Tingkatkan Pemanfaatan Data Cuaca Antisipasi Dampak Perubahan Iklim

Jumat, 20 Oktober 2023 17:13 WIB

INFO NASIONAL - Dorong upaya pemahaman masyarakat terkait data cuaca melalui peningkatan literasi iklim dalam menyikapi potensi dampak perubahan iklim yang semakin besar.

"Upaya peningkatan pemahaman masyarakat terkait data cuaca sangat penting untuk diwujudkan dalam mengantisipasi berbagai potensi dampak perubahan iklim," kata Wakil Ketua MPR RI, Lestari Moerdijat dalam keterangan tertulisnya, Kamis, 19 Oktober 2023.

BMKG mendorong upaya mitigasi potensi ancaman krisis pangan akibat perubahan iklim melalui peningkatan literasi iklim di kalangan petani melalui Sekolah Lapang Iklim (SLI), yang diselenggarakan sejak 27 September 2023.

Tujuannya agar para petani Indonesia memiliki kemampuan mitigasi dan adaptasi terhadap perubahan iklim di wilayahnya.

Menurut Lestari, upaya yang dilakukan BMKG itu harus mampu diperluas, sehingga data cuaca dan iklim yang setiap hari dicatat dan disajikan bisa bermakna bagi lebih banyak lapisan masyarakat.

Advertising
Advertising

Selain itu, menurut Rerie, sapaan akrab Lestari, upaya memperluas pemahaman data cuaca, memerlukan dukungan aktif semua pihak dan masyarakat dalam pengaplikasian.

Apalagi, jelas Rerie, yang juga legislator dari Dapil II Jawa Tengah itu, dampak perubahan iklim saat ini sangat mempengaruhi kondisi lingkungan sekitar dan aktivitas keseharian masyarakat.

Anggota Majelis Tinggi Partai NasDem itu berpendapat dinamika yang disebabkan perubahan iklim harus mampu diantisipasi dengan langkah yang tepat, melalui pemahaman yang benar dari sejumlah data cuaca dan iklim yang tersedia.

Rerie sangat berharap kesadaran masyarakat terhadap pentingnya pemanfaatan data cuaca dalam aktivitas keseharian terus meningkat, mengingat potensi dampak perubahan iklim di berbagai sektor kehidupan sangat besar. (*)

Berita terkait

Ketua MPR Bambang Soesatyo Minta DPR Kaji Kembali Usulan Amandemen UUD 1945

9 jam lalu

Ketua MPR Bambang Soesatyo Minta DPR Kaji Kembali Usulan Amandemen UUD 1945

Ketua MPR Bambang Soesatyo mengatakan amandemen diperlukan untuk mengkaji kembali sistem ketatanegaraan dan demokrasi negara.

Baca Selengkapnya

Setelah Try Soetrisno, MPR akan Temui SBY, JK, Megawati hingga Amien Rais

9 jam lalu

Setelah Try Soetrisno, MPR akan Temui SBY, JK, Megawati hingga Amien Rais

Pimpinan MPR telah melakukan kunjungan pertama ke Wakil Presiden ke-6 RI, Try Sutrisno, di kediamannya di Jl. Purwakarta No. 6, Menteng.

Baca Selengkapnya

Ketua MPR Ungkap Pelantikan Presiden Belum Sesuai Amanat UUD 1945

11 jam lalu

Ketua MPR Ungkap Pelantikan Presiden Belum Sesuai Amanat UUD 1945

Bamsoet, mengatakan MPR belum sepenuhnya menjalankan Undang-Undang Dasar 1945 dalam pelantikan presiden dan wakil presiden.

Baca Selengkapnya

Pesan Try Sutrisno untuk Prabowo: Jangan Tonjolkan Kejelekan di Publik, Apalagi Media

18 jam lalu

Pesan Try Sutrisno untuk Prabowo: Jangan Tonjolkan Kejelekan di Publik, Apalagi Media

Wapres me-6 RI Try Sutrisno memberikan pesannya untuk Presiden terpilih Prabowo Subianto untuk lima tahun ke depan. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Bertemu Try Sutrisno, Bamsoet Bahas Kinerja MPR Hingga PPHN

19 jam lalu

Bertemu Try Sutrisno, Bamsoet Bahas Kinerja MPR Hingga PPHN

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo bertemu dengan Wapres RI ke-6 Try Sutrisno. Dia membahas capaian MPR hingga usulan MPR soal penetapan GBHN di periode berikutnya.

Baca Selengkapnya

Upaya Rekonsiliasi Nasional, Pimpinan MPR Bakal Safari Temui Mantan Presiden dan Wapres

1 hari lalu

Upaya Rekonsiliasi Nasional, Pimpinan MPR Bakal Safari Temui Mantan Presiden dan Wapres

Ketua MPR Bambang Soesatyo mengatakan pihaknya sudah menyusun jadwal pertemuan kepada para presiden dan wapres terdahulu.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Sebut Pelantikan Prabowo - Gibran Sangat Sulit untuk Dijegal

10 hari lalu

Bamsoet Sebut Pelantikan Prabowo - Gibran Sangat Sulit untuk Dijegal

Bamsoet mengatakan tak ada celah untuk menunda atau membatalkan pelantikan Presiden dan wakil presiden terpilih Prabowo - Gibran.

Baca Selengkapnya

Penjelasan PDIP Minta MPR Tidak Lantik Prabowo-Gibran dalam Gugatannya ke PTUN

18 hari lalu

Penjelasan PDIP Minta MPR Tidak Lantik Prabowo-Gibran dalam Gugatannya ke PTUN

Sidang pemeriksaan pendahuluan gugatan PDIP terkait dugaan perbuatan melawan hukum oleh KPU telah gelar pukul 10.00 WIB, Kamis 2 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Kuasa Hukum Prabowo-Gibran Sebut Gugatan PDIP di PTUN Salah Alamat

18 hari lalu

Kuasa Hukum Prabowo-Gibran Sebut Gugatan PDIP di PTUN Salah Alamat

Kuasa Hukum Prabowo-Gibran, Maulana Bungaran, mengatakan, gugatan PDIP salah alamat jika ingin membatalkan pelantikan kliennya

Baca Selengkapnya

Prabowo dan Gibran Ikrar Sumpah Jabatan Presiden dan Wakil Presiden Oktober 2024, Pahami Isinya

25 hari lalu

Prabowo dan Gibran Ikrar Sumpah Jabatan Presiden dan Wakil Presiden Oktober 2024, Pahami Isinya

Pasca-putusan MK, pasangan Prabowo-Gibrang resmi ditetapkan KPU sebagai pemenang pemilu. Sumpah jabatan mereka akan diikrarkan pada Oktober 2024.

Baca Selengkapnya