HMI Temui SBY di Istana, Bantah Bahas Kasus Anas  

Reporter

Kamis, 14 Februari 2013 13:11 WIB

Ketua Umum Partai Demokrat sekaligus anggota Presidium KAHMI Anas Urbaningrum, dalam acara pelantikan Majelis Nasional Himpunan Mahasiswa Islam di Jakarta, Selasa (5/2).TEMPO/Seto Wardhana

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono hari ini menerima audiensi Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Islam (HMI). Pertemuan yang berlangsung hampir satu jam ini diklaim hanya membicarakan mengenai rencana penyelenggaraan kongres HMI ke-28 yang akan digelar 15 Maret 2013 di Jakarta.

"Kami silaturahmi dengan Presiden. Poin utamanya, kami meminta beliau hadir membuka dan memberikan arahan," kata Ketua Umum PB HMI, Noer Fajrieansyah, saat konferensi pers di Kantor Presiden, Kamis, 14 Februari 2013.

Menurut dia, HMI hanya fokus membicarakan persiapan kongres dan undangan kepada Presiden. Ia mengklaim tak menyinggung mengenai persoalan terbaru yang menjerat alumni HMI, yaitu mantan Ketua Umum PB HMI, Anas Urbaningrum, yang juga Ketua Umum Demokrat. SBY sebagai Ketua Majelis Tinggi Demokrat mengambil alih kendali partai dari tangan Anas.

Rencana audiensi, kata Noer, sudah lama direncanakan. Pertemuan baru dapat dilaksanakan hari ini karena terkendala prosedur di Istana Presiden.

Sejumlah menteri juga ikut mendampingi Presiden. Antara lain Menteri Pendidikan M. Nuh, Menteri Pemuda dan Olahraga Roy Suryo, Menteri Koordinator Kesejahteraan Rakyat Agung Laksono, Menteri Sekretaris Negara Sudi Silalahi, dan Sekretaris Kabinet Dipo Alam. "Insya Allah, tadi Presiden menyatakan akan hadir untuk memberikan motivasi kepada adik-adiknya ini," kata Roy Suryo.

FRANSISCO ROSARIANS

Berita Terpopuler Lainnya:

Demokrat Daerah Mulai Tinggalkan Anas

SBY Komentari Pembocor 'Sprindik' Anas

Cabut Paraf, Pandu Terancam Sidang Etik

Menteri Suswono: Silakan Sadap Saya

Kemendikbud Ngotot Tetap Bikin 20 Variasi Soal UN

Berita terkait

49 Tahun TMII Gagasan Tien Soeharto, Pembangunannya Tuai Pro-kontra

15 hari lalu

49 Tahun TMII Gagasan Tien Soeharto, Pembangunannya Tuai Pro-kontra

Tie Soeharto menggagas dibangunnya TMII sebagai proyek mercusuar pemerintahan Soeharto. Proses pembangunannya menuai pro dan kontra.

Baca Selengkapnya

PMII Berdiri Sejak 1960, Ini Alasan dan Tugas Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia

18 hari lalu

PMII Berdiri Sejak 1960, Ini Alasan dan Tugas Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia

Ini alasan berdirinya Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia atau PMII pada 1960.

Baca Selengkapnya

Beda Sikap PDIP dan Relawan Jokowi Soal Wacana Pertemuan dengan Megawati

20 hari lalu

Beda Sikap PDIP dan Relawan Jokowi Soal Wacana Pertemuan dengan Megawati

Relawan Jokowi menilai silaturahmi dengan Megawati penting dan strategis dalam kerangka kebangsaan dan kenegaraan.

Baca Selengkapnya

Dua Jam Bertemu Airlangga, Prabowo Klaim Hanya Silaturahmi

23 hari lalu

Dua Jam Bertemu Airlangga, Prabowo Klaim Hanya Silaturahmi

Prabowo tak banyak mengungkap perbincangannya dengan Airlangga. Ia hanya mengatakan, banyak hal yang dibahas.

Baca Selengkapnya

Ketua TPN Ganjar-Mahfud Arsjad Rasjid Sambangi Kediaman Airlangga

24 hari lalu

Ketua TPN Ganjar-Mahfud Arsjad Rasjid Sambangi Kediaman Airlangga

Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar-Mahfud, Arsjad Rasjid, menyambangi kediaman Ketua Umum Partai Golkar Airlangga

Baca Selengkapnya

Ganjar Pranowo Gelar Open House Hari Kedua Lebaran di Rumah Masa Kecilnya

24 hari lalu

Ganjar Pranowo Gelar Open House Hari Kedua Lebaran di Rumah Masa Kecilnya

Open house diadakan Ganjar Pranowo di Kabupaten Karanganyar, tepatnya di Griya Soeparni, Kecamatan Tawangmangu yang merupaka

Baca Selengkapnya

Kesan Sri Mulyani hingga Panglima TNI Ikut Open House Jokowi di Istana

24 hari lalu

Kesan Sri Mulyani hingga Panglima TNI Ikut Open House Jokowi di Istana

Sri Mulyani mengatakan open house menjadi kesempatan baik bagi pejabat maupun masyarakat untuk bersilaturahmi dengan Jokowi dan Ibu Negara Iriana.

Baca Selengkapnya

Istana Sebut Kericuhan saat Open House Jokowi akan jadi Bahan Evaluasi

24 hari lalu

Istana Sebut Kericuhan saat Open House Jokowi akan jadi Bahan Evaluasi

Kericuhan saat open house Jokowi terjadi karena ada keterbatasan waktu dalam penyelenggaraan acara.

Baca Selengkapnya

Anies Baswedan Sebut Open House Tradisi Unik saat Lebaran yang Harus Dijaga

24 hari lalu

Anies Baswedan Sebut Open House Tradisi Unik saat Lebaran yang Harus Dijaga

Anies Baswedan menyampaikan bahwa Hari Raya Idul Fitri dirayakan di seluruh dunia. Namun tidak semuanya merayakan untuk mengikat silaturahmi.

Baca Selengkapnya

Ribuan Masyarakat Antusias Saksikan Gema Takbir Jogja 2024

25 hari lalu

Ribuan Masyarakat Antusias Saksikan Gema Takbir Jogja 2024

Sebanyak 11 tim--setiap tim terdiri dari 60-100 anggota--memeriahkan acara Gema Takbir Jogja 2024. Acara tahunan itu mendapat perhatian masyarakat.

Baca Selengkapnya