Pelaku Investasi Bodong Rp 12 M Aniaya Istri

Reporter

Editor

Senin, 27 April 2015 09:24 WIB

Ilustrasi Penipuan

TEMPO.CO, Tasikmalaya - Buronan investasi bodong Kepolisian Daerah Papua, Brigadir E, ditangkap penyidik Satuan Reserse Kriminal Kepolisian Resor Tasikmalaya Kota. Dia terlibat penganiayaan warga di Jalan Bojong Tritura, Kecamatan Cipedes, Tasikmalaya, Jawa Barat. Hasil penyidikan polisi menunjukkan, warga yang dianiaya E ternyata istrinya sendiri, Devi Natalia.

Devi mengakui telah dianiaya E. Karena menjadi korban kekerasan, Devi melaporkan suaminya ke polisi. "Saya dipukul," kata Devi saat ditemui Temo di Mapolres Tasikmalaya Kota, Sabtu sore, 25 April 2015.

Devi mengatakan, dirinya tidak mengetahui bahwa E menjadi buronan Polda Papua. "Saya baru tahu kalau dia terlibat kasus penggelapan uang," katanya.

Devi dan E menikah di rumah mereka di Jalan Bojong Tritura. Usia pernikahan pasangan ini belum lama. "Baru dua bulan menikah," jelas Devi.

Sebelumnya, E diamankan petugas Polresta Tasikmalaya atas kasus penganiayaan di Bojong Tritura. Setelah menjalani penyidikan diketahui bahwa E merupakan buronan paling dicari oleh Polda Papua.

"Dia kami amankan karena terlibat kasus penganiayaan kepada seorang warga di wilayah hukum Polres Tasikmalaya Kota," kata Kepala Polres Tasikmalaya Kota Ajun Komisaris Besar Noffan Widyayoko, Jumat, 24 April 2015.

CANDRA NUGRAHA

Berita terkait

Puluhan Emak-emak di Depok Kena Modus Investasi Emas Bodong, Kerugian Capai Rp 6 Miliar

6 menit lalu

Puluhan Emak-emak di Depok Kena Modus Investasi Emas Bodong, Kerugian Capai Rp 6 Miliar

Puluhan emak-emak di Depok menjadi korban penipuan berkedok investasi emas bodong. Kerugian mencapai Rp 6 miliar.

Baca Selengkapnya

Warga Nigeria Diduga Nikahi WNI untuk Buat Perusahaan dan Rekening dalam Kasus Penipuan yang Rugikan Perusahaan Singapura Rp 32 Miliar

30 menit lalu

Warga Nigeria Diduga Nikahi WNI untuk Buat Perusahaan dan Rekening dalam Kasus Penipuan yang Rugikan Perusahaan Singapura Rp 32 Miliar

Salah satu modus warga Nigeria disebut menikahi satu tersangka dari Indonesia untuk diperintah mengurus izin usaha.

Baca Selengkapnya

Bareskrim Buru Warga Nigeria Diduga Otak dari Penipuan yang Rugikan Perusahaan Singapura Rp 32 Miliar

15 jam lalu

Bareskrim Buru Warga Nigeria Diduga Otak dari Penipuan yang Rugikan Perusahaan Singapura Rp 32 Miliar

Dirtipidsiber Bareskrim Polri menyebut saat ini penyidik juga masih mengejar diduga pelaku berinisial S warga negara Nigeria.

Baca Selengkapnya

Kapolres Jakarta Timur Tak Tahu Bangunan Masjid Al Barkah Mangkrak

1 hari lalu

Kapolres Jakarta Timur Tak Tahu Bangunan Masjid Al Barkah Mangkrak

Pekerja di Masjid Al Barkah mengaku ada polisi yang pernah datang menanyakan proyek pembangunan rumah ibadah yang mandek itu.

Baca Selengkapnya

Begini Kondisi Bangunan Masjid Al Barkah yang Mangkrak Ditinggal Kontraktor

1 hari lalu

Begini Kondisi Bangunan Masjid Al Barkah yang Mangkrak Ditinggal Kontraktor

Kontraktor proyek Masjid Al Barkah tak kunjung menyelesaikan bangunan itu. Padahal pengurus masjid telah menyerahkan uang Rp 9,75 miliar.

Baca Selengkapnya

Kemenperin Periksa Pejabat Terlibat Penipuan SPK Fiktif, Terbongkar karena Aduan Pihak Ketiga

1 hari lalu

Kemenperin Periksa Pejabat Terlibat Penipuan SPK Fiktif, Terbongkar karena Aduan Pihak Ketiga

Seorang pejabat di Kemenperin menyalahgunakan jabatan untuk membuat SPK fiktif.

Baca Selengkapnya

4 Tips Hindari Jadi Korban Penipuan Transaksi Digital

6 hari lalu

4 Tips Hindari Jadi Korban Penipuan Transaksi Digital

Berikut empat tips agar terhindar dari modus penipuan transaksi digital. Contohnya pinjaman online dan transaksi digital lain.

Baca Selengkapnya

Beredar SPDP Korupsi di Boyolali Jawa Tengah, Ini Klarifikasi KPK

7 hari lalu

Beredar SPDP Korupsi di Boyolali Jawa Tengah, Ini Klarifikasi KPK

Surat berlogo dan bersetempel KPK tentang penyidikan korupsi di Boyolali ini diketahui beredar sejumlah media online sejak awal 2024.

Baca Selengkapnya

Marak WNI Jadi Korban Penipuan Berkedok Pengantin di Cina, KBRI Ungkap Modusnya

7 hari lalu

Marak WNI Jadi Korban Penipuan Berkedok Pengantin di Cina, KBRI Ungkap Modusnya

Banyak WNI yang diiming-imingi menjadi pengantin di Cina dengan mas kawin puluhan juta. Tak semuanya beruntung.

Baca Selengkapnya

Begini Cara Memblokir SMS Spam atau Penipuan

8 hari lalu

Begini Cara Memblokir SMS Spam atau Penipuan

Jika Anda tak ingin menerima SMS spam atau penipuan, lakukan ikuti langkah berikut.

Baca Selengkapnya