisis Pangan Lewat Gogo Rancah

Tokoh Jawa Barat Solihin GP yang akrab disapa Mang Ihin itu meninggal saat perawatan di Rumah Sakit Advent Bandung.

Baca Selengkapnya

Kisah Solihin GP Rayakan Ulang Tahun Ke-80 di Unpad, Ingatkan Pentingnya Pemberantasan KKN

58 hari lalu

Kisah Solihin GP Rayakan Ulang Tahun Ke-80 di Unpad, Ingatkan Pentingnya Pemberantasan KKN

Solihin GP mengajak masyarakat kembali ke konsep dasar dalam mengelola lingkungan hidup.

Baca Selengkapnya

Tokoh Jawa Barat Solihin GP Meninggal di Bandung

58 hari lalu

Tokoh Jawa Barat Solihin GP Meninggal di Bandung

Mantan Gubernur Jawa Barat yang juga pendiri Dewan Pemerhati Kehutanan dan Lingkungan Tatar Sunda (DPKLTS) Solihin GP wafat di usia 97 tahun.

Baca Selengkapnya

Cendekiawan Ignas Kleden Berpulang setelah Dua Tahun Mengidap Gangguan Ginjal

22 Januari 2024

Cendekiawan Ignas Kleden Berpulang setelah Dua Tahun Mengidap Gangguan Ginjal

Ignas Kleden dikenal sebagai sosok sastrawan, sosiolog, dan kritikus sastra asal lores Timur.

Baca Selengkapnya

5 Destinasi Wisata Pilihan Terbaik di Medan

18 Januari 2024

5 Destinasi Wisata Pilihan Terbaik di Medan

Kenyamanan dalam perjalanan dengan Traveloka.

Baca Selengkapnya

Viral Video Kepala Disdik Kota Medan Ajak Kepsek Pilih Prabowo, NasDem: Apa yang Disampaikan Itu Terlalu Vulgar

18 Januari 2024

Viral Video Kepala Disdik Kota Medan Ajak Kepsek Pilih Prabowo, NasDem: Apa yang Disampaikan Itu Terlalu Vulgar

NasDem meminta Bawaslu menindak Kepala Bidang SMP Disdik Kota Medan yang videonya viral karena mengajak kepala sekolah memilih Prabowo.

Baca Selengkapnya