Parlemen Inggris Kunjungi Maluku

Reporter

Editor

Selasa, 9 Desember 2003 15:06 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Parlemen Tinggi Inggris Selasa (17/7) mendarat di Bandara Patimura Ambon untuk melakukan kunjungan resmi selama 3 hari di Maluku. Selama berada di Ambon parlemen Inggris akan melakukan serangkaian pertemuan dengan sejumlah Pemimpin Agama, Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) maupun Gurbernur Maluku Salehatu Latuconsina dan Selasa malam (17/7) ini parlemen Inggris telah melakukan pertemuan dengan Uskup Diosis Amboina, Mgr. P. Mandaki Msc.

Usai pertemuan itu deputi Speaker House of Lord, Baroness Caroline kepada wartawan di Ambon menyebutkan kunjungan di Maluku ini dimaksudkan untuk menyerap berbagai keinginan masyarakat berkaitan dengan pemulihan maupun rekonsiliasi di Ambon. Pihaknya menyebutkan negaranya akan membantu proses rekonsiliasi dan rekonstruksi di Maluku.

Bantuan ini menurut Baroness sudah disepakati bersama utusan dari Maluku saat melakukan lawatan ke beberapa perlemenen Uni Eropa, seperti Jenewa, Brussel dan Inggris beberapa waktu lalu. Oleh Karena itu kunjungan parlemen tinggi Inggris ini dimaksudkan untuk melengkapi data kesepakatan dan melengkapi kesepakatan yang sudah dilakukan di Inggris beberapa waktu lalu.

Dan di jadwalkan, Rabu (18/7) rombongan dari Parlemen Tinggi Inggris tersebut akan melakukan kunjungan resmi dengan Gubernur Maluku Salehatu Latuconsina, pimpinan Majelis Ulama Indonesia (MUI) Maluku dan ketua Sinode Gereja Protestan Maluku. Ikut serta dalam rombongan parlemen Inggris itu diantaranya Joana Milos dari Kedutaan Besar Inggris di Jakarta, Stuart Winsore dari Komisi Nasional HAM Inggris, Craig burgess, John Victor Selle serta Antonio Maldonaldo dari UNHCR. (Frietz Kerleli)

Berita terkait

Film Temurun Tayang 30 Mei 2024, Diklaim Tak Ada Unsur Agama dan Budaya

2 menit lalu

Film Temurun Tayang 30 Mei 2024, Diklaim Tak Ada Unsur Agama dan Budaya

Film horor yang diproduseri Umay Shahab dan Prilly Latuconsina, Temurun, disebut tidak menyenggol unsur budaya dan agama.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Christie Berhasil Redam Perlawanan Lakshya Sen, Sementara Indonesia Unggul 2-1 Atas India

13 menit lalu

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Christie Berhasil Redam Perlawanan Lakshya Sen, Sementara Indonesia Unggul 2-1 Atas India

Kemenangan Jonatan Christie membawa Indonesia berbalik unggul 2-1 atas India dalam laga penyisihan Grup C Piala Thomas 2024.

Baca Selengkapnya

Alasan Golkar Terapkan Survei Tiga Lapis untuk Usung Calon di Pilkada 2024

22 menit lalu

Alasan Golkar Terapkan Survei Tiga Lapis untuk Usung Calon di Pilkada 2024

Partai Golkar menerapkan aturan ketat bagi para kandidat yang akan diusung sebagai calon kepala daerah dalam kontestasi Pilkada 2024

Baca Selengkapnya

6 Tips Liburan untuk Anak Penyandang Autisme

27 menit lalu

6 Tips Liburan untuk Anak Penyandang Autisme

Berikut ini enam tips yang dapat dilakukan sebelum dan saat liburan bersama anak penyandang autisme

Baca Selengkapnya

Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara di Sulawesi Masih Ditutup Sementara Hari Ini

30 menit lalu

Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara di Sulawesi Masih Ditutup Sementara Hari Ini

Sejumlah bandara di wilayah udara Sulawesi masih ditutup operasionalnya hari ini akibat sebaran abu vulkanik dari Gunung Ruang yang kembali erupsi. AirNav Indonesia mengumumkan setidaknya ada lima bandara di wilayah Sulawesi yang penutupan operasionalnya diperpanjang.

Baca Selengkapnya

25 Rekomendasi Film dan Serial Terbaru Netflix Tayang Mulai Mei 2024

42 menit lalu

25 Rekomendasi Film dan Serial Terbaru Netflix Tayang Mulai Mei 2024

25 daftar film dan serial terbaru Netflix yang tayang sepanjang Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Alasan PPP Cabut Gugatan soal 3.793 Suara Berpindah ke PAN dan Gerindra

44 menit lalu

Alasan PPP Cabut Gugatan soal 3.793 Suara Berpindah ke PAN dan Gerindra

PPP mencabut dalil dalam permohonan sengketa pileg soal perpindahan ribuan suara mereka ke PAN dan Gerindra. Apa sebabnya?

Baca Selengkapnya

Polres Yahukimo Tangkap 5 Tersangka Pembunuhan Bripda Oktavianus Buara, Polisi: Dua Masih Dikejar

45 menit lalu

Polres Yahukimo Tangkap 5 Tersangka Pembunuhan Bripda Oktavianus Buara, Polisi: Dua Masih Dikejar

TPNPB-OPM menyatakan bertanggung jawab atas pembunuhan seorang polisi Bripda Oktovianus Buara di Distrik Dekai, Yahukimo, Papua Pegunungan.

Baca Selengkapnya

Huawei Pura 70 dan 70 Pro Disebut akan Rilis Global di Malaysia

50 menit lalu

Huawei Pura 70 dan 70 Pro Disebut akan Rilis Global di Malaysia

Meskipun Huawei belum secara resmi mengumumkan peluncuran global seri Pura 70, daftar SIRIM menunjukkan rilisnya dalam waktu dekat di Malaysia.

Baca Selengkapnya

Rayakan Hari Pendidikan Nasional Lewat 35 Link Twibbon Ini

56 menit lalu

Rayakan Hari Pendidikan Nasional Lewat 35 Link Twibbon Ini

35 Twibbon Hari Pendidikan Nasional, silakan download dan upload untuk merayakannya.

Baca Selengkapnya