Duka Air Asia, KNKT: Wajah Indonesia Dipertaruhkan

Reporter

Editor

Suseno TNR

Sabtu, 10 Januari 2015 18:54 WIB

Ekspresi tim Sar Gabungan usai berhasil mengangkat ekor pesawat Air Asia QZ8501 ke atas Kapal Crest Onyx di perairan Laut Jawa, 10 Januyari 2015. Potongan ini diangkat dari dasar laut dengan bantuan balon lifting bag. ANTARA/Prasetyo Utomo

TEMPO.CO, Pangkalan Bun - Indonesia saat ini menjadi sorotan dunia terkait kecelakaan yang menimpa pesawat AirAsia QZ8501 di perairan Selat Karimata. Proses evakuasi korban dan puing pesawat --termasuk penemuan blackbox-- mendapat perhatian penuh dari masyarakat internasional (baca: KNKT Optimistis Segera Temukan Black Box Air Asia ).

"Blackbox itu taruhan muka Indonesia," ujar Ketua Komite Nasional Keselamatan Transportasi Tatang Kurniadi dalam konferensi pers di Landasan Udara Iskandar, Pangkalan Bun, Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah, Sabtu, 10 Januari 2015. Dengan alasan itu, Indonesia perlu mengerahkan segala kemampuan untuk menemukan kotak hitam tersebut.


Panglima TNI Jenderal Moeldoko telah memerintahkan anak buahnya untuk berupaya keras mencari blackbox AirAsia. Namun hingga saat ini upaya itu belum mandapatkan hasil. Bahkan keberadaan kotak hitam tersebut juga belum diketahui posisinya secara pasti. "Keterbatasannya adalah, kami tak bisa membaca blacbox posisinya ada di mana secara 'exact'," kata Moeldoko (baca: Ekor Air Asia Telah Diangkat, Black Box Kapan?).

MUHAMAD RIZKI

Berita lain:
Jokowi Sodorkan Budi Gunawan: Ini Mimpi Buruk
Alasan Teroris Paris Tak Bunuh Wanita Cantik Ini
Budi Gunawan Calon Tunggal Kapolri: Ada 2 Rahasia






Berita terkait

AirAsia Indonesia Bukukan Pendapatan Rp5,91 Triliun di Kuartal III 2024, Naik 20 Persen

1 hari lalu

AirAsia Indonesia Bukukan Pendapatan Rp5,91 Triliun di Kuartal III 2024, Naik 20 Persen

PT AirAsia Indonesia Tbk. (AAID/CMPP) membukukan pendapatan sebesar Rp 5,91 triliun pada kuartal III tahun 2024 ini.

Baca Selengkapnya

Menhub dan BPH Migas Silang Pendapat Soal Avtur yang Dituding Sebabkan Tiket Pesawat Mahal

28 hari lalu

Menhub dan BPH Migas Silang Pendapat Soal Avtur yang Dituding Sebabkan Tiket Pesawat Mahal

Menhub Budi Karya Sumadi dan BPH Migas berbeda pendapat soal harga avtur yang disebut-sebut sebagai penyebab mahalnya harga tiket pesawat.

Baca Selengkapnya

BBN Airlines Indonesia Resmi Beroperasi, Kemenparekraf Berharap Penambahan Suplai Membuat Tiket Lebih Terjangkau

30 hari lalu

BBN Airlines Indonesia Resmi Beroperasi, Kemenparekraf Berharap Penambahan Suplai Membuat Tiket Lebih Terjangkau

Kemenparekraf berharap adanya maskapai baru BBN Airlines Indonesia bisa menambah suplai dan bantu beri alternatif kepada masyarakat.

Baca Selengkapnya

Mengapa Black Box Pesawat Berwarna Oranye? Ini Penjelasannya

31 hari lalu

Mengapa Black Box Pesawat Berwarna Oranye? Ini Penjelasannya

Mengenal black box pesawat yang berwarna oranye dan teknologinya, sehingga tidak mudah hancur.

Baca Selengkapnya

AirAsia Berikan Insentif Terbang Gratis untuk Atlet Peraih Medali Olimpiade dan Paralimpiade 2024

40 hari lalu

AirAsia Berikan Insentif Terbang Gratis untuk Atlet Peraih Medali Olimpiade dan Paralimpiade 2024

Maskapai penerbangan AirAsia memberikan penghargaan kepada atlet ASEAN yang meraih medali di Olimpiade dan Paralimpiade Paris 2024

Baca Selengkapnya

AirAsia Pesan 361 Pesawat Airbus A321 untuk Capai Emisi Nol Bersih Tahun 2050

41 hari lalu

AirAsia Pesan 361 Pesawat Airbus A321 untuk Capai Emisi Nol Bersih Tahun 2050

Maskapai penerbangan AirAsia mengumumkan kerja sama jangka panjangnya dengan produsen pesawat Eropa, Airbus.

Baca Selengkapnya

Serba-serbi Menjelang MotoGP Mandalika 2024

42 hari lalu

Serba-serbi Menjelang MotoGP Mandalika 2024

Kemenparekraf berkomitmen akan mendukung dan menyukseskan event MotoGP Mandalika 2024 menjadi yang terbaik dari sebelumnya.

Baca Selengkapnya

Grup AirAsia Jajaki Berbagai Sumber Pendanaan untuk Tambah Armada

54 hari lalu

Grup AirAsia Jajaki Berbagai Sumber Pendanaan untuk Tambah Armada

Grup AirAsia tengah menjajaki berbagai sumber pendanaan, baik dari publik melalui bursa saham hingga lembaga perbankan, untuk menambah armada.

Baca Selengkapnya

Bos AirAsia Soroti Mahalnya Harga Tiket Pesawat di Indonesia, Sampaikan Sejumlah Usulan ke Luhut

55 hari lalu

Bos AirAsia Soroti Mahalnya Harga Tiket Pesawat di Indonesia, Sampaikan Sejumlah Usulan ke Luhut

CEO Capital A Berhad, induk perusahaan maskapai penerbangan AirAsia, Tony Fernandes menyoroti mahalnya harga tiket pesawat di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Bos AirAsia Tony Fernandes Sebut Harga Avtur Indonesia Tertinggi di ASEAN, Apa Sebab dan Dampaknya?

56 hari lalu

Bos AirAsia Tony Fernandes Sebut Harga Avtur Indonesia Tertinggi di ASEAN, Apa Sebab dan Dampaknya?

CEO Capital A Berhad, induk perusahaan maskapai AirAsia, Tony Fernandes, menyebutkan harga avtur di RI termahal di ASEAN. Ini penjelasannya.

Baca Selengkapnya