Bertemu SBY, Prabowo: Presidential Threshold Lelucon Politik

Reporter

Kamis, 27 Juli 2017 23:20 WIB

Ketua Umum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono dan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subiyanto bertemu di Cikeas, Bogor, Kamis malam, 27 Juli 2017. (Tempo/Avit)
<!--more-->
"Kemudian kami meningkatkan komunikasi dan kerja sama meski tidak dalam bentuk koalisi," tutur SBY. Dia mengistilahkan itu dalam bentuk kerja sama. Sebelumnya, koalisi Indonesia Hebat yang dibentuk Presiden Jokowi dan Koalisi Merah Putih yang dibentuk Prabowo mengalami perubahan. "Yang penting meningkatkan komunikasi dan kerja sama."

Dia juga memastikan bahwa pihaknya akan memastikan penggunaan kekuasaan oleh pemegang kekuasaan tidak melampaui batas. Saat ini adalah pelajaran yang berharga bagi rakyat, katanya. Jika terjadi kekeliruan, maka rakyat akan memberi koreksi sebagi bentuk kesetian kepada negara.

Prabowo datang di kediaman SBY, Cikeas, Bogor pada Kamis malam sekitar pukul 20.21 WIB. Prabowo mengenakan batik warna cokelat dan didampingi Ahmad Muzani dan Fadli Zon.

Kedatangannya disambut hangat oleh SBY dan internal Demokrat, termasuk Agus Harimurti Yudhoyono. Mereka kemudian mengajak rombongan Prabowo makan malam nasi goreng. Menu itu disajikan pedagang keliling yang memasak di samping pendopo.

Seusai makan, mereka ngobrol beberapa saat. Setelah itu diskusi dilanjutkan di dalam rumah SBY. Sejumlah pengurus partai juga ikut dalam diskusi itu. Mereka yang datang di antaranya Roy Suryo, Syariefuddin Hasan, Hinca Panjaitan, Amir Syamsuddin dan sejumlah politisi lain.

Sebelumnya, Hinca Panjaitan mengatakan bahwa pihaknya mulai membuka komunikasi dengan partai Gerindra sejak DPR menggodok RUU Pemilu. "Begitu keluar putusan 20 persen, tentu dialog itu menjadi menu utama antara pengurus partai," ucap Hinca saat ditemui di Cikeas.

Menurut dia, sebelum pertemuan besar ini digelar, kedua partai sering dialog mengenai pengesahan itu. Kemudian mereka mengagendakan bertemu di Cikeas. Namun dia enggan menjawab apakah pertemuan ini terkait dengan rencana koalisi pada Pemilihan Presiden 2019.

Sejak agenda pertemuan itu berhembus, berbagai spekulasi bermunculan. Beberapa kalangan beranggapan bahwa pertemuan itu akan membahas koalisi Gerindra-Demokrat untuk Pemilu 2019. Ada juga yang beranggapan bahwa pertemuan itu hanya penjajakan peta politik di Indonesia.

Sebelumnya Presiden Joko Widodo juga menanggapi rencana pertemuan Ketua umum Partai Gerindra Prabowo Subianto dengan Ketua Umum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono di Cikeas, Kamis malam, 27 Juli 2017. Menurutnya, tak ada yang perlu dikhawatirkan dari pertemuan itu.

"Pertemuan antartokoh kan baik-baik saja, pertemuan antar partai baik-baik saja, antar tokoh baik," ujar Presiden Joko Widodo seusai mengikuti Rapat Koordinasi Tim Pengendali Inflasi Daerah di Hotel Grand Sahid Jaya, Kamis, 27 Juli 2017. Prabowo adalah pesaing Jokowi dalam Pilpres 2014.
AVIT HIDAYAT | ISTMAN MP

