Jawa Tengah Peringkat Tiga Pengaduan Hakim

Reporter

Editor

Nur Haryanto

Sabtu, 26 Januari 2013 03:31 WIB

Tersangka Hakim ad hoc Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Semarang, Jawa Tengah, Kartini Mandalena Marpaung keluar dari gedung KPK (4/9). ANTARA/Puspa Perwitasari

TEMPO.CO , Purwokerto - Wakil Ketua Komisi Yudisial Imam Anshori Saleh mengatakan Jawa Tengah terbesar ketiga dalam soal banyaknya pengaduan pelanggaran kode etik oleh hakim, setelah DKI Jakarta dan Jawa Timur. "Tapi itu justru menunjukkan masyarakat sudah banyak yang sadar sehingga mereka melakukan pelaporan. Kesadaran masyarakat di sini sudah tinggi," kata Imam ketika ditemui di Universitas Negeri Jenderal Soedirman, Purwokerto, Jumat, 25 Januari 2013.

Menurut Imam, pengaduan hakim di Jawa Tengah didominasi oleh pengaduan soal pengadilan umum. "Pengadilan agama juga banyak," kata dia. Sayangnya, Imam tak bisa menyebut angka pastinya karena sedang tak memegang data.

Imam mengatakan, Jawa Tengah bisa meningkatkan kualitas hakimnya dengan memperbaiki proses rekrutmen. Dia mengakui kurangnya pembinaan hakim. Imam memberi conbtoh, di Belanda, hakim setiap tahun masuk kelas untuk meningkatkan pengetahuannya. "Delapan tahun pendidikan baru bisa diangkat sebagai hakim, beda dengan di sini, sudah diangkat meski baru dua tahun pendidikan," kata dia.

"Saya harap peningkatan gaji hakim membuat lulusan-lulusan terbaik fakultas hukum mau jadi hakim. Hingga kini banyak lulusan terbaik enggan jadi hakim, padahal seharusnya mereka jadi hakim sehingga hakim adalah orang yang betul-betul punya kualitas terbaik."

MUHAMAD RIZKI

Berita terkait

Makna Dissenting Opinion dan Final and Binding dalam Putusan MK

24 hari lalu

Makna Dissenting Opinion dan Final and Binding dalam Putusan MK

Putusan MK dengan 3 hakim MK opsi dissenting opinion merupakan final and binding dalam aturan konstitusi. Apa artinya?

Baca Selengkapnya

Megawati dan BEM FH dari 4 Kampus Ajukan Amicus Curiae, Apakah Itu Sahabat Pengadilan?

32 hari lalu

Megawati dan BEM FH dari 4 Kampus Ajukan Amicus Curiae, Apakah Itu Sahabat Pengadilan?

Megawtai dan BEM FH dari 4 kampus ajukan sahabat pengadilan yang dapat menjadi pertimbangan hakim untuk memutuskan perkara. Ini arti amicus curiae.

Baca Selengkapnya

Advokat Nusantara Somasi MK, Minta Anwar Usman Mundur dari Putusan Uji Materi Batas Usia Cawapres

12 Oktober 2023

Advokat Nusantara Somasi MK, Minta Anwar Usman Mundur dari Putusan Uji Materi Batas Usia Cawapres

Alasan somasi yakni adanya kepentingan hubungan kekeluargaan Anwar Usman dengan Gibran dan Kaesang, sehingga diduga tidak netral dalam putusannya.

Baca Selengkapnya

Mahkamah Agung, Apa Tugas dan Fungsinya?

9 November 2022

Mahkamah Agung, Apa Tugas dan Fungsinya?

Mahkamah Agung (MA) lembaga tinggi negara dalam sistem ketatanegaraan Indonesia

Baca Selengkapnya

Mengenal Pengadilan Militer, Apa Pangkat Hakim Militer?

2 September 2022

Mengenal Pengadilan Militer, Apa Pangkat Hakim Militer?

Apakah itu pengadilan militer? Apa pangkat hakim militer dan syarat berlakunya pengadilan militer? Ini jawabannya.

Baca Selengkapnya

Baharuddin Lopa Tak Sampai Sebulan sebagai Jaksa Agung Bikin Ngeri Koruptor

27 Agustus 2022

Baharuddin Lopa Tak Sampai Sebulan sebagai Jaksa Agung Bikin Ngeri Koruptor

Baharuddin Lopa Jaksa Agung RI sejak 6 Juni 2001 hingga wafatnya pada 3 Juli 2001. Lelaki asal Mandar ini pendekar hukum, berantas KKN di masanya.

Baca Selengkapnya

Survei LSI: KPK Dapat Rapor Merah di Sektor Ini

24 Juli 2022

Survei LSI: KPK Dapat Rapor Merah di Sektor Ini

Hasil survei LSI menunjukkan masyarakat meragukan aparat KPK dalam menghadapi terpaan suap dan tekanan dari kelompok masyarakat tertentu.

Baca Selengkapnya

Presiden Tunisia Perkuat Kendalinya Terhadap Lembaga Kehakiman

13 Februari 2022

Presiden Tunisia Perkuat Kendalinya Terhadap Lembaga Kehakiman

Presiden Tunisia Kais Saied memperkuat kendalinya terhadap lembaga kehakiman dengan mengeluarkan dekrit yang memungkinkannya memberhentikan hakim

Baca Selengkapnya

Presiden Tunisia Bubarkan Dewan Kehakiman Tertinggi

7 Februari 2022

Presiden Tunisia Bubarkan Dewan Kehakiman Tertinggi

Presiden Tunisia Kais Saied memutuskan membubarkan Dewan Kehakiman Tertinggi kemarin.

Baca Selengkapnya

KPK Harap OTT Hakim PN Surabaya Tak Hilangkan Semangat Integritas MA

21 Januari 2022

KPK Harap OTT Hakim PN Surabaya Tak Hilangkan Semangat Integritas MA

KPK melakukan operasi tangkap tangan di PN Surabaya terhadap lima orang. Sebanyak 3 orang ditetapkan sebagai tersangka.

Baca Selengkapnya