Golkar Yakin Keluarnya Kalla Tak Pengaruhi Partai  

Reporter

Editor

Senin, 23 Juli 2012 20:28 WIB

Yusuf Kalla. TEMPO/Iqbal Lubis

TEMPO.CO, Jakarta - Sekretaris Jenderal Partai Golkar Idrus Marham mengatakan tak khawatir suara partai merosot jika Jusuf Kalla maju sebagai calon presiden dari partai lain. "Rakyat semakin cerdas berpikir. Kami serahkan sepenuhnya pada rakyat," kata Idrus seusai menghadiri peringatan hari lahir Partai Kebangkitan Bangsa, di kantor PKB, Senin, 23 Juli 2012.

Menurut Idrus, Golkar bukanlah partai yang hanya bertumpu pada satu kader. Idrus percaya Golkar memiliki sistem dan mesin politik yang kuat. Sebab itu, kata dia, partai tidak akan berspekulasi tentang dampak mundurnya Jusuf Kalla.

Idrus mengatakan, meski Golkar telah menetapkan Ketua Umum Aburizal Bakrie sebagai calon presiden, peluang kader lain untuk maju tetap terbuka. Apalagi, lanjut dia, sesuai konstitusi setiap kader berhak dipilih dan memilih. "Bagi kami tidak ada masalah,” ujarnya. “Sebagai mantan ketua umum, beliau sudah paham bahwa Golkar punya aturan internal."

Aturan internal yang dimaksud Idrus adalah hasil keputusan Rapat Pimpinan Nasional Golkar di Bogor pada akhir Juni lalu. Dalam rapat itu, partai menyepakati sanksi pemecatan bagi kader partai yang mendukung calon gubernur dan wakil gubernur dari luar Golkar. Sanksi lebih tegas diberikan kepada kader yang maju sebagai calon presiden atau calon wakil presiden dari partai lain, yakni pemberhentian tanpa pembelaan diri.

Saat ini Jusuf Kalla digadang-gadang akan diusung sejumlah partai untuk maju pada 2014 sebagai calon presiden. Partai-partai itu, antara lain, Partai Persatuan Pembangunan, Partai Nasional Demokrat, dan Partai Demokrat. Namun belum ada partai yang menyatakan dukungan secara resmi.

IRA GUSLINA SUFA

Berita Terpopuler:

Jokowi Tak Mau Didikte Partai Pengusungnya

3 Juta Lelaki Indonesia Kunjungi Pelacur

JK Akan Atur Volume Pengeras Suara Masjid

Korban Penembakan Batman Lamar Kekasih Di RS

Hartati Murdaya, Sang Motor Penyokong SBY

''Kekuasaan'' Bisnis Hartati Murdaya di Kehutanan

Puluhan Kader Demokrat Akan Hengkang ke Nasdem

Ini Jawaban Jokowi atas Kicauan @Triomacan2000

Berita terkait

Jusuf Kalla Jadi Saksi Meringankan Kasus Eks Dirut Pertamina, Ketahui Pula Soal Saksi Memberatkan Berdasar KUHAP

1 hari lalu

Jusuf Kalla Jadi Saksi Meringankan Kasus Eks Dirut Pertamina, Ketahui Pula Soal Saksi Memberatkan Berdasar KUHAP

Jusuf Kalla alias JK menjadi saksi meringankan dalam sidang eks Dirut Pertamina Karen Agustiawan. Ketahui pula soal saksi memberatkan dar KUHAP?

Baca Selengkapnya

3 Poin Kesaksian Jusuf Kalla Saat Jadi Saksi Meringankan Eks Dirut Pertamina Karen Agustiawan

1 hari lalu

3 Poin Kesaksian Jusuf Kalla Saat Jadi Saksi Meringankan Eks Dirut Pertamina Karen Agustiawan

Jusuf Kalla atau JK menjadi saksi meringankan dalam sidang eks Dirut Pertamina Karen Agustiawan. Ini tiga poin pembelaannya.

