Pemda Jawa Timur Jemput Calon Haji yang Ditahan di Filipina  

Reporter

Editor

Pruwanto

Sabtu, 3 September 2016 21:14 WIB

Calon haji Indonesia yang telah dibebaskan dari detensi imigrasi Filipina dan kini berada di KBRI. dok. KBRI

TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintah Jawa Timur mengirimkan tim penjemput para anggota jemaah calon haji yang sempat ditahan oleh Imigrasi Filipina. Sepuluh dari 177 anggota jemaah yang ditahan berasal dari Kabupaten Pasuruan. "Dihubungi Menteri Luar Negeri untuk menjemput di Bandara Soekarno-Hatta," kata Gubernur Jawa Timur, Soekarwo, Sabtu, 3 September 2016.

Kementerian Luar Negeri, menurut Soekarwo, memulangkan para calon haji itu. Pemerintah provinsi bertugas menjemput dan memulangkan mereka ke kampung halaman. Rencananya mereka akan dipulangkan dengan menumpang kereta ke Pasuruan. "Berangkat kemarin asisten tiga dan kesra. Semoga tak tertunda," katanya.

Untuk perkara pidananya, Soekarwo menyerahkan sepenuhnya kepada aparat kepolisian untuk menangani secara serius dan profesional. Calo dan penyedia layanan haji, ia mengatakan, harus bertanggung jawab. "Polisi sudah bertindak, masuk ranah pidana. Bukan sosial. Itu kriminal," kata dia.

Soekarwo mengusulkan kepada Kementerian Agama agar melarang Badan Penyelenggara Ibadah Haji bermasalah beroperasi kembali. Tujuannya untuk melindungi para calon jemaah haji. Kesepuluh calon haji berangkat ke Filipina melalui KBIH Arofah di Pandaan, Kabupaten Pasuruan.

Para anggota jemaah berasal dari Kecamatan Rembang Gempol, Prigen, Pandaan, dan Purwosari. Selain dari Pasuruan, dua calon anggota jemaah berasal dari Sidoarjo, berangkat melalui KBIH yang sama.

EKO WIDIANTO

Berita terkait

6 Hal yang Dilakukan untuk Tekan Angka Kematian Jamaah Haji

22 jam lalu

6 Hal yang Dilakukan untuk Tekan Angka Kematian Jamaah Haji

Ada beragam upaya yang dicoba lakukan pemerintah untuk menekan angka kematian haji.

Baca Selengkapnya

Cerita Mbah Harjo, Jemaah Haji Tertua Indonesia Saat Pertama Kali Tiba di Madinah

1 hari lalu

Cerita Mbah Harjo, Jemaah Haji Tertua Indonesia Saat Pertama Kali Tiba di Madinah

Kemenag melaporkan sebanyak 49.850 calon jemaah haji Indonesia telah berada di Madinah, Arab Saudi.

Baca Selengkapnya

Kemenag: Ibadah Haji Tanpa Visa Resmi Terancam Dideportasi hingga Denda Setara Rp 42,5 Juta

2 hari lalu

Kemenag: Ibadah Haji Tanpa Visa Resmi Terancam Dideportasi hingga Denda Setara Rp 42,5 Juta

Jemaah tanpa visa haji resmi bisa dikenakan sanksi deportasi dan dilarang memasuki Arab Saudi sesuai jangka waktu yang diatur UU

Baca Selengkapnya

Raffi Ahmad dan Keluarga akan Naik Haji Tahun Ini: Akhirnya Doa Kami Dikabulkan

2 hari lalu

Raffi Ahmad dan Keluarga akan Naik Haji Tahun Ini: Akhirnya Doa Kami Dikabulkan

Setelah batal tahun lalu, Raffi Ahmad mengatakan akan berangkat naik haji tahun ini bersama keluarga dan timnya.

Baca Selengkapnya

Kemenkes Pastikan Keamanan Pangan dan Pondokan Jemaah Haji

2 hari lalu

Kemenkes Pastikan Keamanan Pangan dan Pondokan Jemaah Haji

Tim Sanitasi dan Keamanan Pangan akan mendapatkan contoh makanan yang akan dikonsumsi oleh jemaah haji untuk diuji

Baca Selengkapnya

Kisah Perjuangan Bisa Lakukan Ibadah Haji, dari Kuli Panggul dan Penjual Keset hingga Witan Sulaeman

3 hari lalu

Kisah Perjuangan Bisa Lakukan Ibadah Haji, dari Kuli Panggul dan Penjual Keset hingga Witan Sulaeman

Memasuki musim haji, terdapat kisah-kisah keberangkatan ibadah haji yang menarik dari calon jemaah, mulai dari kuli panggul sampai Witan Sulaiman.

Baca Selengkapnya

Jemaah Haji Dilarang Bentangkan Spanduk dan Bendera di Tanah Suci

3 hari lalu

Jemaah Haji Dilarang Bentangkan Spanduk dan Bendera di Tanah Suci

Jemaah haji juga diingatkan untuk tidak berkerumun lebih dari lima orang di area Masjid Nabawi dan Masjidil Haram.

Baca Selengkapnya

Terkini Bisnis: Penyaluran Avtur Penerbangan Haji Meningkat hingga Kriteria Peserta BPJS Kesehatan yang Tidak Bisa Naik Kelas Rawat Inap

3 hari lalu

Terkini Bisnis: Penyaluran Avtur Penerbangan Haji Meningkat hingga Kriteria Peserta BPJS Kesehatan yang Tidak Bisa Naik Kelas Rawat Inap

PT Pertamina Patra Niaga memproyeksikan penyaluran avtur untuk penerbangan haji 2024 mencapai 100 ribu kilo liter (KL).

Baca Selengkapnya

Soal Badal Haji, Begini 5 Syarat yang Harus Terpenuhi

3 hari lalu

Soal Badal Haji, Begini 5 Syarat yang Harus Terpenuhi

Berikut penjelasan seseorang melakukan badal haji saat ia menjalankan ibadah haji. Ketahui 5 syarat yang harus terpenuhi.

Baca Selengkapnya

Penyaluran Avtur untuk Penerbangan Haji 2024 Diprediksi Meningkat

3 hari lalu

Penyaluran Avtur untuk Penerbangan Haji 2024 Diprediksi Meningkat

Pertamina Patra Niaga menjamin ketersediaan avtur untuk penerbangan haji 2024

Baca Selengkapnya