Gubernur Erzaldi Umrahkan Kafilah Perwakilan Babel

Selasa, 1 Desember 2020 18:11 WIB

Gubernur Kepulauan Bangka Belitung (Babel), Erzaldi Rosman.

Gubernur Kepulauan Bangka Belitung (Babel), Erzaldi Rosman akan mengumrahkan delapan pelatih dan 20 kafilah yang mengikuti Musabaqoh Tilawatil Quran (MTQ) Tingkat Nasional di Padang beberapa waktu lalu. Penghargaan ini diberikan atas hasil membanggakan yang ditorehkan Tim perwakilan Babel yang menjuarai berbagai cabang yang dilombakan.

“Insya Allah saya umrohkan yang juara provinsi dan pelatihnya. Ini bonus umrah kepada kafilah dan pelatih MTQ karena, prestasi yang luar biasa. Beberapa tahun terakhir kita pada urutan akhir namun sekarang berhasil lompat ke urutan 15,” ujar Gubernur Erzaldi dalam acara penyerahan uang pembinaan kepada juara MTQ Tingkat Nasional ke-28 di Gedung Mahligai Rumah Dinas Gubernur Kepulauan Bangka Belitung, Selasa, 1 Desember 2020.

Adapun rincian uang pembinaan yang diberikan Pemprov. Babel untuk para juara di tingkat nasional. Juara 2 Cabang Mujawat Murottal Qiraat Alquran Murattal Remaja Putra sebesar Rp 30 juta kepada M. Zakky Munawar. Juara 3 Kaligrafi Alquran Kontemporer Putra sebesar Rp 20 juta kepada Hendra Wijaya

Berikutnya Juara 3 Fahmil Quran Beregu Putri sebesar Rp 20 juta kepada Awit Windi Ati, Fauziah, dan Dewi pratiwi. Sedangkan Juara Harapan 3 Tilawah Alquran Tartil Quran Putri Rp 7,5 juta kepada Wayang Hindia Putri dan Juara Harapan 3 tilawah Alquran Tartil Quran Putra sebesar Rp 7,5 juta kepada Ahmad Zaki.

Ketua Umum LPTQ Ustad Fadhillah, MTQ Babel berhasil menduduki peringkat 15 dari 34 provinsi. "Jadi secara penilaian kita sudah dapat peningkatan. Dalam waktu dekat ini kami akan melaksanakan pembinaan cabang hadis, dan mudah-mudahan kita bisa mempertahankan prestasi ini," katanya.

Advertising
Advertising

Sementara itu, Gubernur Erzaldi dalam sambutannya berharapan, para pembina MTQ ini agar tidak mudah puas dengan prestasi ini. Harus ada evaluasi yang mendalam untuk menjadi lebih baik lagi. "Kita harus melaksanakan evaluasi yang mendalam, harus ada rembuk dewan juri dan tim pelatih beserta orang tua. Ini sangat penting agar ke depan kita dapat tampil lebih baik dari tahun sekarang," ujarnya.

Pemprov Babel juga tidak serta merta hanya memberikan motivasi dengan kata-kata tetapi harus diimplementasikan dengan penghargaan kepada qari dan qariah yang berprestasi, termasuk meningkatkan juri dan peserta di level provinsi. "Betul-betul harus kita maknai ini untuk meningkatkan kemampuan para qari dan qariah," katanya.

Berita terkait

Seribu Orang Kena PHK Efek Korupsi Timah

1 hari lalu

Seribu Orang Kena PHK Efek Korupsi Timah

PJ Gubernur Bangka Belitung menyebut sekitar seribu pekerja di lima smelter yang terkait korupsi timah terkena PHK

Baca Selengkapnya

Setelah Harvey Moeis, Kejagung Tetapkan 5 Tersangka Kasus Korupsi Timah Termasuk Pejabat Pemerintahan Bangka Belitung

6 hari lalu

Setelah Harvey Moeis, Kejagung Tetapkan 5 Tersangka Kasus Korupsi Timah Termasuk Pejabat Pemerintahan Bangka Belitung

Usai Harvey Moeis, Kejagung kembali menetapkan lima tersangka kasus tindak pidana korupsi PT Timah Tbk tahun 2015 sampai 2022.

