Soetikno Soedarjo Tersangka, Satpam MRA Tak Pernah Bertemu  

Reporter

Jumat, 20 Januari 2017 17:23 WIB

Gedung Wisma MRA di Jalan TB Simatupang Nomor 19, Jakarta Selatan. TEMPO/Arkhe

TEMPO.CO, Jakarta - Wisma MRA di Jalan T.B. Simatupang Nomor 19, Jakarta Selatan, terpantau sepi. Gedung perkantoran ini adalah salah satu gedung yang digeledah Komisi Pemberantasan Korupsi dalam kasus suap mesin pesawat Garuda Indonesia.

Berita lain:
Kasus Emirsyah Satar, Wisma MRA Bantah Digeledah KPK
Suap Mesin Garuda, KPK Bekukan Rekening Emirsyah Satar

Kepala petugas keamanan Wisma MRA, Dudi Haryanto, mengatakan tak mengetahui perihal kasus yang membelit pendiri MRA, Soetikno Soedarjo. "Kalau itu, saya kurang paham, karena belum pernah ketemu juga," ucapnya saat ditemui di Wisma MRA, Jakarta, Jumat, 20 Januari 2017.

Ia pun menuturkan tidak ada penggeledahan Wisma MRA oleh KPK terkait dengan kasus itu. "Kami bertugas seperti biasa, screening dilakukan seperti biasa," ujarnya.

Salah seorang pengelola gedung pun heran dengan pemberitaan media massa terkait dengan penggeledahan di Wisma MRA. "Kalau alamat Jalan T.B. Simatupang Nomor 19, ada di sebelah," katanya. Adapun di sebelah Wisma MRA adalah lahan kosong.

Empat tempat digeledah dalam kasus suap mesin pesawat. Keempatnya adalah rumah tersangka mantan Direktur Utama Garuda Indonesia Emirsyah Satar di Grogol Utara, rumah tersangka lain di Cilandak Barat, kantor di Jalan T.B. Simatupang Nomor 19, dan rumah di Jatipadang.

Emirsyah Satar dan pendiri PT Mugi Rekso Abadi, Soetikno Soedarjo, ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus itu.

ARKHELAUS W.




Berita terkait

Kasus Suap Lukas Enembe, Jaksa KPK Tuntut Bekas Kepala Dinas PUPR Papua 7 Tahun Penjara

58 hari lalu

Kasus Suap Lukas Enembe, Jaksa KPK Tuntut Bekas Kepala Dinas PUPR Papua 7 Tahun Penjara

Kadis PUPR Papua Gerius One Yoman telah ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus suap Gubernur Papua Lukas Enembe.

Baca Selengkapnya

Kasus Dugaan Korupsi Gubernur Maluku Utara, KPK Jadwalkan Pemanggilan 2 Anggota TNI Hari Ini

58 hari lalu

Kasus Dugaan Korupsi Gubernur Maluku Utara, KPK Jadwalkan Pemanggilan 2 Anggota TNI Hari Ini

Kedua anggota TNI yang akan diperiksa KPK pada hari ini adalah ajudan Gubernur Maluku Utara nonaktif Abdul Gani Kasuba.

Baca Selengkapnya

Didesak Segera Tahan Firli Bahuri, Ini Respons Polri

1 Maret 2024

Didesak Segera Tahan Firli Bahuri, Ini Respons Polri

Berkas perkara Firli Bahuri dikembalikan lagi oleh Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta pada 2 Februari lalu karena belum lengkap.

Baca Selengkapnya

Cerita Awal Pertemuan Dadan Tri Yudianto dengan Hasbi Hasan, Berawal dari Video Call Sang Istri

28 Februari 2024

Cerita Awal Pertemuan Dadan Tri Yudianto dengan Hasbi Hasan, Berawal dari Video Call Sang Istri

Dalam sidang kasus suap di Pengadilan Tipikor, Dadan Tri Yudianto beri kesaksian perkenalannya dengan sekretaris MA Hasbi Hasan.

Baca Selengkapnya

Hakim Kabulkan Praperadilan Helmut Hermawan, Tersangka di Kasus Dugaan Suap Eddy Hiariej

27 Februari 2024

Hakim Kabulkan Praperadilan Helmut Hermawan, Tersangka di Kasus Dugaan Suap Eddy Hiariej

Hakim menilai KPK tidak memiliki dua alat bukti yang sah saat menetapkan Helmut Hermawan sebagai tersangka kasus dugaan suap kepada Eddy Hiariej.

Baca Selengkapnya

Hakim Tunggal PN Jaksel Tolak Gugatan MAKI, Ini Kilas Balik Jejak Perburuan Harun Masiku

22 Februari 2024

Hakim Tunggal PN Jaksel Tolak Gugatan MAKI, Ini Kilas Balik Jejak Perburuan Harun Masiku

Harun Masiku didakwa dalam kasus suap pada 2021 dan menjadi buron sampai kini. Gugatan praperadilan MAKI soal itu ditolak hakim tunggal PN Jaksel

Baca Selengkapnya

Ketua PN Muara Enim Akui Setor Rp 100 Juta ke Ajudan Hasbi Hasan, JPU Ungkit Perbedaan dengan BAP

21 Februari 2024

Ketua PN Muara Enim Akui Setor Rp 100 Juta ke Ajudan Hasbi Hasan, JPU Ungkit Perbedaan dengan BAP

Dalam sidang, JPU juga mengkonfirmasi hubungan Ketua PN Muara Enim Yudi Noviandri dan Sekretaris MA Hasbi Hasan.

Baca Selengkapnya

Tersangka Pemberi Suap Gubernur Maluku Utara Segera Disidangkan di Pengadilan Tipikor

17 Februari 2024

Tersangka Pemberi Suap Gubernur Maluku Utara Segera Disidangkan di Pengadilan Tipikor

Ada 4 tersangka pemberi suap terhadap Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba yang akan segera dilimpahkan ke Pengadilan Tipikor.

Baca Selengkapnya

Jaksa Tuntut Dadan Tri Yudianto 11 Tahun dan 5 Penjara di Kasus Suap Sekretaris MA

13 Februari 2024

Jaksa Tuntut Dadan Tri Yudianto 11 Tahun dan 5 Penjara di Kasus Suap Sekretaris MA

Dadan Tri Yudianto didakwa dalam kasus menerima suap sebesar Rp 11,2 miliar bersama Sekretaris MA nonaktif Hasbi Hasan.

Baca Selengkapnya

Helmut Hermawan Dirawat di RS Polri, Kuasa Hukum Beri Informasi Berbeda

6 Februari 2024

Helmut Hermawan Dirawat di RS Polri, Kuasa Hukum Beri Informasi Berbeda

Penahanan Helmut Hermawan dibantarkan dan dirawat inap di rumah sakit sejak Kamis malam atas permohonan tersangka kasus suap Eddy Hiariej itu.

Baca Selengkapnya