Lahan Tembakau Susut 2000 Hektar  

Reporter

Editor

Sabtu, 15 Mei 2010 16:45 WIB

TEMPO/Arif Wibowo
TEMPO Interaktif, Surabaya - Komite Urusan Tembakau Kabupaten Pamekasan, Jawa Timur mencatat dalam beberapa tahun terakhir luas areal tanaman tembakau di 13 kecamatan berkurang hingga mencapai 2000 hektar. Dari 21 ribu hektar menjadi 19 ribu hektar hingga tahun 2010.


“Minat petani untuk menanam tembakau turun karena harga tembakau tiga tahun ini juga merosot,” kata Sekertaris Komite Urusan Tembakau Pamekasan, Heru Budi Prasetyo, Sabtu (15/5).

Sebab lain, kata Heru, pabrik rokok besar mengurangi jatah pembelian tembakau petani akibat harga naiknya harga cukai rokok. "Temabakau sekarang tidak lagi dianggap sebagai tanaman yang bisa menghasilkan banyak uang," katanya.

Berdasarkan hasil pemantauan komite, 2000 hektar lahan yang biasa ditanami tembakau itu kini diganti dengan tanaman palawija seperti kacang dan jagung. "Kalau dulu bulan April orang tanam tembakau, sekarang mereka lebih pilih tanam jagung. Meski harga murah, bisa untuk dikonsumsi sendiri," terang Heru.

Untuk memulihkan petani menanam tembakau, kini Dinas Pertanian setempat membagikan benih dan bibit tembakau secara gratis, dan tenaga penyuluh. “Kami telah menyiapkan 62 tenaga penyuluh khusus tanaman tembakau,” kata Kepala Dinas Kehutanan dan Perkebunan Pamekasan Bambang Prayogi.

MUSTHOFA BISRI

Advertising
Advertising

Berita terkait

Indonesia dan Vietnam Perkuat Kerjasama Teknologi Pertanian Lahan Rawa

14 jam lalu

Indonesia dan Vietnam Perkuat Kerjasama Teknologi Pertanian Lahan Rawa

Pertemuan ini bertujuan memperkuat kerjasama di sektor pertanian antara Indonesia dan Vietnam, terutama dalam pengembangan teknologi lahan rawa.

Baca Selengkapnya

Mitigasi Dampak El Nino, Mentan Lepas Brigade Alsintan Ke Merauke

5 hari lalu

Mitigasi Dampak El Nino, Mentan Lepas Brigade Alsintan Ke Merauke

Menteri Pertanian, Andi Amran Sulaiman melepas satuan brigade alat dan mesin pertanian (brigade alsintan) menuju Kabupaten Merauke.

Baca Selengkapnya

Sulawesi Barat Siap Suplai Pangan Penduduk IKN

6 hari lalu

Sulawesi Barat Siap Suplai Pangan Penduduk IKN

Menteri Pertanian (Mentan), Andi Amran Sulaiman, memberikan bantuan untuk meningkatkan produksi sektor pertanian dan perkebunan di Sulawesi Barat (Sulbar).

Baca Selengkapnya

Mentan Bangun Klaster Pertanian Modern

12 hari lalu

Mentan Bangun Klaster Pertanian Modern

Menteri Pertanian (Mentan), Andi Amran Sulaiman, akan membangun klaster pertanian modern seluas 10.000 hektare di Kabupaten Bandung.

Baca Selengkapnya

Mengenal Guinea, Lawan Timnas Indonesia U-23 di Playoff Olimpiade Paris 2024

14 hari lalu

Mengenal Guinea, Lawan Timnas Indonesia U-23 di Playoff Olimpiade Paris 2024

Timnas Indonesia U-23 harus menang melawan Timnas Guinea U-23 jika ingin lolos Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Mentan Amran Genjot Produksi di NTB Melalui Pompanisasi

16 hari lalu

Mentan Amran Genjot Produksi di NTB Melalui Pompanisasi

Kekeringan El Nino sudah overlap dan harus waspada.

Baca Selengkapnya

Program Electrifying Agriculture PLN, Mampu Tingkatkan Produktivitas Pertanian

19 hari lalu

Program Electrifying Agriculture PLN, Mampu Tingkatkan Produktivitas Pertanian

Program Electrifying Agriculture (EA) dari PT PLN (Persero), terus memberikan dampak positif bagi pertanian di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Menteri Pertanian Ukraina Ditahan atas Dugaan Korupsi

23 hari lalu

Menteri Pertanian Ukraina Ditahan atas Dugaan Korupsi

Menteri Pertanian Ukraina Mykola Solsky ditahan setelah ditetapkan sebagai tersangka resmi dalam penyelidikan korupsi bernilai jutaan dolar

Baca Selengkapnya

Pengamat Pertanian Ragu Benih dari Cina Cocok di Indonesia

26 hari lalu

Pengamat Pertanian Ragu Benih dari Cina Cocok di Indonesia

Pengamat Pertanian Khudori meragukan sistem usaha tani dari Cina yang akan diterapkan di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Pupuk Subsidi Sudah Bisa Ditebus, Hanya di Kios Resmi

28 hari lalu

Pupuk Subsidi Sudah Bisa Ditebus, Hanya di Kios Resmi

PT Pupuk Indonesia mengumumkan pupuk subsidi sudah bisa ditebus di kios pupuk lengkap resmi wilayah masing-masing.

Baca Selengkapnya