Kata Ahok, Suara Jokowi Itu Suara Megawati  

Reporter

Selasa, 14 April 2015 18:49 WIB

Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok saat rapat mediasi di Kementerian Dalam Negeri, 5 Maret 2015. Dok Pemprov DKI Jakarta

BISNIS.COM, Jakarta - Presiden Joko Widodo mengelar mediasi antara Gubernur DKI Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok dan Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetio Edi Marsudi di Istana Negara, Selasa, 14 April 2015.

Mediasi selama satu jam 30 menit itu, menurut Ahok, menghasilkan sejumlah keputusan. Salah satunya, PDI Perjuangan tak akan mendukung penggunaan hak menyatakan pendapat yang kini tengah direncanakan politikus DPRD DKI. Ahok juga menyebutkan hasil mediasi diyakini tak akan membuat masalah baru dengan anggota DPRD.

Ahok percayai, sebagai mantan kolega, Jokowi telah melakukan hal yang terbaik. Ahok juga yakin keputusan Jokowi ini juga sudah mendapat persetujuan dari Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri. Sekalipun Jokowi bukan pengurus PDI Perjuangan, Ahok yakin suara Jokowi senada dengan suara Megawati Soekarnoputri. "Suara Pak Jokowi ya saya yakin sama dengan Bu Mega," kata Ahok.

Ahok menjelaskan, dari hasil pertemuan tersebut, PDI Perjuangan dipastikan tidak akan mendukung hak menyatakan pendapat. Secara pribadi, Prasetio pun menyatakan tidak ada masalah pribadi dengan Ahok. Meskipun begitu, Ahok menyangsikan respons anggota pimpinan Dewan lain, yakni Taufiq dan Abraham Lunggana alias Lulung. "Pak Prasetio tidak ada masalah, tapi kalau yang sedikit bermasalah itu Taufik dan Lulung," ucap Ahok di Balai Kota.

Ahok mengaku siap dengan pemakzulan yang mungkin akan terjadi jika hak menyatakan pendapat tetap digulirkan.



BISNIS.COM


Berita terkait

Misteri 2 Nama Calon Gubernur di Pilkada Jakarta dari PDIP

1 hari lalu

Misteri 2 Nama Calon Gubernur di Pilkada Jakarta dari PDIP

Eriko PDIP mengungkap masih ada 2 nama lain yang masuk bursa calon gubernur di Pilkada Jakarta 2024. Siapa mereka?

Baca Selengkapnya

Ahok Masuk Bursa untuk Pilgub Jakarta dan Sumut dari PDIP, Bagaimana Peluangnya?

2 hari lalu

Ahok Masuk Bursa untuk Pilgub Jakarta dan Sumut dari PDIP, Bagaimana Peluangnya?

PDIP menyatakan bisa saja terjadi kejutan dalam bursa bakal calon Pilgub Jakarta.

Baca Selengkapnya

PDIP Siapkan 8 Nama di Pilkada Jakarta Ada Risma hingga Ahok: Berpeluang Muncul Kejutan

2 hari lalu

PDIP Siapkan 8 Nama di Pilkada Jakarta Ada Risma hingga Ahok: Berpeluang Muncul Kejutan

PDIP menyebutkan ada 8 nama seperti Tri Rismaharini hingga Basuki Tjhaja Purnama atau Ahok masuk ke dalam Pilkada Jakarta 2024.

Baca Selengkapnya

Ahok Masuk Radar PDIP untuk Pilkada Sumut 2024, Lawan Bobby Nasution?

2 hari lalu

Ahok Masuk Radar PDIP untuk Pilkada Sumut 2024, Lawan Bobby Nasution?

PDIP mengatakan Ahok masuk radar untuk Pilkada Sumut 2024.

Baca Selengkapnya

Ingin Lanjutkan Program Ahok di Belitung Timur, Caleg Terpilih PDIP ini Akan Maju Jadi Cabup

2 hari lalu

Ingin Lanjutkan Program Ahok di Belitung Timur, Caleg Terpilih PDIP ini Akan Maju Jadi Cabup

Afa mengatakan keikutsertaannya dalam Pilkada Belitung Timur terinspirasi dan diklaim mendapat dukungan dari Ahok.

Baca Selengkapnya

Adik Ahok Fifi Lety Indra Siap Maju di Pilkada Belitung Timur 2024

3 hari lalu

Adik Ahok Fifi Lety Indra Siap Maju di Pilkada Belitung Timur 2024

Adik Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok, Fifi Lety Indra menyatakan siap maju dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Belitung Timur 2024.

Baca Selengkapnya

Pilkada DKI, Deretan Nama-Nama Baru hingga Peluang Ridwan Kamil

3 hari lalu

Pilkada DKI, Deretan Nama-Nama Baru hingga Peluang Ridwan Kamil

Belakangan tersorot nama-nama baru, ada Dharma Pongrekun dan Haris Azhar

Baca Selengkapnya

Sandiaga Sebut Duet Ahok-Anies Sebagai Dream Team, tapi Terganjal UU

5 hari lalu

Sandiaga Sebut Duet Ahok-Anies Sebagai Dream Team, tapi Terganjal UU

Ahok-Anies santer disebut bakal disandingkan dalam Pilgub DKI. Namun, duet keduanya bakal melanggar UU Pilkada.

Baca Selengkapnya

Ahok-Anies Mustahil Bersama di Pilgub Jakarta 2024, Ini Aturannya

5 hari lalu

Ahok-Anies Mustahil Bersama di Pilgub Jakarta 2024, Ini Aturannya

Ini aturan yang menghambat duet Ahok-Anies di Pilgub Jakarta

Baca Selengkapnya

Respons Internal PDIP Soal Peluang Duet Ahok-Anies di Pilkada Jakarta 2024

6 hari lalu

Respons Internal PDIP Soal Peluang Duet Ahok-Anies di Pilkada Jakarta 2024

Politikus PDIP menyebut Ahok dan Anies berasal dari akar rumput yang berbeda.

Baca Selengkapnya