Polisi Bebaskan Tujuh Mahasiswa Aceh

Reporter

Editor

Jumat, 18 Juli 2003 09:37 WIB

TEMPO Interaktif, Banda Aceh:Tujuh mahasiswa IAIN Ar-Raniry dan Universitas Syiah Kuala Banda Aceh, yang ditangkap delapan hari hari lalu, dibebaskan Polda Nanggroe Aceh Darussalam, Jumat (25/1). Polisi tidak menemukan bukti-bukti kepemilikan senjata api dan keterlibatan dengan Gerakan Aceh Merdeka (GAM). “Mereka tidak terlibat,” ujar Komisaris Besar Surya Darma, Kepala Direktorat Reserse Polda Nanggroe Aceh Darussalam, tadi siang di Banda Aceh. Ketujuh mahasiswa itu ditangkap dalam penggerebekan di sebuah rumah kos, kawasan kampus IAIN Ar-Raniry, Banda Aceh, 17 Januari lalu. Saat itu, polisi menciduk sebelas orang. Sementara itu, empat orang lain masih menjalani pemeriksaan. Dua tercatat masih mahasiswa di dua perguruan tinggi tersebut, sedang dua lainnya pekerja swasta. Polisi tengah mengorek keterangan dan mengumpulkan bukti berkaitan temuan senjata api dan beberapa buku GAM dalam rumah kos yang digerebek itu. Barang bukti itu diantaranya senapan AK lipat buatan Rusia dengan 60 butir peluru, senapan M16 dengan 112 peluru, pistol berisi enam peluru dan sebuah pelontar granat dengan empat peluru. Polisi juga menemukan tujuh alat komunikasi, dua magazin Ak47 dan M16, satu penutup muka dan sebuah bendera GAM. Polisi juga mencurigai mereka terlibat pembunuhan Rektor Universitas Syiah Kuala Prof Dayan Dawood. (Yuswardi A. Suud – Tempo News Room)

Berita terkait

Politikus di Rusia Diguncang Silang Pendapat soal Isu Gay

5 menit lalu

Politikus di Rusia Diguncang Silang Pendapat soal Isu Gay

Alexandr Khinstein menilai politikus yang bertugas di lembaga pendidikan atau anak-anak tak boleh penyuka sesama jenis atau gay.

Baca Selengkapnya

Penyebab Aplikasi Soal Ujian Mati di Hari Pertama UTBK 2024, Begini Penjelasan Panitia Pusat

10 menit lalu

Penyebab Aplikasi Soal Ujian Mati di Hari Pertama UTBK 2024, Begini Penjelasan Panitia Pusat

Hari pertama pelaksanaan UTBK 2024 diwarnai kendala teknis pada akses soal ujian yang dialami para peserta. Ada empat dugaan penyebabnya.

Baca Selengkapnya

Preview Laga Timnas U-23 Indonesia vs Irak di Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U-23 2024

15 menit lalu

Preview Laga Timnas U-23 Indonesia vs Irak di Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U-23 2024

Duel timnas U-23 Indonesia vs Irak dalam laga perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024 akan digelar Kamis malam WIB, 2 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Bendera One Piece Berkibar di Tengah Aksi May Day

18 menit lalu

Bendera One Piece Berkibar di Tengah Aksi May Day

Bendera bajak laut topi jerami yang populer lewat serial 'One Piece' berkibar di tengah aksi memperingati Hari Buruh Internasional alias May Day.

Baca Selengkapnya

Massa Aksi Hari Buruh Gagal Demo di Depan Istana, Presiden Jokowi Ada di Mana?

23 menit lalu

Massa Aksi Hari Buruh Gagal Demo di Depan Istana, Presiden Jokowi Ada di Mana?

Demonstrasi memperingati Hari Buruh itu membawa dua tuntutan. Salah satunya tuntutan mencabut Omnibus Law UU Cipta Kerja.

Baca Selengkapnya

Anak Kedua Seleksi Timnas U-16, Darius Sinathrya: Apapun Hasilnya Tetap Bangga

23 menit lalu

Anak Kedua Seleksi Timnas U-16, Darius Sinathrya: Apapun Hasilnya Tetap Bangga

Anak kedua Darius Sinathrya dan Donna Agnesia, Diego memenuhi panggilan seleksi Timnas Indonesia U-16 di Yogyakarta.

Baca Selengkapnya

Kapolri Pertimbangan Lanjutkan Kasus Kematian Brigadir RA, meski Polres Jaksel Resmi Sebut Bunuh Diri

28 menit lalu

Kapolri Pertimbangan Lanjutkan Kasus Kematian Brigadir RA, meski Polres Jaksel Resmi Sebut Bunuh Diri

Kapolri menyatakan polisi masih terus mendalami motif Brigadir RA nekat menghabisi nyawanya dalam mobil Alphard hitam di sebuah rumah di Mampang.

Baca Selengkapnya

Unjuk Rasa Saat Hari Buruh Internasional di Bandung, Deretan Masalah Ini yang Disoroti

31 menit lalu

Unjuk Rasa Saat Hari Buruh Internasional di Bandung, Deretan Masalah Ini yang Disoroti

Aliansi Buruh Bandung Raya melakukan unjuk rasa menyuarakan perjuangan mereka saat Hari Buruh Internasional atau May Day di Cikapayang Dago Park

Baca Selengkapnya

Masalah Kesehatan yang Perlu Diperhatikan Jemaah Haji agar Tak Ganggu Ibadah

34 menit lalu

Masalah Kesehatan yang Perlu Diperhatikan Jemaah Haji agar Tak Ganggu Ibadah

Selama mengikuti ibadah haji, kesehatan dan kebugaran menjadi hal utama yang patut dijaga serta dipertahankan jemaah haji.

Baca Selengkapnya

Akhir-akhir Ini Jadi Sorotan, Apa Tugas dan Fungsi Direktorat Jenderal Bea dan Cukai?

36 menit lalu

Akhir-akhir Ini Jadi Sorotan, Apa Tugas dan Fungsi Direktorat Jenderal Bea dan Cukai?

Banyak masyarakat yang mempertanyaan fungsi dan tugas Direktorat Jenderal Bea dan Cukai lantaran beberapa kasus belakangan ini.

Baca Selengkapnya