Air Asia Ditemukan, Jokowi ke Pangkalan Bun  

Reporter

Selasa, 30 Desember 2014 16:42 WIB

Pesawat TNI AU dan pesawat kepresidenan dipersiapkan jelang keberangkatan menuju lokasi penemuan serpihan pesawat Air Asia di Pangkalan Halim Perdana Kusumah, Jakarta, 30 Desember 2014. TEMPO/Aditia Noviansyah

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Joko Widodo dikabarkan sedang dalam perjalanan menuju Pangkalan Bun untuk mendatangi posko utama pencarian pesawat Air Asia QZ8501.

"Sudah di pesawat, mau ke sini," kata Panglima Komando Operasional Tentara Nasional Indonesia Angkatan Udara 1 Marsekal Muda A. Dwi Putranto di posko Pangkalan Bun, Kalimantan Tengah, Selasa, 30 Desember 2014. "Saya juga sedang menunggu beliau." (Baca: Body Air Asia Tampak di Bawah Permukaan Laut)

Menurut Dwi, agendanya Jokowi terbang dari Halim menuju Pangkalan Bun, lalu meluncur ke Surabaya untuk menemui keluarga korban. "Habis itu pulang lagi ke Jakarta."

Kedatangan Jokowi dipastikan setelah tim pencarian pada Selasa pagi, menemukan tanda-tanda berupa serpihan yang diduga berasal dari pesawat yang hilang. Dugaan itu menguat setelah pada Selasa siang, tim menemukan tiga jenazah. Tak lama tim Basarnas berhasil menemukan lokasi badan pesawat dalam kondisi rusak, namun masih dapat dikenali. (Baca: Kronologi Penemuan Puing yang Diduga Air Asia)

PRAGA UTAMA

Berita Lain
Air Asia dan Kisah di Balik Layar Liputan Adam Air
Ini Penguasa Air Asia Indonesia
Air Asia, Ditemukan Serpihan Pesawat di 3 Lokasi

Berita terkait

Korban Pesawat Jatuh di BSD Tidak Diautopsi, RS Polri Identifikasi 3 Korban dari Sidik Jari

1 jam lalu

Korban Pesawat Jatuh di BSD Tidak Diautopsi, RS Polri Identifikasi 3 Korban dari Sidik Jari

Tim medis hanya mengidentifikasi sidik jari untuk memastikan identitas korban pesawat jatuh. Para korban telah diketahui identitasnya.

Baca Selengkapnya

Fakta Penting Kecelakaan Pesawat Latih Jatuh di BSD Tangerang

4 jam lalu

Fakta Penting Kecelakaan Pesawat Latih Jatuh di BSD Tangerang

Saksi mengatakan, pesawat latih itu jatuh di Jalan BSD Grand Boulevard, Kota Tangerang Selatan, sebelum hujan mengguyur kawasan BSD.

Baca Selengkapnya

Mayor Purn Suwanda, Kopilot Pesawat Jatuh di BSD akan Dimakamkan di Cirebon

9 jam lalu

Mayor Purn Suwanda, Kopilot Pesawat Jatuh di BSD akan Dimakamkan di Cirebon

Jenazah Mayor Purnawirawan Suwanda, korban pesawat jatuh di Jalan Lapangan Sunburst, BSD, Serpong, dibawa ke Cirebon

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Pesawat Jatuh di BSD, KNKT Bakal Periksa Percakapan Pilot dengan Menara Pengawas

10 jam lalu

Kecelakaan Pesawat Jatuh di BSD, KNKT Bakal Periksa Percakapan Pilot dengan Menara Pengawas

Selain menganalisa percakapan pilot dengan petugas menara saat itu, KNKT juga akan memeriksa serpihan pesawat jatuh di BSD tersebut.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Pesawat di BSD, Saksi: Pesawat Jatuh Sebelum Hujan

23 jam lalu

Kecelakaan Pesawat di BSD, Saksi: Pesawat Jatuh Sebelum Hujan

Kecelakaan pesawat di BSD terjadi sebelum hujan mengguyur kawasan tersebut.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Pesawat di BSD Terjadi Saat Hujan

1 hari lalu

Kecelakaan Pesawat di BSD Terjadi Saat Hujan

Kepala Badan SAR Nasional (Basarnas) menyebut kondisi korban kecelakaan pesawat capung di Jalan Sunburst, Cilenggang, Tangerang Selatan masih utuh. Kecelakaan terjadi saat hujan deras melanda wilayah ini.

Baca Selengkapnya

Pesawat Jatuh di BSD, Pilot Terlontar Keluar

1 hari lalu

Pesawat Jatuh di BSD, Pilot Terlontar Keluar

Tiga korban pesawat jatuh di Jalan Sunburst, Cilenggang, Kota Tangerang Selatan dibawa ke RS Polri, Keramat Jati.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Pesawat di Cilenggang, Bawa Tiga Orang dari Tanjung Lesung

1 hari lalu

Kecelakaan Pesawat di Cilenggang, Bawa Tiga Orang dari Tanjung Lesung

Sebanyak tiga orang diduga tewas dalam kecelakaan pesawat di dekat lapangan Sunburst, Cilenggang, Kota Tangerang Selatan.

Baca Selengkapnya

Pesawat Jatuh di Sunburst BSD

1 hari lalu

Pesawat Jatuh di Sunburst BSD

Sebuah pesawat jatuh di Lapangan Sanburst, Cilenggang, Kecamatan Serpong, Kota Tangerang Selatan.

Baca Selengkapnya

Teleport, Perusahaan Logistik AirAsia Targetkan 2 Juta Pengiriman Paket di Asia Tenggara

6 hari lalu

Teleport, Perusahaan Logistik AirAsia Targetkan 2 Juta Pengiriman Paket di Asia Tenggara

Teleport berencana untuk bekerja sama dengan lebih banyak maskapai penerbangan untuk menambah kapasitas pada jalur-jalur utama yang bervolume tinggi.

Baca Selengkapnya