Kompolnas Awasi Seleksi Calon Taruna Akpol 2023

Editor

Amirullah

Jumat, 21 Juli 2023 13:24 WIB

Marching Band Akademi Kepolisian beraksi dalam Kirab Merah Putih di kawasan Monumen Nasional (Monas), Jakarta, Ahad, 28 Agustus 2022. Dalam acara tersebut, para peserta membentangkan bendera Merah Putih dengan panjang 1.700 meter. TEMPO/M Julnis Firmansyah

TEMPO.CO, Jakarta - Komisi Kepolisian Nasional Indonesia atau Kompolnas RI mengawasi pelaksanaan seleksi penerimaan taruna/taruni di Akademi Kepolisian (Akpol) 2023.

Tim pengawasan ini dipimpin langsung oleh sua Komisioner Kompolnas, Pudji Hartanto Iskandar dan Yusuf Warsyim.

Pengawasan ini merupakan upaya mencegah malaadministrasi sekaligus mencegah adanya kecurangan saat pelaksanaan tes di tingkat pusat setelah calon taruna-taruni lulus seleksi di daerah. Adapun pelaksanaan tes panitia pusat dilaksanakan di Akpol Semarang, Jawa Tengah mulai Selasa, 18 Juli 2023.

"Kami melakukan pengawasan untuk melihat langsung pelaksanaanya sehingga diharapkan tidak ada lagi kecurangan atau komplain dari peserta tes,” kata Pudji Hartanto dalam keterangan resminya, Jumat, 21 Juli 2023.

Mantan Gubernur Akpol periode 2014-2015 ini menjelaskan proses pelaksanaan seleksi pendaftaran calon taruna-taruni Akpol melalui berbagai tahapan, mulai dari penelusuran mental kepribadian, pemeriksaan psikologi, akademik, jasmani hingga pemeriksaan penampilan.

Advertising
Advertising

Tahapan ini dilaksanakan secara profesional dan pelaksanaan tes telah menggunakan peralatan IT standar yang telah divalidasi. Alhasil, setelah tahapan selesai dilaksanakan, hasilnya dapat dilihat secara transparan. Calon taruna-taruni peserta tes juga langsung paraf saat itu sebagai bukti sah hasil yang dilaksanakan.

“Saya juga memperhatikan para petugas sebelum pelaksanaan memberi arahan petunjuk yang benar dalam tes yang boleh dilakukkan dan yang tidak boleh dilakukkan. Hal tersebut dilakukkan dengan tegas namun humanis,” tutur Pudji.

Tim pengwas Kompolnas diterima langsung oleh Inspektur Jenderal Krisno H. Siregar selaku Gubernur Akpol serta As SDM Kapolri yang diwakili oleh Brigadir Jenderal Nurworo Danang selaku Kepala Biro Pengendalian Personel (Karo Dalpers), dan Kepala Biro Perawatan Personel, Brigadir Jenderal Anwar menerima kedatangan anggota Kompolnas.

Kompolnas bertindak sebagai pengawas eksternal melakukan tupoksinya untuk mencegah komplain atas pelaksanaan tes. "Kami melakukan pengawasan terhadap proses calon Taruna/Taruni Akpol Tahun 2023 berdasarkan jadwal yang kami peroleh, proses seleksi telah berlangsung sejak tanggal 6-24 Juli 2023" ujar Pudji .

Menurut Pudji, semua sudah secara profesional dilaksanakan di tingkat pusat dan diharapkan tidak ada lagi kecurangan ataupun komplain dari peserta. Selain itu, tahapan seleksi juga telah menggunakan peralatan sesuai standar yang ada di pusat atau Mabes Polri.

"Kami hadir untuk memastikan bahwa proses seleksi betul-betul berjalan sesuai dengan prinsip-prinsip terkait dengan integritas dan transparansi serta kualitas seleksi yang terus harus berbobot," kata Pudji.

Pilihan Editor: Bulog: Ada 750 Ribu Ton Stok Beras untuk Antisipasi El Nino

Berita terkait

Wacana Perpanjangan Usia Pensiun Polisi, Pengamat: Tidak Sesuai Harapan Masyarakat

8 jam lalu

Wacana Perpanjangan Usia Pensiun Polisi, Pengamat: Tidak Sesuai Harapan Masyarakat

Wacana perpanjangan usia pensiun polisi dinilai tidak sesuai dengan tujuan revisi undang-undang Kepolisian.

