Bertemu Petani di Solo, Puan Maharani Bagi-bagi Sepeda Motor

Reporter

Antara

Minggu, 13 Juni 2021 10:22 WIB

Ketua DPR RI Puan Maharani saat menanam pohon alpukat di lapangan Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis, 22 April 2021. Penanaman pohon tersebut dilakukan untuk memperingati Hari Bumi Sedunia (Earth Day) yang diperingati setiap 22 April. Tema hari bumi pada tahun ini adalah "Restore Our Earth" atau Pulihkan Bumi Kita. Tema ini fokus pada proses ala, teknologi hijau yang sedang berkembang, dan pemikiran inovatif yang dapat memulihkan ekosistem dunia. TEMPO/M Taufan Rengganis

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani sepanjang Sabtu, 12 Juni 2021 mengunjungi Kota Solo, Jawa Tengah. Dalam kunjungan tersebut ia didampingi oleh Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka dan Menteri PUPR Basuki Hadimuljono.

Lokasi pertama yang didatangi ialah Pasar Legi di Solo. Pasar Legi sedang dalam pembangunan usai mengalami kebakaran pada 2018.

"Pembangunan pasar ini ditargetkan selesai Oktober 2021 kemudian akan diserahterimakan dengan Pemerintah Kota Solo," kata Puan, mengutip Antara, Ahad, 13 Juni 2021. Politikus PDIP ini berharap para pedagang dapat menempati bangunan pasar yang baru pada November 2021.

Di kesempatan yang sama, Puan meminta Wali Kota Gibran untuk memberi vaksin Covid-19 kepada seluruh pedagang sebelum mengisi Pasal Legi. "Alhamdulilah, semua pedagang yang akan masuk pasar ini sudah divaksin. Penetapan protokol kesehatannya tetap dijalankan karena ini penting," ujar Puan meneruskan jawaban dari Gibran.

Lokasi kedua yang didatangi Puan ialah Balai Kota Surakarta atau Solo. Ia menyaksikan langsung pelaksanaan vaksinasi Covid-19.

Kunjungan terakhir di Solo, diakhiri dengan bertemu perwakilan kelompok petani dan peternak. Dalam pertemuan bersama petani itu, Puan Maharani menyerahkan bantuan berupa sepeda motor roda tiga, paket gemar makan ikan, pompa air, bibit ikan dan pakan. Lalu ada bibit tanaman produktif, antara lain alpukat, jambu kristal, dan klengkeng.

Baca juga: Soal Capres 2024, Utut Adianto Sarankan Gubernur - Menko - Puan Fokus Kerja Dulu

Advertising
Advertising

Berita terkait

Jokowi dan Gibran Kompak Bilang Begini soal Wacana Presidential Club Usulan Prabowo

3 jam lalu

Jokowi dan Gibran Kompak Bilang Begini soal Wacana Presidential Club Usulan Prabowo

Wacana presidential club yang sebelumnya disampaikan Juru Bicara Prabowo mendapat respond dari Jokowi dan Gibran.

Baca Selengkapnya

Gibran Tanggapi Soal Orang Toxic: Spesifiknya Tanyakan Pak Luhut Saja

5 jam lalu

Gibran Tanggapi Soal Orang Toxic: Spesifiknya Tanyakan Pak Luhut Saja

Ditanya terkait ciri-ciri orang toxic tidak sepaham visi misi Prabowo-Gibran, Gibran mengaku tidak tahu orang yang dimaksud Luhut tersebut.

Baca Selengkapnya

Gibran Dukung Presidential Club Usulan Prabowo: Satukan Mantan Pemimpin

5 jam lalu

Gibran Dukung Presidential Club Usulan Prabowo: Satukan Mantan Pemimpin

Rencana Prabowo membentuk presidential club didukung oleh Gibran. Ia mengatakan pembentukan klub itu untuk menyatukan para pemimpin negeri ini.

Baca Selengkapnya

Nama Sri Mulyani Masuk Bursa Bakal Calon Gubernur Jakarta dari PDIP

9 jam lalu

Nama Sri Mulyani Masuk Bursa Bakal Calon Gubernur Jakarta dari PDIP

Gilbert Simanjuntak, mengatakan nama Sri Mulyani masuk bursa bacagub bersama Menteri Sosial Tri Rismaharini, dan mantan Panglima TNI Andika Perkasa.

Baca Selengkapnya

Akui Jalin Komunikasi Dengan PDIP, Khofifah: Relatif, Belum Pasti Mendukung

10 jam lalu

Akui Jalin Komunikasi Dengan PDIP, Khofifah: Relatif, Belum Pasti Mendukung

Khofifah menaakui menjalin komunikasi dengan PDIP. Namun ia mengatakan, belum pasti partai itu memberikan rekomendasi dukungan.

Baca Selengkapnya

Rekam Jejak Teguh Prakosa, Wakil Wali Kota Solo yang Maju Pilkada 2024 dari PDIP

12 jam lalu

Rekam Jejak Teguh Prakosa, Wakil Wali Kota Solo yang Maju Pilkada 2024 dari PDIP

Teguh Prakosa memastikan bakal ikut serta dalam Pilkada 2024 sebagai calon wali kota Solo. Berikut rekam jejak pria yang sempat mendampingi Gibran.

Baca Selengkapnya

Sikap PDIP dan Demokrat Soal Perlunya Oposisi di Pemerintahan Prabowo

14 jam lalu

Sikap PDIP dan Demokrat Soal Perlunya Oposisi di Pemerintahan Prabowo

Demokrat menilai perlu ada partai yang menjadi oposisi di pemerintahan baru agar terjadi mekanisme checks and balances.

Baca Selengkapnya

Teguh Prakosa Daftar Maju Pilkada Solo dari PDIP

14 jam lalu

Teguh Prakosa Daftar Maju Pilkada Solo dari PDIP

Teguh Prakosa akan menyerahkan syarat pendaftaran tahap penjaringan bakal calon wali kota dan wakil wali kota di PDIP Kota Solo pada 18 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Solo Great Sale 2024 Diharap Menjadi Sarana UMKM Memasarkan Produk

21 jam lalu

Solo Great Sale 2024 Diharap Menjadi Sarana UMKM Memasarkan Produk

Solo Great Sale 2024 (SGS 2024) diharapkan menjadi sarana para pelaku UMKM memasarkan produknya.

Baca Selengkapnya

Alasan PDIP Sebut Oposisi Perlu Ada dalam Pemerintahan

1 hari lalu

Alasan PDIP Sebut Oposisi Perlu Ada dalam Pemerintahan

PDIP menilai oposisi diperlukan dalam sistem pemerintahan.

Baca Selengkapnya