Berita terkait

Kata 7 Pengamat Soal Koalisi Prabowo yang Bakal Gemuk

11 hari lalu

Kata 7 Pengamat Soal Koalisi Prabowo yang Bakal Gemuk

Berikut tanggapan para pengamat politik dan peneliti soal koalisi Prabowo ke depan yang hampir pasti bakal gemuk.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Dorong Seluruh Partai Politik Rekonsiliasi dalam Koalisi Pemerintahan Prabowo

28 hari lalu

Bamsoet Dorong Seluruh Partai Politik Rekonsiliasi dalam Koalisi Pemerintahan Prabowo

Bamsoet memberikan apresiasi atas pertemuan Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar -Mahfud, Arsjad Rasjid dengan Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Rosan Roeslani, saat open house di kediaman Rosan Roeslani.

Baca Selengkapnya

Kalah dari AHY, Ini Jejak Pendidikan dan Karier Moeldoko Alumnus FISIP UI

10 Agustus 2023

Kalah dari AHY, Ini Jejak Pendidikan dan Karier Moeldoko Alumnus FISIP UI

rekam jejak karier dan pendidikan Moeldoko yang selalu kalah melawan kubu AHY soal pengajuan gugatan kepengurusan Partai Demokrat

Baca Selengkapnya

Soal Waktu Penentuan Arah Koalisi, Golkar Tunggu Momentum Demi Kepentingan Terbaiknya

21 Juli 2023

Soal Waktu Penentuan Arah Koalisi, Golkar Tunggu Momentum Demi Kepentingan Terbaiknya

Erwin Aksa memastikan bahwa arah politik Golkar akan selalu berada di pemerintahan.

Baca Selengkapnya

Kata Anas Urbaningrum dan Gede Pasek soal PKN yang Belum Tentukan Arah Koalisi

15 Juli 2023

Kata Anas Urbaningrum dan Gede Pasek soal PKN yang Belum Tentukan Arah Koalisi

Anas Urbaningrum dan Gede Pasek sebut Partai Kebangkitan Nusantara atau PKN belum tentukan arah koalisi untuk Pemilu 2024

Baca Selengkapnya

Airlangga Bilang KIB Belum Bubar Meski PAN Beri Sinyal Merapat ke PDIP

5 Juni 2023

Airlangga Bilang KIB Belum Bubar Meski PAN Beri Sinyal Merapat ke PDIP

Airlangga menyebut dirinya bahkan baru bertemu dengan Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan atau Zulhas pada Sabtu malam kemarin.

Baca Selengkapnya

PKB Sebut Golkar Sepakat Gabung KIR, Begini Respons Airlangga

5 Mei 2023

PKB Sebut Golkar Sepakat Gabung KIR, Begini Respons Airlangga

Airlangga menjelaskan, Golkar sedianya sudah membentuk tim teknis untuk koalisi inti.

Baca Selengkapnya

Dua Jam Lebih Bertemu di Istana, Ini yang Dibahas Jokowi dan 6 Ketum Parpol Koalisi

2 Mei 2023

Dua Jam Lebih Bertemu di Istana, Ini yang Dibahas Jokowi dan 6 Ketum Parpol Koalisi

Menurut Airlangga, pertemuan dengan Jokowi ini lebih banyak membahas kondisi perekonomian ke depan. Adakah bahas politik?

Baca Selengkapnya

Politikus PKB Bilang Cak Imin dan Airlangga Bertemu Rabu Besok

2 Mei 2023

Politikus PKB Bilang Cak Imin dan Airlangga Bertemu Rabu Besok

Halalbihalal DPP PKB dan DPP Golkar itu digelar di Resto Plataran Senayan.

Baca Selengkapnya

PAN Yakin Diajak Berkoalisi Partai Lain karena Merepresentasikan Muhammadiyah

30 April 2023

PAN Yakin Diajak Berkoalisi Partai Lain karena Merepresentasikan Muhammadiyah

Bukan hanya jemput bola, Eddy menyebut pihak lain juga berupaya menjangkau PAN untuk berkomunikasi.

Baca Selengkapnya