Baca Selengkapnya

Jusuf Kalla Jadi Saksi Meringankan dalam Kasus Eks Dirut Pertamina, Begini Aturan Hukumnya

1 hari lalu

Jusuf Kalla Jadi Saksi Meringankan dalam Kasus Eks Dirut Pertamina, Begini Aturan Hukumnya

Jusuf Kalla alias JK menjadi saksi meringankan dalam sidang kasus dugaan korupsi terdakwa Eks Direktur Utama Pertamina Karen Agustiawan.

Baca Selengkapnya

Karen Agustiawan Didakwa Korupsi Pengadaan LNG, Jusuf Kalla Ungkap Faktor yang Bikin Pertamina Merugi

2 hari lalu

Karen Agustiawan Didakwa Korupsi Pengadaan LNG, Jusuf Kalla Ungkap Faktor yang Bikin Pertamina Merugi

Jusuf Kalla mengatakan bila direktur perusahaan harus dihukum karena merugi, maka seluruh BUMN Karya harus dihukum.

Baca Selengkapnya

Bersaksi di Pengadilan Tipikor, Jusuf Kalla Bingung Karen Agustiawan Bisa Jadi Terdakwa Korupsi Pengadaan LNG

2 hari lalu

Bersaksi di Pengadilan Tipikor, Jusuf Kalla Bingung Karen Agustiawan Bisa Jadi Terdakwa Korupsi Pengadaan LNG

Wakil Presiden ke-10 dan ke-12 Jusuf Kalla mengatakan Karen Agustiawan sebagai Dirut Pertamina menjalankan perintah presiden.

Baca Selengkapnya

Jusuf Kalla Hadir di PN Tipikor, Bersaksi untuk Eks Dirut Pertamina Karen Agustiawan

2 hari lalu

Jusuf Kalla Hadir di PN Tipikor, Bersaksi untuk Eks Dirut Pertamina Karen Agustiawan

Wakil Presiden RI ke-10 dan ke-12 Jusuf Kalla alias JK hadir sebagai saksi dalam sidang kasus dugaan korupsi di Pertamina

Baca Selengkapnya

82 Tahun Jusuf Kalla, Salah Satu Ikon Pengusaha Menjadi Politisi

2 hari lalu

82 Tahun Jusuf Kalla, Salah Satu Ikon Pengusaha Menjadi Politisi

Jusuf Kalla dikenal sebagai pengusaha keturunan Bugis yang memiliki bendera usaha Kalla Group, sebelum menjadi politisi, dua kali sebagai wapres.

Baca Selengkapnya

JK Jadi Saksi Meringankan Karen Agustiawan di Sidang Korupsi LNG Pertamina Hari Ini

2 hari lalu

JK Jadi Saksi Meringankan Karen Agustiawan di Sidang Korupsi LNG Pertamina Hari Ini

Jusuf Kalla alias JK akan bersaksi dalam sidang dugaan korupsi pengadaan gas alam cair (LNG) dengan terdakwa eks Dirut Pertamina Karen Agustiawan

Baca Selengkapnya

82 Tahun Jusuf Kalla, Melihat Kembali Jejak Politik JK Wakil Presiden di 2 Pemerintahan

3 hari lalu

82 Tahun Jusuf Kalla, Melihat Kembali Jejak Politik JK Wakil Presiden di 2 Pemerintahan

Rabu, 15 Mei 2024, Wakil Presiden ke-10 dan ke-12 Republik Indonesia Jusuf Kalla genap berusia 82 tahun. Ini perjalanan politik JK.

Baca Selengkapnya

Jusuf Kalla Akan Hadir sebagai Saksi Meringankan di Sidang Eks Dirut Pertamina Karen Agustiawan

3 hari lalu

Jusuf Kalla Akan Hadir sebagai Saksi Meringankan di Sidang Eks Dirut Pertamina Karen Agustiawan

Jusuf Kalla akan hadir sebagai saksi meringankan dalam sidang dugaan korupsi pengadaan LNG dengan terdakwa Karen Agustiawan.

Baca Selengkapnya