Cek Fakta Tempo Raih Juara Kompetisi Jurnalistik Antihoaks PPMN

Senin, 13 Februari 2023 19:26 WIB

Cek Fakta Tempo Juara Kompetisi Anti Hoaks PPMN, 10 Februari 2023.

TEMPO.CO, Jakarta - Tim Cek Fakta Tempo.co meraih penghargaan dalam Kompetisi Antihoaks yang digelar oleh Perhimpunan Pengembangan Media Nusantara (PPMN). Kompetisi ini dihelat sebagai upaya PPMN mendorong partisipasi aktif masyarakat sipil dalam melawan mis/disinformasi yang menyebabkan regresi demokrasi di Indonesia dengan memanfaatkan platform digital.

"Keputusan juri tidak bisa diganggu gugat, selamat untuk para pemenang," kata perwakilan dewan juri, Dewi Laila dari Project Manager Internews dalam acara Festival Anti Hoaks: Warga Lawan Disinformasi di Goethe Haus, 10 Februari 2023.

Kompetisi ini memiliki tiga kategori, yakni kategori konten kreatif, jurnalis warga, dan jurnalis profesional. Adapun tim Cek Fakta Tempo.co meraih juara pertama untuk kategori jurnalis profesional berkat konten video Cek Fakta berjudul "Benarkah Aplikasi Cek Penerimaan Bantuan Sosial Ini? | Cek Fakta". Konten video ini tayang di kanal YouTube Tempodotco pada 20 September 2022.

Pemimpin Redaksi Tempo.co, Anton Aprianto mengapresiasi capaian tim Cek Fakta Tempo dalam kompetisi ini. Menurut dia, kanal Cek Fakta Tempo menjadi pilar Tempo.co untuk menjernihkan isu yang berkembang terutama soal dis/misinformasi.

"Dengan adanya kanal Cek Fakta, kami bisa terus menguatkan kredibilitas Tempo.co sebagai media yang independen dan tepercaya," katanya.

Advertising
Advertising

Berita terkait

Cara Kerja Teknologi Pengintai Asal Israel yang Masuk Indonesia: Palsukan Situs Berita

1 hari lalu

Cara Kerja Teknologi Pengintai Asal Israel yang Masuk Indonesia: Palsukan Situs Berita

Sejumlah perusahaan asal Israel diduga menjual teknologi pengintaian atau spyware ke Indonesia. Terungkap dalam investigasi gabungan Tempo dkk

Baca Selengkapnya

Anggota Komunitas Pers Politeknik Tempo Tamatkan Pelatihan, Resmi jadi Agen Cek Fakta

2 hari lalu

Anggota Komunitas Pers Politeknik Tempo Tamatkan Pelatihan, Resmi jadi Agen Cek Fakta

Komunitas Pers Politeknik Tempo (Korste) telah menyelesaikan rangkaian pelatihan cek fakta bersama tim Cek Fakta Tempo pada Jumat, 3 Mei 2024 dan resmi menjadi agen cek fakta.

Baca Selengkapnya

CekFakta #258 Energi Positif yang Palsu selama Pilpres 2024

2 hari lalu

CekFakta #258 Energi Positif yang Palsu selama Pilpres 2024

Toxic Positivity; Energi Positif yang Palsu selama Pilpres 2024

Baca Selengkapnya

Investigasi Tempo dan Amnesty International: Produk Spyware Israel Dijual ke Indonesia

2 hari lalu

Investigasi Tempo dan Amnesty International: Produk Spyware Israel Dijual ke Indonesia

Investigasi Amnesty International dan Tempo menemukan produk spyware dan pengawasan Israel yang sangat invasif diimpor dan disebarkan di Indonesia.

Baca Selengkapnya

AJI Gelar Indonesia Fact Checking Summit dan Press Freedom Conference

4 hari lalu

AJI Gelar Indonesia Fact Checking Summit dan Press Freedom Conference

AJI menilai kedua acara ini jadi momentum awal bagi jurnalis di Indonesia dan regional untuk mempererat solidaritas.

Baca Selengkapnya

Tempo Menggelar Pelatihan Jurnalisme Konstruktif

7 hari lalu

Tempo Menggelar Pelatihan Jurnalisme Konstruktif

Tempo menggelar pelatihan jurnalisme konstruktif atau constructive journalism selama tiga hari sejak Ahad, 28 April 2024.

Baca Selengkapnya

CekFakta #257 Hoaks Deepfake Menipu Konsumen dan Mengancam Bisnis

9 hari lalu

CekFakta #257 Hoaks Deepfake Menipu Konsumen dan Mengancam Bisnis

Deepfake, kini semakin mudah dibuat dan semakin sulit dikenali. Dampak yang ditimbulkan oleh penipuan deepfake pun, tidak main-main.

Baca Selengkapnya

CekFakta #256 Langkah Mengecek Transparansi Halaman Media Sosial

16 hari lalu

CekFakta #256 Langkah Mengecek Transparansi Halaman Media Sosial

Menelisik Motivasi di Balik Akun Medsos Penyebar Hoaks Melalui Transparansi Halaman

Baca Selengkapnya

CekFakta #255 5 Langkah Memahami Setiap Kabar yang Kita Terima

23 hari lalu

CekFakta #255 5 Langkah Memahami Setiap Kabar yang Kita Terima

5 Langkah Memahami Setiap Kabar yang Kita Terima

Baca Selengkapnya

CekFakta #254 Empat Cara Mengecek Fakta Menggunakan Tools Baru Google

30 hari lalu

CekFakta #254 Empat Cara Mengecek Fakta Menggunakan Tools Baru Google

Empat Cara Mengecek Fakta Menggunakan Tools Baru Google

Baca Selengkapnya