Pramono Edhie: Megawati Presiden Luar Biasa  

Reporter

Editor

Anton William

Kamis, 14 November 2013 15:11 WIB

Pangdam III/Siliwangi Mayjen TNI Pramono Edhie Wibowo. ANTARA/Andika Wahyu

TEMPO.CO, Jakarta - Peserta konvensi calon presiden Partai Demokrat Pramono Edhie Wibowo menyanjung Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan Megawati Soekarnoputri. Menurut ipar Presiden Susilo Bambang Yudhoyono itu, Megawati adalah presiden yang hebat.

"Saya pernah menjadi ajudan Megawati. Ia memang pemimpin luar biasa," kata Pramono ketika meresmikan media center-nya di Menteng, Jakarta Pusat, Kamis, 14 November 2013.

Pramono mengatakan, pujian terhadap presiden kelima itu tak ada kepentingannya dengan koalisi pada 2014. Namun, ia masih membuka kesempatan untuk peluang berduet dalam pemilihan presiden mendatang dengan anak buah Megawati di PDIP, yaitu Joko Widodo, yang kini menjadi Gubernur DKI Jakarta. Pikiran soal koalisi, katanya, tak terlalu mendesak. "Yang penting kami maksimalkan dulu hasil pemilihan legislatif."

Sebelumnya, pujian terhadap Megawati Soekarnoputri meluncur dari mulut Ani Yudhoyono. Pujian disampaikannya dalam Seminar Nasional Dharma Wanita Pusat. Menurut Ani, Megawati adalah bukti nyata bahwa perempuan bisa bersaing di ranah kepemimpinan nasional.

MUHAMMAD MUHYIDDIN



Berita terpopuler:
Bursa Taruhan Favoritkan Ribery Raih Ballon d'Or
Moratti Bisa Kembali Kuasai Saham Inter Milan
Ini Kata Zanetti Soal Pelatih dan Presiden Inter
Di Matteo Masih Dapat Gaji dari Chelsea
Messi, Tuhan di Camp Nou

Berita terkait

72 Tahun Komando Pasukan Khusus, Daftar 37 Danjen Kopassus Ada Bapak dan Anak

31 hari lalu

72 Tahun Komando Pasukan Khusus, Daftar 37 Danjen Kopassus Ada Bapak dan Anak

Kopassus merayakan hari jadi ke-72 sejak berdiri pada 16 April 1952. Berikut daftar Danjen Kopassus dari 1952 hingga 2024, ada bapak dan anak.

Baca Selengkapnya

Catatan Perolehan Suara Peserta Pemilu Pasca Reformasi, Siapa Jawaranya?

19 Februari 2024

Catatan Perolehan Suara Peserta Pemilu Pasca Reformasi, Siapa Jawaranya?

Pelaksanaan pemilu dalam era reformasi telah dilakukan enam kali, yaitu Pemilu 1999, Pemilu 2004, Pemilu 2009, Pemilu 2014, Pemilu 2019 dan Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya

Selama 3 Periode Pemilu, 3 Partai Politik Ini Peringkat Atas Pemilihan Legislatif

18 Februari 2024

Selama 3 Periode Pemilu, 3 Partai Politik Ini Peringkat Atas Pemilihan Legislatif

Sejak Pemilu 2014 sampai Pemilu 2024, terdapat tiga besar partai politik yang selalu memuncaki pemilihan legislatif (Pileg). Apa saja?

Baca Selengkapnya

Politik Makan Siang Jokowi Bersama Capres, SBY Pernah Buka Puasa Bersama Capres-Cawapres Pemilu 2014

1 November 2023

Politik Makan Siang Jokowi Bersama Capres, SBY Pernah Buka Puasa Bersama Capres-Cawapres Pemilu 2014

Jokowi mengundang makan siang 3 capres. Langkah yang sebelumnya pernah dilakukan SBY pada 2014, mengundang buka puasa bersama capres-cawapres.

Baca Selengkapnya

Relawan Jokowi se Jatim Dukung Prabowo Dinilai Hanya Manuver Murahan

7 Agustus 2023

Relawan Jokowi se Jatim Dukung Prabowo Dinilai Hanya Manuver Murahan

Relawan Jokowi yang mendukung Prabowo di Jatim dianggap tak memiliki jejak rekam mendukung Jokowi di Pemilu 2019.

Baca Selengkapnya

PPP Menilai Andika Perkasa Penuhi Kualifikasi Jadi Ketua Tim Pemenangan Ganjar Pranowo

27 Juni 2023

PPP Menilai Andika Perkasa Penuhi Kualifikasi Jadi Ketua Tim Pemenangan Ganjar Pranowo

Ketua DPP PPP Ahmad Baidowi alias Awiek menilai kualifikasi diri mantan Panglima TNI Andika Perkasa cocok sebagai ketua pemenangan Ganjar Pranowo

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Perjanjian Batu Tulis Megawati dan Prabowo, Begini 7 Poin Janji Belum Ditepati Itu

24 April 2023

Kilas Balik Perjanjian Batu Tulis Megawati dan Prabowo, Begini 7 Poin Janji Belum Ditepati Itu

Megawati punya janji terhadap Prabowo sejak 2009, perjanjian Batu Tulis namanya. Begini isi 7 poin perjanjian tersebut.

Baca Selengkapnya

4 Petinggi NasDem Bakal Dampingi Surya Paloh dalam Pertemuan dengan Prabowo di Hambalang

5 Maret 2023

4 Petinggi NasDem Bakal Dampingi Surya Paloh dalam Pertemuan dengan Prabowo di Hambalang

Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh pagi ini akan bertemu Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto di Padepokan Garuda Yaksa, Hambalang, Kabupaten Bogor

Baca Selengkapnya

Menjelang 7 Tahun, Pakar Sebut Jokowi Dibayangi Janji-janji Politik

18 Oktober 2021

Menjelang 7 Tahun, Pakar Sebut Jokowi Dibayangi Janji-janji Politik

Direktur Eksekutif Charta Politika Yunarto Wijaya mengatakan ada kompleksitas luar biasa yang dihadapi Presiden Jokowi di periode kedua ini.

Baca Selengkapnya

Ibu Ageng, Mertua SBY Meninggal Petang Ini

20 September 2021

Ibu Ageng, Mertua SBY Meninggal Petang Ini

Agus Yudhoyono mengabarkan di halaman Instagramnya, bahwa ibu mertua SBY atau neneknya meninggal petang ini karena sakit.

Baca Selengkapnya