Siapa Saja Kandidat Ketua Mahkamah Agung  

Reporter

Senin, 13 Februari 2017 08:18 WIB

Suasana seleksi wawancara calon hakim agung dan calon hakim ad hoc Tipikor Mahkamah Agung di Gedung Komisi Yudisial, Jakarta, 20 Juni 2016. TEMPO/Subekti.

TEMPO.CO, Jakarta - Mahkamah Agung memiliki tradisi memberikan jabatan pemimpin ke hakim agung yang terpilih hingga pensiun. Hal ini menjadi faktor menguntungkan bagi Ketua MA saat ini, Hatta Ali, untuk kembali terpilih karena masa tugasnya baru akan berakhir pada 2020. Namun sejumlah hakim agung disebut-sebut sebagai calon pesaing Hatta Ali dalam pemilihan kali ini.

Baca juga:

Jabatan Gubernur DKI: Ini Gaji, Fasilitas, dan Tantangannya
Mahkamah Agung Menjelang Pemilihan Ketua, Ini Evaluasinya

Syarifuddin


Pria kelahiran Baturaja, 17 Oktober 1954 ini, menjabat Wakil Ketua MA Bidang Yudisial sejak Mei 2016. Doktor hukum di Universitas Parahyangan ini memiliki banyak pengalaman di bidang pengawasan dunia peradilan. Dia pernah menjadi Kepala Badan Pengawasan MA dan ketika menjadi hakim agung, menjabat Ketua Muda Kamar Pengawasan.







Artidjo Alkostar

Ketua Muda Kamar Pidana ini terkenal sebagai hakim pemberi vonis berat kepada terpidana kasus korupsi. Namun mantan Direktur Lembaga Bantuan Hukum Yogyakarta ini akan pensiun pada Mei 2019 atau setahun lebih cepat dari Hatta Ali.





Suhadi

Juru bicara Mahkamah Agung ini terpilih sebagai Ketua Ikatan Hakim Indonesia periode 2016-2019. Pria kelahiran Sumbawa Besar, 19 September 1953 ini, dinilai memiliki hubungan dekat dengan para hakim di bawah MA. Dia juga merupakan eksekutor kebijakan keterbukaan informasi, yaitu publikasi putusan, yang diterapkan sejak 2012.

Andi Samsan Nganro

Rekan satu angkatan Suhadi ini sebelumnya kalah dalam pemungutan suara melawan Syarifuddin untuk jabatan Wakil Ketua MA Bidang Yudisial. Pria kelahiran Sengkang, 2 Januari 1953 ini, bersama Suhadi juga tercatat sebagai hakim yang mengabulkan peninjauan kembali buron kasus korupsi Sudjiono Timan pada Juli 2013.




Advertising
Advertising




FRANSISCO ROSARIANS

Simak juga:

Mau Curcol di Medsos Gara-gara Putus Cinta? Cek Dulu Kiatnya
8 Khasiat Jahe, Dari Cegah Kanker Hingga Gairah Seks

Berita terkait

Siap-siap, Ada 60 Ribu Formasi CPNS MA dan Kejagung 2024

2 hari lalu

Siap-siap, Ada 60 Ribu Formasi CPNS MA dan Kejagung 2024

Kemenpan RB menyiapkan jumlah formasi yang cukup besar bagi kejaksaan agung dan MA untuk formasi rekrutmen CPNS pada tahun ini.

Baca Selengkapnya

Tak Hadir Sidang Etik Dewas KPK, Nurul Ghufron Bilang Sengaja Minta Penundaan

3 hari lalu

Tak Hadir Sidang Etik Dewas KPK, Nurul Ghufron Bilang Sengaja Minta Penundaan

Nurul Ghufron mengatakan tak hadir dalam sidang etik Dewas KPK karena sengaja meminta penundaan sidang.

Baca Selengkapnya

Pimpinan Mahkamah Agung Diduga Ditraktir Pengacara, Komisi Yudisial Terjunkan Tim Investigasi

4 hari lalu

Pimpinan Mahkamah Agung Diduga Ditraktir Pengacara, Komisi Yudisial Terjunkan Tim Investigasi

Komisi Yudisial masih memverifikasi laporan dugaan pelanggaran kode etik pimpinan Mahkamah Agung

Baca Selengkapnya

Australia dan Indonesia Dukung Perempuan dalam Peradilan

5 hari lalu

Australia dan Indonesia Dukung Perempuan dalam Peradilan

Mahkamah Agung Indonesia saat ini memiliki representasi perempuan tertinggi di antara lembaga penegak hukum di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Makna Dissenting Opinion dan Final and Binding dalam Putusan MK

10 hari lalu

Makna Dissenting Opinion dan Final and Binding dalam Putusan MK

Putusan MK dengan 3 hakim MK opsi dissenting opinion merupakan final and binding dalam aturan konstitusi. Apa artinya?

Baca Selengkapnya

Mahkamah Agung Bebaskan Dua Petani Desa Pakel Banyuwangi, Permohonan Kasasi Dikabulkan

11 hari lalu

Mahkamah Agung Bebaskan Dua Petani Desa Pakel Banyuwangi, Permohonan Kasasi Dikabulkan

Tim advokasi akan menunggu pemberitahuan resmi dari MA untuk mengeluarkan dua petani Desa Pakel yang permohonan kasasinya dikabulkan.

Baca Selengkapnya

KPK Limpahkan Berkas Perkara Hakim Agung Gazalba Saleh ke Pengadilan

11 hari lalu

KPK Limpahkan Berkas Perkara Hakim Agung Gazalba Saleh ke Pengadilan

KPK melimpahkan berkas perkara Hakim Agung Gazalba Saleh yang terlibat dugaan gratifikasi dan TPPU ke Pengadilan Tipikor.

Baca Selengkapnya

Profil Gayus Lumbuun, Ketua Tim Hukum PDIP yang Minta KPU Tunda Penetapan Prabowo-Gibran

12 hari lalu

Profil Gayus Lumbuun, Ketua Tim Hukum PDIP yang Minta KPU Tunda Penetapan Prabowo-Gibran

Ketua Tim Hukum PDIP Gayus Lumbuun minta KPU menunda penetapan prabowo-Gibran sebagai presiden dan wakil presiden terpilih Pilpres 2024. Ini Profilnya

Baca Selengkapnya

Hakim Agung Suharto Terpilih sebagai Wakil Ketua MA Bidang Non Yudisial

13 hari lalu

Hakim Agung Suharto Terpilih sebagai Wakil Ketua MA Bidang Non Yudisial

Hakim Agung Suharto terpilih sebagai Wakil Ketua MA Bidang Non Yudisial menggantikan Sunarto.

Baca Selengkapnya

KPK Eksekusi Bekas Hakim Prasetyo Nugroho ke Lapas Sukamiskin

17 hari lalu

KPK Eksekusi Bekas Hakim Prasetyo Nugroho ke Lapas Sukamiskin

KPK mengeksekusi bekas hakim Prasetyo Nugroho ke Lapas Sukamiskin, Bandung dalam perkara suap pengurusan perkara di Mahkamah Agung (MA).

Baca Selengkapnya