Elnusa: Pipa yang Meledak Bukan Milik Kami

Reporter

Editor

Grace gandhi

Senin, 8 Oktober 2012 21:31 WIB

Sejumlah warga melintas di lokasi kebakaran penampungan minyak curian jalur aliran pipa yang dikelola PT. Pertagas Elnusa, di Bayung Lencir, Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan, Palembang, Kamis (4/10). TEMPO/Dhemas Reviyanto

TEMPO.CO, Jakarta - Division Head of Corporate Secretary PT Elnusa Tbk, Fajriyah Usman, menegaskan Elnusa bukan pemilik pipa yang terbakar di Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan pada Rabu pekan lalu. Namun, Elnusa adalah sebagai pelaksana operasional penyaluran minyak mentah milik para shipper, salah satunya PT Pertamina EP. Sedangkan pemilik aset atas jalur pipa tersebut adalah PT Pertamina Gas (Baca berita sebelumnya: Pipa Pertamina Meledak, Tiga Orang Tewas).

Seperti diberitakan sebelumnya, jalur pipa minyak mentah Tempino-Plaju kilometer 219 meledak dan terbakar pada Rabu, 3 Oktober 2012, pukul 05.30. Jumah korban tewas akibat ledakan pipa mintak minyak milik Pertamina di Kilometer 219 Dusun II Simpangbayat, Desa Srimaju, Kecamatan Bayunglincir, Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan itu berdasarkan info terakhir menjadi tujuh orang.

Terkait penyebab kebakaran, menurut Fajriyah, ditemukan pipa dan kolam galian di lokasi, maka diduga kebakaran disebabkan dari tindakan pencurian minyak mentah (illegal tapping).

“Hal ini masih dalam proses investigasi dari pihak berwajib,” kata dia dalam keterangan tertulisnya kepada Tempo.

Elnusa dan Pertamina, Fajriyah menambahkan, sangat menyayangkan aksi penjarahan minyak ini yang kerap terjadi di Sumatera Selatan. Aksi pelaku yang tidak bertanggung jawab ini tidak hanya menyebabkan kerugian negara, tapi juga lingkungan hidup, korban luka, hingga kehilangan nyawa.

GRACE S. GANDHI


Berita Terkait:
Pertamina Minta Bagi Hasil 40 Persen di Blok Cepu

Dirut Pertamina:Tenggat TPPI Bayar Utang 16 Agustus

Laba Pertamina EP Dekati Rp 10 Triliun

Pencurian Minyak Mentah Sulit Dibereskan

Tak Beli Minyak dari Trader, Dahlan Anggap Positif

Berita terkait

Pertamina Merilis Competency Development Program

12 jam lalu

Pertamina Merilis Competency Development Program

Pertamina merilis Competency Development Program sebagai bagian dari Pertamina Investment Excellent untuk menjawab kebutuhan serta tantangan bisnis ke depan, khususnya terkait pengelolaan dan eksekusi investasi.

Baca Selengkapnya

Kapal Pertamina Transko Moroko Resmi Beroperasi di Perairan Internasional

17 jam lalu

Kapal Pertamina Transko Moroko Resmi Beroperasi di Perairan Internasional

PT Pertamina Trans Kontinental memulai operasional kapal Transko Moloko miliknya di perairan Malaysia.

Baca Selengkapnya

Pertamina Berikan Kado Terbaik untuk Kebangkitan UMKM di Indonesia

1 hari lalu

Pertamina Berikan Kado Terbaik untuk Kebangkitan UMKM di Indonesia

PT Pertamina (Persero) memberikan kado istimewa bagi kebangkitan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Jusuf Kalla Jadi Saksi Meringankan Kasus Eks Dirut Pertamina, Ketahui Pula Soal Saksi Memberatkan Berdasar KUHAP

1 hari lalu

Jusuf Kalla Jadi Saksi Meringankan Kasus Eks Dirut Pertamina, Ketahui Pula Soal Saksi Memberatkan Berdasar KUHAP

Jusuf Kalla alias JK menjadi saksi meringankan dalam sidang eks Dirut Pertamina Karen Agustiawan. Ketahui pula soal saksi memberatkan dar KUHAP?

Baca Selengkapnya

3 Poin Kesaksian Jusuf Kalla Saat Jadi Saksi Meringankan Eks Dirut Pertamina Karen Agustiawan

1 hari lalu

3 Poin Kesaksian Jusuf Kalla Saat Jadi Saksi Meringankan Eks Dirut Pertamina Karen Agustiawan

Jusuf Kalla atau JK menjadi saksi meringankan dalam sidang eks Dirut Pertamina Karen Agustiawan. Ini tiga poin pembelaannya.

Baca Selengkapnya

Jusuf Kalla Jadi Saksi Meringankan dalam Kasus Eks Dirut Pertamina, Begini Aturan Hukumnya

1 hari lalu

Jusuf Kalla Jadi Saksi Meringankan dalam Kasus Eks Dirut Pertamina, Begini Aturan Hukumnya

Jusuf Kalla alias JK menjadi saksi meringankan dalam sidang kasus dugaan korupsi terdakwa Eks Direktur Utama Pertamina Karen Agustiawan.

Baca Selengkapnya

Pertamina Bentuk Direktorat Manajemen Risiko di Seluruh Subholding

2 hari lalu

Pertamina Bentuk Direktorat Manajemen Risiko di Seluruh Subholding

PT Pertamina (Persero) resmi menetapkan direktorat baru, yaitu direktorat manajemen risiko di seluruh subholding.

Baca Selengkapnya

Pertamina Hulu Energi dan ExxonMobil Kerja Sama Penangkapan dan Penyimpanan Karbon di IPA CONVEX ke-38

2 hari lalu

Pertamina Hulu Energi dan ExxonMobil Kerja Sama Penangkapan dan Penyimpanan Karbon di IPA CONVEX ke-38

PT Pertamina Hulu Energi (PHE) menjajaki kerja sama dengan ExxonMobil Indonesia melalui pengembangan Asri Basin Project CCS Hub.

Baca Selengkapnya

Karen Agustiawan Didakwa Korupsi Pengadaan LNG, Jusuf Kalla Ungkap Faktor yang Bikin Pertamina Merugi

2 hari lalu

Karen Agustiawan Didakwa Korupsi Pengadaan LNG, Jusuf Kalla Ungkap Faktor yang Bikin Pertamina Merugi

Jusuf Kalla mengatakan bila direktur perusahaan harus dihukum karena merugi, maka seluruh BUMN Karya harus dihukum.

Baca Selengkapnya

Bersaksi di Pengadilan Tipikor, Jusuf Kalla Bingung Karen Agustiawan Bisa Jadi Terdakwa Korupsi Pengadaan LNG

2 hari lalu

Bersaksi di Pengadilan Tipikor, Jusuf Kalla Bingung Karen Agustiawan Bisa Jadi Terdakwa Korupsi Pengadaan LNG

Wakil Presiden ke-10 dan ke-12 Jusuf Kalla mengatakan Karen Agustiawan sebagai Dirut Pertamina menjalankan perintah presiden.

Baca Selengkapnya