Aksi Bela Kebhinekaan di Medan, Massa Kritik Sikap Elit

Reporter

Editor

Budi Riza

Sabtu, 19 November 2016 15:59 WIB

Sekitar 30 ribu masyarakat dari berbagai daerah mengikuti Festival Kebhinekaan di Jalan Medan Merdeka Selatan pada Sabtu,19 November 2016. Tempo/Avit Hidayat

TEMPO.CO, Medan - Ratusan masyarakat yang tergabung dalam Aliansi Masyarakat Pembela Bhinneka melakukan aksi simpati bertema Menyelamatkan Kebhinekaan Indonesia, Sabtu, 19 November 2016.

Aksi yang digelar di Bundaran SIB, Medan, Sumatera Utara diikuti Aliansi Organisasi Kedaerahan, Koalisi Masyarakat dan juga Mahasiswa. Aksi ini merupakan upaya tindak lanjut yang sudah dilakukan secara nasional menyikapi situasi Nasional saat ini. Ini diungkapkan Koordinator Aksi, Afrizal Saragih. "Aksi ini merupakan hasil dari konsolidasi yang kami lakukan di Jakarta pada 11 November 2016 lalu", ujar Afrizal.

Afrizal menambahkan jika saat ini demokrasi Indonesia saat ini sedang diuji. Keragaman yang merupakan sumbu perekat NKRI sedang dicopoti oleh sekelompok elit yang tidak berkepentingan. Hal ini menimbulkan potensi perpecahan yang sangat besar ditengah-tengah masyarakatnya.

Hal senada juga diutarakan Maman Silaban, Ketua DPC Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI). "Aksi ini merupakan aksi damai atas kondisi Indonesia hari ini. Kita dari Masyarakat Pembela Bhinneka meminta semua elemen lebih mengedepankan kepentingan bangsa diatas segalanya", ungkap Maman dalam orasinya.

Dalam aksi ini, massa juga membacakan 3 tiga hal sebagai pernyataan sikap secara bersama. Pertama, memilih garis sejarah membela kebhinekaan dengan mengakui NKRI sebagai bentuk keberagaman. Kedua, tetap berpegang pada mandat konstitusional rakyat yang diberikan kepada Pemerintahan Jokowi.


Dan ketiga, mendesak Presiden Jokowi untuk menetapkan intoleransi sebagai ancaman nasional dan memerintahkan Kapolri menindak tegas upaya-upaya yang hendak membelokkan arah demokrasi Indonesia. Termasuk menuntut Ahmad Dhani terhadap tindakan penghinaan kepada Presiden Jokowi.

IIL ASKAR MONDZA

Berita terkait

Gelombang Protes Kampus Pro-Palestina di Amerika Serikat Direpresi Aparat, Dosen Pun Kena Bogem

6 hari lalu

Gelombang Protes Kampus Pro-Palestina di Amerika Serikat Direpresi Aparat, Dosen Pun Kena Bogem

Polisi Amerika Serikat secara brutal menangkap para mahasiswa dan dosen di sejumlah universitas yang menentang genosida Israel di Gaza

Baca Selengkapnya

Mahasiswa Adukan Universitas Columbia Soal Represi Demo Pro-Palestina

6 hari lalu

Mahasiswa Adukan Universitas Columbia Soal Represi Demo Pro-Palestina

Mahasiswa Universitas Columbia mengajukan pengaduan terhadap universitas di New York itu atas tuduhan diskriminasi dalam protes pro-Palestina

Baca Selengkapnya

Gelombang Protes Dukung Palestina Menyebar di Kampus Bergengsi di AS

7 hari lalu

Gelombang Protes Dukung Palestina Menyebar di Kampus Bergengsi di AS

Mahasiswa di sejumlah kampus bergengsi di Amerika Serikat menggelar protes untuk menyatakan dukungan membela Palestina.

Baca Selengkapnya

Google Kembali Melakukan PHK, Ini Alasannya

13 hari lalu

Google Kembali Melakukan PHK, Ini Alasannya

Dalam beberapa bulan terakhir Google telah melakukan PHK sebanyak 3 kali, kali ini berdampak pada 28 karyawan yang melakukan aksi protes.

Baca Selengkapnya

Eks Danjen Kopassus Soenarko hingga Din Syamsuddin Hadiri Demo di MK Jelang Putusan Sengketa Pilpres

13 hari lalu

Eks Danjen Kopassus Soenarko hingga Din Syamsuddin Hadiri Demo di MK Jelang Putusan Sengketa Pilpres

Din Syamsuddin dan eks Danjen Kopassus, Soenarko, turut hadir di unjuk rasa jelang putusan MK soal sengketa Pilpres 2024

Baca Selengkapnya

Polisi Kerahkan 2.713 Personel Jaga Demo Jelang Putusan Gugatan Pilpres di MK

13 hari lalu

Polisi Kerahkan 2.713 Personel Jaga Demo Jelang Putusan Gugatan Pilpres di MK

2.713 personel gabungan dikerahkan untuk menjaga demonstrasi di depan Gedung Mahkamah Konstitusi (MK) jelang putusan sengketa Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Jelang Demo Gugatan Pilpres di Gedung MK, Jalan Medan Merdeka Barat Ditutup

13 hari lalu

Jelang Demo Gugatan Pilpres di Gedung MK, Jalan Medan Merdeka Barat Ditutup

Polisi mulai menutup Jalan Medan Merdeka Barat menyusul rencana demonstrasi jelang sidang putusan sengketa Pilpres 2024 di Mahkamah Konstitusi (MK).

Baca Selengkapnya

Prabowo Minta Demo di Depan Gedung MK Dibatalkan, Haris Rusli: Beliau Khawatir Ada Gesekan dan Benturan Sosial

14 hari lalu

Prabowo Minta Demo di Depan Gedung MK Dibatalkan, Haris Rusli: Beliau Khawatir Ada Gesekan dan Benturan Sosial

Komandan Tim Kampanye Nasional bidang relawan Haris Rusli Moti menyatakan, Prabowo meminta penghentian aksi damai di depan gedung MK

Baca Selengkapnya

Suasana Gedung KPU Sehari Setelah Penetapan Hasil Pemilu: Jalan Sudah Dibuka, Tak Ada Demo

42 hari lalu

Suasana Gedung KPU Sehari Setelah Penetapan Hasil Pemilu: Jalan Sudah Dibuka, Tak Ada Demo

Begini suasana di kawasan Gedung KPU RI sehari setelah penetapan hasil Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya

Profil Din Syamsuddin Pengerak Demonstrasi Kecurangan Pemilu 2024

42 hari lalu

Profil Din Syamsuddin Pengerak Demonstrasi Kecurangan Pemilu 2024

Din Syamsuddin menjadi salah satu tokoh penggerak aksi unjuk rasa menolak pemilu curang

Baca Selengkapnya