Kalimantan Tengah Siaga Hadapi Kebakaran Hutan

Reporter

Kamis, 22 Agustus 2013 15:44 WIB

Ilustrasi Kebakaran Hutan. (ilustrasi: kendra paramita, rizal zulfadli)

TEMPO.CO, Palangkaraya - Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kalimantan Tengah Mugeni mengatakan, pihaknya terus siaga menghadapi kebakaran hutan dan lahan. Sebab, puncak musim kemarau diprediksi mulai terjadi akhir Agustus 2013.


Mugeni menjelaskan, daerah-daerah yang banyak lahan gambutnya juga mendapat perhatian yang lebih. Sebab, dari sisi karekteristiknya, bila sudah terjadi kebarakan di lahan gambut, maka sulit dipadamkan. “Kami tidak mau kecolongan seperti tahun-tahun sebelumnya,” katanya, Kamis, 22 Agustus 2013.


Musim kemarau sebenarnya sudah terjadi. Namun, intensitas kebakaran tidak separah tahun 2012. Sebab, saat ini sesekali masih turun hujan.


Pada 2012, jumlah titik panas (hotspot) mencapai 500 lokasi. Namun hingga 19 Agustus 2013, hanya sekitar 100 lokasi, terutama di Kabupaten Kapuas, Katingan, dan Pulang Pisau, yang merupakan daerah uang banyak lahan gambutnya.


Mugeni mengatakan, Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah mengerahkan segala sumber daya dan peralatan yang dimiliki guna mengantisipasi kebakaran. Di Kabupaten Kapuas dan Pulang Pisau, BPBD Kalimantan Tengah mendirikan posko.


Advertising
Advertising

Sementara itu, Kepala Daerah Operasi (Daops) Manggala Agni Dinas Kehutanan Kalimantan Tengah Gunawan mengatakan, untuk Kota Palangkaraya, wilayah yang sering terdeksi terdapat titik panas berada di daerah pinggiran kota.


Kawasan tersebut masih banyak terdapat hutan, seperti Jalan Mahir Mahar yang merupakan lingkar luar kota. “Kami terus melakukan pemadaman bila terjadi kebakaran agar tidak meluas, dan sulit dipadamkan,” ujarnya.


KARANA WW
Terhangat:
Sisca Yofie |Suap SKK Migas | Penembakan Polisi | Pilkada Jatim

Berita Terpopuler:

Rachmawati: SBY Tak Punya Etika Politik

Soal Tes Keperawanan, Ini Jawaban HM Rasyid

KPK: Djoko Susilo Cuma Bisa Jadi Ketua RT

Jenderal Moeldoko: Saya Bukan Ahli Surga

Dahlan Iskan: Untung SBY Tak Seperti Mursi


Berita terkait

Malaysia Batalkan RUU Polusi Asap Lintas Batas, Pilih Diplomasi dengan Indonesia

7 November 2023

Malaysia Batalkan RUU Polusi Asap Lintas Batas, Pilih Diplomasi dengan Indonesia

Malaysia membatalkan rencana usulan rancangan undang-undang polusi asap lintas batas.

Baca Selengkapnya

Palangka Raya Perpanjang PJJ Dampak Kabut Asap, Bagaimana Nasib Siswa Ikuti ANBK?

9 Oktober 2023

Palangka Raya Perpanjang PJJ Dampak Kabut Asap, Bagaimana Nasib Siswa Ikuti ANBK?

Dinas Pendidikan Kota Palangka Raya, Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng), memperpanjang kebijakan pembelajaran jarak jauh (PJJ) akibat kabut asap.

Baca Selengkapnya

Greenpeace Nilai Penegakan Hukum Karhutla Lemah: Sudah Divonis, Belum Bayar Denda

7 Oktober 2023

Greenpeace Nilai Penegakan Hukum Karhutla Lemah: Sudah Divonis, Belum Bayar Denda

Dia mengatakan, ketiga negara saling terkait dalam penanggulangan karhutla tak hanya karena lokasinya berdekatan.

Baca Selengkapnya

Greenpeace Bantah Klaim Menteri KLHK Tak Ada Asap Karhutla Lintas Batas ke Malaysia

7 Oktober 2023

Greenpeace Bantah Klaim Menteri KLHK Tak Ada Asap Karhutla Lintas Batas ke Malaysia

Asap karhutla, kata dia, sampai ke negara tetangga ketika karhutla sedang mencapai puncaknya.

Baca Selengkapnya

Asap Tebal Kebakaran Hutan, Siswa PAUD hingga SMP di Jambi Belajar dari Rumah Mulai Hari Ini

2 Oktober 2023

Asap Tebal Kebakaran Hutan, Siswa PAUD hingga SMP di Jambi Belajar dari Rumah Mulai Hari Ini

Hal itu dilakukan lantaran kabut asap tebal akibat kebakaran hutan dan lahan masih menyelimuti daerah tersebut.

Baca Selengkapnya

Dikepung Kabut Asap Kebakaran Hutan, Palangka Raya Pangkas Waktu Belajar di Sekolah

28 September 2023

Dikepung Kabut Asap Kebakaran Hutan, Palangka Raya Pangkas Waktu Belajar di Sekolah

Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah (Kalteng), mengundurkan jam masuk sekolah bagi peserta didik karena dikepung asap.

Baca Selengkapnya

Karhutla Masih Landa Riau, Manggala Agni dan TNI Lanjutkan Pemadaman

29 Agustus 2023

Karhutla Masih Landa Riau, Manggala Agni dan TNI Lanjutkan Pemadaman

Manggala Agni dan TNI masih melanjutkan pemadaman kebakaran lahan dan hutan atau karhutla di Desa Tarai Bangun, Kabupaten Kampar, Riau, yang meluas.

Baca Selengkapnya

Kebakaran Hutan di Kalimantan Meningkat, Walhi Sebut Pemerintah Tak Serius Mengatasinya

20 Agustus 2023

Kebakaran Hutan di Kalimantan Meningkat, Walhi Sebut Pemerintah Tak Serius Mengatasinya

Walhi menyebut kebakaran hutan di Kalimantan yang terus terulang karena pemerintah tidak serius mengurus Sumber Daya Alam (SDA).

Baca Selengkapnya

Ribuan Penerbangan di Amerika Terganggu Asap Kebakaran Hutan Kanada

8 Juni 2023

Ribuan Penerbangan di Amerika Terganggu Asap Kebakaran Hutan Kanada

Menurut FlightAware, lebih dari 100 penerbangan telah ditunda di Bandara LaGuardia dan 55 telah ditunda di Bandara Newark.

Baca Selengkapnya

Jaksa Dakwa Perusahaan Listrik karena Picu Kebakaran Hutan California

26 September 2021

Jaksa Dakwa Perusahaan Listrik karena Picu Kebakaran Hutan California

Jaksa mendakwa perusahaan listrik Pacific Gas & Electric karena gagal menebang pohon yang jatuh ke kabel listrik dan memicu kebakaran hutan California

Baca Selengkapnya