Baca Selengkapnya

Kuasa Hukum Dirut PT RBT Anggap Pengoperasian Kembali Smelter yang Disita Kejagung dalam Kasus Korupsi Timah Sudah Tepat

8 hari lalu

Kuasa Hukum Dirut PT RBT Anggap Pengoperasian Kembali Smelter yang Disita Kejagung dalam Kasus Korupsi Timah Sudah Tepat

Kuasa hukum Direktur PT Refined Bangka Tin memberi penjelasan soal smelter timah PT RBT yang disita oleh Kejagung.

Baca Selengkapnya

Kejagung Tegaskan Penyitaan dalam Kasus Korupsi Timah Bukan untuk Hentikan Eksplorasi yang Merugikan Masyarakat

9 hari lalu

Kejagung Tegaskan Penyitaan dalam Kasus Korupsi Timah Bukan untuk Hentikan Eksplorasi yang Merugikan Masyarakat

Kejagung menjelaskan kerugian kasus korupsi timah yang mencapai Rp 271 Triliun.

Baca Selengkapnya

Demo Tolak Tambang Timah di Kantor Gubernur Bangka Belitung, Walhi: Setop IUP Baru

10 hari lalu

Demo Tolak Tambang Timah di Kantor Gubernur Bangka Belitung, Walhi: Setop IUP Baru

Walhi menyebut fakta kacaunya tata kelola timah di Bangka Belitung juga dapat dilihat dari perubahan peradaban masyarakat adat.

Baca Selengkapnya

Terkini: Harga Beras dan Gabah Turun Selama Ramadan, Jokowi Gelontorkan IFG LIfe Rp 3,5 Triliun untuk Bereskan Polis Jiwasraya

31 hari lalu

Terkini: Harga Beras dan Gabah Turun Selama Ramadan, Jokowi Gelontorkan IFG LIfe Rp 3,5 Triliun untuk Bereskan Polis Jiwasraya

BPS menyebut penurunan harga beras secara bulanan terjadi di tingkat penggilingan sebesar 0,87 persen. Namun secara tahunan, di penggiling naik.

Baca Selengkapnya

Kejaksaan Agung Geledah Rumah Harvey Moeis dan Blokir Rekeningnya

31 hari lalu

Kejaksaan Agung Geledah Rumah Harvey Moeis dan Blokir Rekeningnya

Setelah ditetapkan menjadi tersangka, Kejaksaan Agung menggeledah kediaman Harvey Moeis.

Baca Selengkapnya

Tekor Negara 271 Triliun Akibat Korupsi Timah, Berikut Rincian Kerugian Negara, Lingkungan, hingga Ekonomi

32 hari lalu

Tekor Negara 271 Triliun Akibat Korupsi Timah, Berikut Rincian Kerugian Negara, Lingkungan, hingga Ekonomi

Aktivitas tambang timah oleh PT Timah dilakukan di dalam kawasan hutan dan di luar kawasan hutan.

Baca Selengkapnya

Robert Bonosusatya alias RBT dalam Pusaran Korupsi PT Timah Tbk yang Rugikan Negara Rp 271 triliun

33 hari lalu

Robert Bonosusatya alias RBT dalam Pusaran Korupsi PT Timah Tbk yang Rugikan Negara Rp 271 triliun

Nama Robert Bonosusatya alias RBT mengapung beriringan dengan terkuaknya belasan tersangka dalam dugaan korupsi di PT Timah Tbk.

Baca Selengkapnya

Kasus Korupsi Tambang Timah Rp 271 Triliun, Harvey Moeis dan Helena Lim Diduga Operator untuk Bos Besar

33 hari lalu

Kasus Korupsi Tambang Timah Rp 271 Triliun, Harvey Moeis dan Helena Lim Diduga Operator untuk Bos Besar

Lemtaki menduga suami aktris Sandra Dewi, Harvey Moeis, dan crazy rich Helena Lim sekasar operator dalam korupsi tambang timah senilai Rp 271 triliun.

Baca Selengkapnya