Pemilihan Ketua MA Terus Dikritik

Reporter

Editor

Senin, 1 Mei 2006 02:44 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta: Pemilihan Ketua Mahkamah Agung, Selasa besok, terus dikritik karena tak ada penyampaian visi dan misi. Proses itu dianggap tak mengakomodir kepentingan publik terhadap lembaga hukum tertinggi itu. "Publik juga butuh tahu apa yang akan dilakukan calon yang terpilih nantinya," kata Firmansyah Arifin, Ketua Konsorsium Reformasi Hukum Nasional, di Jakarta kemarin.Menurut dia, justru calon ketua harus memaparkan visi dan misinya karena banyaknya persoalan di Mahkamah Agung. "Jangan sampai memilih kucing dalam karung." Permasalah itu antara lain manajemen perkara, sumber daya manusia yang tak efektif, dan penumpukan perkara.Ketua panitia pemilihan, Rum Nessa, Jumat lalu mengatakan, tak agenda penyampaian visi dan misi dalam seleksi. Ia berpendapat semua Hakim Agung telah mengetahui visi dan misi lembaganya. Tapi, Firmansyah meragukan para hakim agung tahu visi dan misi, buktinya 31 Hakim Agung mengajukan uji materi Undang-Undang Komisi Yusidisal ke Mahkamah Konstitusi. Padahal, fungsi pengawasan oleh Komisi Yudisial tertera dalam blue print Mahkamah Agung.Sutarto

Berita terkait

Profil M. Syarifuddin, Ketua Mahkamah Agung Pengganti Hatta Ali

6 April 2020

Profil M. Syarifuddin, Ketua Mahkamah Agung Pengganti Hatta Ali

Muhammad Syarifuddin terpilih menjadi Ketua Mahkamah Agung yang baru.

Baca Selengkapnya

Jadi Ketua MA Terpilih, Syarifuddin Puji Kemajuan Era Hatta Ali

6 April 2020

Jadi Ketua MA Terpilih, Syarifuddin Puji Kemajuan Era Hatta Ali

Ketua MA Muhammad Syarifuddin terpilih setelah mendapat suara terbanyak, yakni 32 suara dari 46 pemilih pada putaran kedua.

Baca Selengkapnya

Breaking News: Muhammad Syarifuddin Jadi Ketua Mahkamah Agung

6 April 2020

Breaking News: Muhammad Syarifuddin Jadi Ketua Mahkamah Agung

Hakim Agung Muhammad Syarifuddin terpilih menjadi ketua Mahkamah Agung.

Baca Selengkapnya

Pemilihan Ketua MA, Hatta Ali Tolak Gunakan Hak Pilihnya

6 April 2020

Pemilihan Ketua MA, Hatta Ali Tolak Gunakan Hak Pilihnya

Sidang pemilihan Ketua MA dilaksanakan pada pagi ini, 6 April 2020 untuk mencari pengganti Hatta Ali yang memasuki masa pensiun.

Baca Selengkapnya

Pemilihan Ketua Mahkamah Agung, Berikut Tiga Nama Calonnya

6 April 2020

Pemilihan Ketua Mahkamah Agung, Berikut Tiga Nama Calonnya

Pemilihan Ketua Mahkamah Agung dilaksanakan lantaran Hatta Ali, Ketua MA saat ini, memasuki masa pensiunnya.

Baca Selengkapnya

Jokowi Dukung Ketua Mahkamah Agung Hatta Ali Jalankan Prioritas Tugasnya  

1 Maret 2017

Jokowi Dukung Ketua Mahkamah Agung Hatta Ali Jalankan Prioritas Tugasnya  

Presiden Joko Widodo mendukung Hatta Ali dalam menjalankan tugasnya sebagai Ketua Mahkamah Agung yang baru.

Baca Selengkapnya

Presiden Jokowi Lantik Hatta Ali Sebagai Ketua MA  

1 Maret 2017

Presiden Jokowi Lantik Hatta Ali Sebagai Ketua MA  

Presiden Joko Widodo melantik Ketua Mahkamah Agung Hatta Ali hari ini, Rabu, 1 Maret 2017, di Istana Negara, Jakarta.

Baca Selengkapnya

Hatta Ali Ketua MA, KY: Reformasi Peradilan Harus Lanjut

15 Februari 2017

Hatta Ali Ketua MA, KY: Reformasi Peradilan Harus Lanjut

Program reformasi di Mahkamah Agung dinilai penting supaya perbaikan peradilan tidak hanya menjadi berkas semata yang menumpuk.

Baca Selengkapnya

Terpilih Kembali, Ini Prioritas Ketua MA Hatta Ali  

14 Februari 2017

Terpilih Kembali, Ini Prioritas Ketua MA Hatta Ali  

Terus meningkatkan pengawasan untuk mencegah penyimpangan oleh
hakim, salah satunya dengan melakukan penyamaran buat melihat
fakta di lapangan.

Baca Selengkapnya

MA Butuh Reformasi, Ini Suap Penanganan Perkara 2012-2016

14 Februari 2017

MA Butuh Reformasi, Ini Suap Penanganan Perkara 2012-2016

Koalisi Pemantau Peradilan mencatat maraknya praktek suap penanganan perkara sepanjang 2012-2016.

Baca Selengkapnya