Bupati Lamongan Tokoh Penggerak Enterpreneur

Kamis, 31 Agustus 2023 16:05 WIB

INFO NASIONAL - Bupati Lamongan Yuhronur Efendi kembali dianugerahi penghargaan, kali ini penghargaan yang diterima ialah sebagai penggerak entrepreneur berbasis UMKM pada Indonesia Entrepreneur Challenge (IEC) 2023. Bupati yang akrab disapa Pak Yes itu menerima secara langsung penghargaan yang diselenggarakan oleh Tempo Media Group, Selasa, 30 Agustus 2023 malam di Hotel Ritz-Carlton Mega Kuningan, Jakarta.

Untuk bisa mendapatkan penghargaan tingkat Nasional ini, Kabupaten Lamongan telah memasuki standar penilaian meliputi kreativitas masing-masing dalam mendirikan dan mengembangkan usaha, pencapaian omset dan laba usaha, penggunaan strategi pemasaran yang unik dan tepat, serta penerapan sistem digital dalam operasi mereka. Selain itu, penilaian lebih diberikan kepada peserta yang berhasil menggandeng lingkungan dan masyarakat pada usaha mereka dalam konteks Sustainable Development Goals (SDGs).

Di Kota Soto sendiri, UMKM disebut sebagai pahlawan ekonomi. Pasalnya, kontribusi UMKM mampu membangkitkan ekonomi pasca pandemi. Saat ini pertumbuhan ekonomi di Lamongan berada pada angka 5,56.

"UMKM masuk dalam prioritas Lamongan, karena kontribusi nyata telah diberikan. Terutama kontribusi pada Kebangkitan ekonomi pasca pandemi," tutur Pak Yes usai menerima penghargaan pada kegiatan yang mengusung tema tema "Growth and Sustainability: Building Indonesian Micro Small and Medium Enterprises to Go Global".

Sebanyak 252.384 UMKM di Lamongan gencar diberikan pembinaan terkait packaging hingga pemasarannya, fasilitasi dalam sarana prasarana hingga modal usaha, legalitas usaha secara gratis, dan diikutsertakan dalam ajang pameran. Hal tersebut bertujuan agar UMKM di Lamongan memiliki potensi maksimal.

Advertising
Advertising

Selanjutnya Pak Yes juga mengungkapkan bahwa UMKM yang berkualitas tentu melahirkan sumber daya manusia yang berdaya saing. Oleh sebab itu untuk mempertahankan eksistensi UMKM Lamongan, Pemerintah Kabupaten Lamongan terus melakukan pembinaan kepada entrepreneur millenial melalui program Megilan entrepreneur atau Megpreneur.

"Potensi UMKM di Lamongan harus bersifat sustainable kami telah mencanangkan program Megpreneur, yang mana tujuan utamanya ialah menumbuhkan jiwa entrepreneur pada generasi muda. Karena mereka yang akan meneruskan eksistensi UMKM di Lamongan," ungkap Pak Yes.

Setelah ini, Produk UMKM Biar Clean dan HQ Jaya akan memperoleh kesempatan tampil dalam pameran Trade Expo Indonesia. Karena merupakan pemenang dari kategori alat rumah tangga dan produk kreatif dari Kabupaten Lamongan.(*)

Berita terkait

Kementerian Desa PDTT Apresiasi Pertamina dalam Percepatan Pertumbuhan Ekonomi Masyarakat di Wilayah Transmigrasi

12 jam lalu

Kementerian Desa PDTT Apresiasi Pertamina dalam Percepatan Pertumbuhan Ekonomi Masyarakat di Wilayah Transmigrasi

Komitmen Pertamina ini telah mendapatkan apresiasi dan penghargaan dari Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi, karena telah berkontribusi dalam menjalankan Program TJSL yang mendorong kawasan transmigrasi di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Letakan Batu Pertama Pembangunan Sirkuit Off Road Ujung Kulon Raceway Banten

13 jam lalu

Bamsoet Letakan Batu Pertama Pembangunan Sirkuit Off Road Ujung Kulon Raceway Banten

Ketua MPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar dan Ketua Umum Ikatan Motor Indonesia (IMI) Bambang Soesatyo melakukan peletakan batu pertama pembangunan Sirkuit Off Road Ujung Kulon Raceway di Desa Tangkilsari, Kecamatan Cimanggu, Ujung Kulon, Kabupaten Pandeglang, Provinsi Banten.

Baca Selengkapnya

Mentan Amran Tinjau Pertanaman Padi di Sulawesi Selatan

17 jam lalu

Mentan Amran Tinjau Pertanaman Padi di Sulawesi Selatan

Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman meninjau jalanya pertanaman padi di sejumlah sentra wilayah Provinsi Sulawesi Selatan.

Baca Selengkapnya

Turnamen DG WIB Community Cup 2024, Telkomsel Kembangkan Potensi E-Sports Pelajar SMA

18 jam lalu

Turnamen DG WIB Community Cup 2024, Telkomsel Kembangkan Potensi E-Sports Pelajar SMA

Telkomsel resmi menutup musim kelima dan keenam penyelenggaraan turnamen Dunia Games Waktu Indonesia Bermain (DG WIB) Community Cup 2024 dengan serangkaian pertandingan Semi Final dan Grand Final kompetitif berskema Best of 3 Elimination di Jakarta pada 7-8 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Ratusan Kafilah Berkompetisi Di MTQ XXXI Tingkat Kabupaten Gresik

19 jam lalu

Ratusan Kafilah Berkompetisi Di MTQ XXXI Tingkat Kabupaten Gresik

Sebanyak 668 kafilah berkompetisi di ajang Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-XXXI tingkat Kabupaten Gresik.

Baca Selengkapnya

Nikson Nababan Kunjungi Syekh Ali Akbar Marbun

21 jam lalu

Nikson Nababan Kunjungi Syekh Ali Akbar Marbun

Suasana penuh kebersamaan dan kekeluargaan tampak dalam silaturahmi Dr Nikson Nababan dengan tokoh kharismatik, Buya Syekh Ali Marbun, pada Jumat, 10 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Mentan Amran Berikan Bantuan Korban Bencana di Sulsel

1 hari lalu

Mentan Amran Berikan Bantuan Korban Bencana di Sulsel

Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman memberikan bantuan kepada sejumlah anak yatim dan keluarga korban banjir dan longsor Provinsi Sulawesi Selatan berupa uang pribadi sebesar 10 juta perorang.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Tegaskan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI Sulit Dijegal

1 hari lalu

Bamsoet Tegaskan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI Sulit Dijegal

Aturan yang memuat soal pelantikan presiden dan wapres sudah tercantum di Undang-Undang Dasar (UUD) NRI 1945.

Baca Selengkapnya

KKP Gandeng Universitas Tidar Mendata Populasi Ikan Belida

1 hari lalu

KKP Gandeng Universitas Tidar Mendata Populasi Ikan Belida

Pendataan dijadikan bahan pertimbangan pengambilan kebijakan tentang pengelolaan ikan belida.

Baca Selengkapnya

Telkomsel Gelar IndonesiaNEXT Season 8, Bukti Implementasi Prinsip ESG

1 hari lalu

Telkomsel Gelar IndonesiaNEXT Season 8, Bukti Implementasi Prinsip ESG

Telkomsel gelar IndonesiaNEXT Season 8 dengan tema #upskilltoinnovate, lewat program Corporate Social Responsibility (CSR).

Baca Selengkapnya