Mahasiswa PGRI Demo Tolak Ujian Nasional

Reporter

Editor

Senin, 3 Mei 2010 10:35 WIB

TEMPO Interaktif, Kediri – Sedikitnya 50 mahasiswa Universitas Nusantara PGRI Kediri melakukan aksi turun jalan. Mereka menolak program Ujian Nasional yang saat ini menjadi momok setiap pelajar di Indonesia.

Dengan berjalan kaki dari kampus mereka di Jalan KH Ahmad Dahlan, mereka menyerukan penolakan ujian nasional yang diberlakukan Kementerian Pendidikan selama ini. Aksi long march menuju kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah sejauh dua kilometer ini sempat menarik perhatian masyarakat. “Jangan biarkan anak-anak kita depresi gara-gara ujian nasional,” kata koordinator aksi Jatmiko dalam orasinya, Senin (3/5).

Menurut dia, ujian nasional tidak terbukti mampu mengukur kemampuan akademis siswa dengan tepat. Hal ini ditunjukkan dengan banyaknya siswa cerdas yang tak lulus ujian nasional. Padahal tiga mata pelajaran yang diujikan tidak cukup menjadi parameter untuk menentukan maju tidaknya pendidikan seseorang.

Akibat kondisi ini, para pelajar mulai tingkat sekolah dasar hingga lanjutan sangat terbebani untuk melewati tahapan ujian tersebut. Di sinilah kecurangan ujian terjadi di mana-mana, baik yang dilakukan siswa dengan membeli soal ujian maupun guru sekolah yang membantu menyelesaikan soal.

Aksi para mahasiswa ini juga diwarnai teatrikal. Sejumlah mahasiswa memerankan guru, pelajar SD, SMP, dan SLTA yang ketakutan menghadapi ujian nasional. Sebelum menuju kantor DPRD, mereka sempat berhenti dan menyampaikan pernyataan sikap di bundaran Sekartaji. Saat ini mahasiswa masih melakukan orasi di kantor DPRD untuk meminta dukungan parlemen melakukan penolakan pada ujian nasional.

Advertising
Advertising

HARI TRI WASONO

Berita terkait

7 Alasan Kerusuhan Mei 1998 Jadi Periode Kelam di Indonesia

20 jam lalu

7 Alasan Kerusuhan Mei 1998 Jadi Periode Kelam di Indonesia

Kerusuhan Mei 1998 menjadi salah satu periode terkelam dalam sejarah Indonesia

Baca Selengkapnya

Pembuka Gerbang Reformasi 1998, Aksi Mahasiswa Geruduk Gedung DPR Menjadi Awal Soeharto Lengser

1 hari lalu

Pembuka Gerbang Reformasi 1998, Aksi Mahasiswa Geruduk Gedung DPR Menjadi Awal Soeharto Lengser

Pada 18 Mei 1998, mahasiswa menduduki gedung DPR/MPR, membuat tuntutan agar Soeharto mundur. Peristiwa ini menjadi awal era reformasi.

Baca Selengkapnya

Peristiwa Gejayan dan Kematian Moses Gatutkaca 26 Tahun Lalu, Siapa Tanggung Jawab?

12 hari lalu

Peristiwa Gejayan dan Kematian Moses Gatutkaca 26 Tahun Lalu, Siapa Tanggung Jawab?

Puncak aksi mahasiswa di Gejayan terjadi pada 8 Mei 1998 setelah salat Jumat. Moses Gatutkaca menjadi korban dengan luka parah. Siapa tanggung jawab?

Baca Selengkapnya

BEM SI Ungkap Kejanggalan Aksi Mahasiswa Dukung Gibran di Balai Kota Solo

6 Februari 2024

BEM SI Ungkap Kejanggalan Aksi Mahasiswa Dukung Gibran di Balai Kota Solo

Aksi di Balai Kota Solo tersebut juga langsung ditemui Gibran. Dia mengajak koordinator lapangan masuk ke ruang kantornya dan bertemu empat.

Baca Selengkapnya

Ratusan Mahasiswa Datangi Balai Kota Solo, Dukung Gibran di Pilpres 2024

6 Februari 2024

Ratusan Mahasiswa Datangi Balai Kota Solo, Dukung Gibran di Pilpres 2024

Tanpa berbasa-basi, Gibran langsung menandatangani selembar surat bertuliskan Paksa Integritas. Peserta aksi menciumi tangan Gibran.

Baca Selengkapnya

5 Gerakan Mahasiswa Indonesia Terbesar Sepanjang Sejarah dan Pemicunya

5 Februari 2024

5 Gerakan Mahasiswa Indonesia Terbesar Sepanjang Sejarah dan Pemicunya

Gerakan mahasiswa muncul karena proses demokrasi dianggap tidak berjalan sebagai mana mestinya

Baca Selengkapnya

Difitnah Drop Out Sampai IPK Jeblok, Ketua BEM UGM Buka Bukti Transkrip Nilai

21 Desember 2023

Difitnah Drop Out Sampai IPK Jeblok, Ketua BEM UGM Buka Bukti Transkrip Nilai

Aksi BEM UGM mengkritik Jokowi juga dianggap pesanan atau ditunggangi partai politik tertentu karena bersamaan momentun Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya

Dituding Anak Caleg, Ketua BEM UGM Pengeritik Jokowi Ambil Sikap Santai

16 Desember 2023

Dituding Anak Caleg, Ketua BEM UGM Pengeritik Jokowi Ambil Sikap Santai

Gielbran bersama BEM UGM sempat viral karena menggelar aksi dan memberikan gelar kepada Presiden Jokowi sebagai alumnus UGM paling memalukan.

Baca Selengkapnya

BEM UGM Minta Jokowi Bercermin Dulu Sebelum Singgung Etika Ketimuran Aksi Mahasiswa

16 Desember 2023

BEM UGM Minta Jokowi Bercermin Dulu Sebelum Singgung Etika Ketimuran Aksi Mahasiswa

Gielbran menyatakan, pihaknya justru bertanya-tanya ketika Jokowi menyinggung soal etika ketimuran saat mahasiswa menggelar aksi itu.

Baca Selengkapnya

Disebut Alumni Paling Memalukan, Jokowi Ingatkan BEM UGM soal Etika Ketimuran

11 Desember 2023

Disebut Alumni Paling Memalukan, Jokowi Ingatkan BEM UGM soal Etika Ketimuran

BEM Keluarga Mahasiswa UGM mengkritik Jokowi sebagai 'Alumni UGM Paling Memalukan'.

Baca Selengkapnya