Salurkan Bantuan Bencana Semeru, Komisi III: Dukungan Publik Luar Biasa

Sabtu, 11 Desember 2021 14:28 WIB

Salurkan Bantuan Bencana Semeru, Komisi III: Dukungan Publik Luar Biasa

INFO NASIONAL - Bantuan logistik untuk para pengungsi korban erupsi Gunung Semeru di Lumajang, Jawa Timur, sejauh ini sudah terpenuhi dengan baik. Bantuan datang dari berbagai kalangan, termasuk Komisi III DPR RI yang memberi bantuan lewat Polda Jatim.

Anggota Komisi III DPR, Johan Budi mengungkapkan, bantuan logistik tidak ada yang kurang, karena dukungan dari masyarakat begitu besar. "Dukungan publik luar biasa. Sinergitas TNI-Polri, Pemda, dan relawan juga terbangun dengan bagus," kata Johan saat ditemui di lokasi pengungsian di Lumajang, Kamis, 9 Desember 2021.

Karena mitra kerja Komisi III adalah Polri, sambung Johan, maka menjadi keniscayaan bagi Komisi III melihat dari dekat kesigapan Polri membantu para korban di pengungsian.

Politisi PDI-Perjuangan itu mengingatkan, penanganan dampak erupsi juga harus dilihat dalam konteks pandemi Covid-19. "Perlu ada pendukung seperti vitamin dan masker. Alhamdulillah semuanya sudah terpenuhi. Kami menyerahkan bantuan juga dari Komisi III untuk korban erupsi Semeru," jelasnya.

Dalam kunjungan kerja spesifik ini, Komisi III DPR mendatangi lebih dulu Polres Kota Malang untuk mendapat penjelasan dari Wakil Kapolda Jatim Slamet HS soal peta bencana dan kebutuhan logistik untuk para pengungsi. Setelah itu, tim Komisi III DPR meluncur ke lokasi pengungsian di Lumajang, tepatnya di Kecamatan Pronojiwo.

Advertising
Advertising

Ada Kapolda Jatim, Nico Afinta yang menyambut di pengungsian. Sementara masyarakat pengungsi ditempatkan di bangunan sekolah dasar. Tim Komisi III DPR juga mendatangi lokasi penyimpanan bantuan logistik. Di sana sudah ada bantuan logistik Komisi III yang ditempatkan di tenda-tenda.

"Perlu kami jelaskan bahwa Komisi III berkunjung ke sini untuk melihat bagaimana penanganan yang dilakukan pihak-pihak terkait. Karena Komisi III mitranya Polri, maka kami ingin melihat penangan dampak erupsi Gunung Semeru oleh jajaran Polri," kata Johan.(*)

Berita terkait

Cara Merawat Ban Tubeless Mobil

7 November 2022

Cara Merawat Ban Tubeless Mobil

Agar ban tubeless Anda mampu bertahan lama, pasti harus diperlakukan dengan baik sehingga tidak cepat rusak.

Baca Selengkapnya

Guru TIK Batam Makin Melek Digital

29 Agustus 2022

Guru TIK Batam Makin Melek Digital

Kemenkominfo Menyelenggarakan Kelas Literasi Digital dalam Bimbingan Teknis untuk MeningkatkanKompetensi Guru TIK di Kota Batam

Baca Selengkapnya

DPR: BUMDes Didesain Untuk Memakmurkan Desa

26 Mei 2022

DPR: BUMDes Didesain Untuk Memakmurkan Desa

BUMDes sudah masuk dalam UU Cipta Kerja. Harus diberdayakan untuk kesejahteraan masyarakat desa.

Baca Selengkapnya

Pegawai Protokol Dibekali Mental Baja untuk Layani Anggota DPR

7 Maret 2022

Pegawai Protokol Dibekali Mental Baja untuk Layani Anggota DPR

Pegawai Biro Protokol dan Humas Sekretariat Jenderal DPR diharapkan mengasah mental baja yang tidak mudah mengeluh dan harus siap setiap saat.

Baca Selengkapnya

Semakin Mudah, LRT, Bus, dan Angkot di Palembang Sudah Terintegrasi

27 Februari 2022

Semakin Mudah, LRT, Bus, dan Angkot di Palembang Sudah Terintegrasi

Integrasi memudahkan aksesibilitas dan meningkatkan kenyamanan masyarakat menggunakan angkutan umum perkotaan di Palembang dan sekitarnya.

Baca Selengkapnya

Gus Muhaimin Rajut Spirit Perjuangan Kiai Abbas di Pesantren Buntet Cirebon

27 Februari 2022

Gus Muhaimin Rajut Spirit Perjuangan Kiai Abbas di Pesantren Buntet Cirebon

Gus Muhaimin mengaku spirit perjuangan Kiai Abbas akan terus dikenang sepanjang masa.

Baca Selengkapnya

Penangkapan Ikan Terukur Berbasis Kuota Utamakan Nelayan Kecil

27 Februari 2022

Penangkapan Ikan Terukur Berbasis Kuota Utamakan Nelayan Kecil

Kuota tersebut dimanfaatkan untuk nelayan lokal, bukan tujuan komersial (penelitian, diklat, serta kesenangan dan rekreasi), dan industri

Baca Selengkapnya

BNI Siapkan Layanan Beyond Banking untuk 8 Juta Diaspora Indonesia

19 Februari 2022

BNI Siapkan Layanan Beyond Banking untuk 8 Juta Diaspora Indonesia

Kolaborasi diaspora dengan perbankan nasional merupakan upaya untuk terus menciptakan banyak peluang investasi di luar negeri.

Baca Selengkapnya

Mesin ATM BNI di Kantor Rans, Pakar: Strategi Bank Genjot Literasi Keuangan

19 Februari 2022

Mesin ATM BNI di Kantor Rans, Pakar: Strategi Bank Genjot Literasi Keuangan

Heboh Raffi Ahmad dan Nagita Slavina yang mendapatkan kado ulang tahun mesin ATM dari PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI).

Baca Selengkapnya

Bamsoet Optimistis Pengaspalan Kembali Sirkuit Internasional Pertamina Mandalika Segera Selesai

19 Februari 2022

Bamsoet Optimistis Pengaspalan Kembali Sirkuit Internasional Pertamina Mandalika Segera Selesai

Tes pramusim MotoGP yang telah digelar pada 11 Maret 2022 menjadi pelajaran penting menghadapi race MotoGP pada 18-20 Maret 2022 nanti.

Baca Selengkapnya