Baca Selengkapnya

Ketua KIP: BIN Tak Perlu Keterbukaan Informasi Publik

1 hari lalu

Ketua KIP: BIN Tak Perlu Keterbukaan Informasi Publik

Badan Intelijen Negara atau BIN tak perlu melakukan keterbukaan informasi publik. Alasannya, BIN merupakan lembaga intelijen.

Baca Selengkapnya

Terkini: Jokowi dan Sri Mulyani Rapat Pembatasan Impor, Sertifikat Tanah di Bekasi Beralih ke Elektronik

1 hari lalu

Terkini: Jokowi dan Sri Mulyani Rapat Pembatasan Impor, Sertifikat Tanah di Bekasi Beralih ke Elektronik

Berita terkini bisnis: Presiden Jokowi dan Sri Mulyani rapat membahas pembatasan impor, sertifikat tanah di Kabupaten Bekasi beralih ke elektronik.

Baca Selengkapnya

Wakapolda Aceh Armia Fahmi Daftar Jadi Kader Partai Aceh, Niat Maju Pilkada 2024 untuk Calon Bupati Aceh Tamiang

1 hari lalu

Wakapolda Aceh Armia Fahmi Daftar Jadi Kader Partai Aceh, Niat Maju Pilkada 2024 untuk Calon Bupati Aceh Tamiang

Usai pensiun sebagai Wakapolda Aceh, Armia Fahmi akan aktif sebagai kader Partai Aceh. Bahkan, ia akan maju sebagai calon Bupati Aceh Tamiang.

Baca Selengkapnya

DPR Bahas Perpanjangan Batas Usia Pensiun Anggota Polri, Berikut Kajiannya

1 hari lalu

DPR Bahas Perpanjangan Batas Usia Pensiun Anggota Polri, Berikut Kajiannya

Naskah akademik itu menilai batas usia pensiun 58 tahun berbanding terbalik dengan meningkatnya keahlian anggota Polri seiring penambahan usia.

Baca Selengkapnya

Begini Modus Penyelundupan Benih Lobster dari Pengemasan hingga Pengiriman

1 hari lalu

Begini Modus Penyelundupan Benih Lobster dari Pengemasan hingga Pengiriman

Sindikat penjual benur atau benih lobster ilegal memiliki cara khusus dalam penyelundupan benur ke luar negeri.

Baca Selengkapnya

Jadi Korban Begal Hingga Jari Nyaris Putus, Satrio Mukhti Calon Siswa Bintara Diangkat Jadi Anggota Polri

1 hari lalu

Jadi Korban Begal Hingga Jari Nyaris Putus, Satrio Mukhti Calon Siswa Bintara Diangkat Jadi Anggota Polri

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengangkat Satrio Mukhti, 18 tahun calon siswa Bintara korban begal menjadi anggota Polri.

Baca Selengkapnya

Jelang KTT World Water Forum ke-10 di Bali, Garuda Wisnu Kencana Tutup hingga Polri Lakukan Ini

1 hari lalu

Jelang KTT World Water Forum ke-10 di Bali, Garuda Wisnu Kencana Tutup hingga Polri Lakukan Ini

KTT World Water Forum di Bali digelar mulai Sabtu besok. Sebanyak 8 kepala negara dan 105 menteri dijadwalkan hadir.

Baca Selengkapnya

BNN-Polri Bekuk Buron Kartel Narkoba Meksiko di Filipina, Segera Dibawa ke Indonesia

2 hari lalu

BNN-Polri Bekuk Buron Kartel Narkoba Meksiko di Filipina, Segera Dibawa ke Indonesia

Buron kartel narkoba Meksiko itu akan dibawa untuk mempertanggungjawabkan perbuatan dan mengungkap jaringannya di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Pengamanan World Water Forum di Bali, Polri Aktifkan Commad Center 91

2 hari lalu

Pengamanan World Water Forum di Bali, Polri Aktifkan Commad Center 91

Ada lima klaster yang menjadi objek pengamanan selama KTT World Water Forum, yaitu Nusa Dua Utara, Nusa Dua Selatan, Jimbaran, Kuta, dan Sanur.

Baca Selengkapnya