Kasus Covid-19 Meningkat Tajam, Jokowi Ingatkan Jawa Tengah dan DKI Jakarta

Reporter

Egi Adyatama

Senin, 30 November 2020 10:20 WIB

Presiden Joko Widodo didampingi Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto (kiri) dan Wali Kota Bogor Bima Arya (kanan) menyampaikan keterangan terkait vaksin COVID-19 di Puskesmas Tanah Sereal Bogor, Rabu 18 November 2020. (ANTARA/Desca Lidya Natalia)

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Joko Widodo mengingatkan Provinsi Jawa Tengah dan DKI Jakarta untuk lebih memperhatikan penanganan Covid-19. Jokowi mengatakan kedua daerah tersebut mengalami kenaikan kasus Covid-19 yang signifikan dalam beberapa waktu belakangan.

"Saya ingin ingatkan ada dua provinsi yang menurut saya perlu perhatian khusus karena peningkatan dalam minggu ini, dalam 2-3 hari ini peningkatannya sangat drastis sekali, yakni Jawa Tengah dan DKI Jakarta. Agar dilihat betul kenapa peningkatannya begitu sangat drastis," kata Jokowi saat membuka rapat terbatas, di Istana Merdeka, Jakarta Pusat, Senin, 30 November 2020.

Per Ahad kemarin, Jawa Tengah diketahui menembus rekor penambahan kasus positif Covid-19 sebanyak 2.036 kasus. Jumlah itu membuat total konfirmasi positif Covid-19 di sana menembus angka 54.997 kasus. Kasus aktif di sana pun tercatat menjadi yang tertinggi dengan 14.376.

Di DKI Jakarta kasus Covid-19 bertambah 1.370 pada Sabtu, 28 November 2020 . Tertinggi di banding beberapa hari terakhir.

Jokowi mengingatkan bahwa kasus aktif di Indonesia sekarang ini meningkat menjadi 13,41 persen. Meskipun ini lebih baik dari angka rata-rata dunia, namun Jokowi meminta agar tetap waspada karena angka penambahan ini lebih tinggi dari rata-rata minggu lalu yang masih 12,78 persen.

Advertising
Advertising

"Tingkat kesembuhan juga sama. Minggu lalu 84,03 sekarang menjadi 83,44 persen. Ini semuanya memburuk," kata Jokowi.

Kepala Negara meminta Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian agar mengingatkan pada para gubernur, bupati, dan walikota untuk betul-betul memegang penuh kendali di wilayah masing-masing. Tak hanya berkaitan dengan masalah Covid-19, namun juga berkaitan juga dengan masalah ekonomi.

"Tugas kepala daerah adalah melindungi keselamatan warganya dan juga sudah saya sampaikan, keselamatan rakyat adalah hukum tertinggi," kata Jokowi.

Berita terkait

Pasokan Pupuk Subsidi Ditambah, Mentan Dorong Petani Memanfaatkan

9 jam lalu

Pasokan Pupuk Subsidi Ditambah, Mentan Dorong Petani Memanfaatkan

Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman meminta petani manfaatkan alokasi pupuk subsidi.

Baca Selengkapnya

Apa Itu Presidential Club yang Diusulkan Prabowo?

13 jam lalu

Apa Itu Presidential Club yang Diusulkan Prabowo?

Presidential Club berisi para eks presiden Indonesia yang akan saling berdiskusi dan bertukar pikiran untuk menjaga silaturahmi dan menjadi teladan.

Baca Selengkapnya

Microsoft Investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, Bagaimana dengan di Indonesia?

16 jam lalu

Microsoft Investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, Bagaimana dengan di Indonesia?

Microsoft siap investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, bagaimana dengan rencana investasinya di Indonesia?

Baca Selengkapnya

Timnas Indonesia U-23 Bersiap Jalani Laga Playoff Olimpiade Paris 2024, Jokowi Optimistis Skuad Garuda Menang Lawan Guinea

19 jam lalu

Timnas Indonesia U-23 Bersiap Jalani Laga Playoff Olimpiade Paris 2024, Jokowi Optimistis Skuad Garuda Menang Lawan Guinea

Timnas Indonesia U-23 akan menghadapi Guinea di laga playoff Olimpiade Paris 2024 pada Kamis, 9 Mei mendatang.

Baca Selengkapnya

Sekjen Gerindra Tepis Anggapan Jokowi Jadi Penghalang Pertemuan Prabowo dan Megawati

1 hari lalu

Sekjen Gerindra Tepis Anggapan Jokowi Jadi Penghalang Pertemuan Prabowo dan Megawati

Justru, kata Muzani, Presiden Jokowi lah yang mendorong terselenggaranya pertemuan antara Prabowo dan Megawati.

Baca Selengkapnya

Pengamat Sebut Ide Prabowo Bentuk Presidential Club Bagus, tapi Ada Problem

1 hari lalu

Pengamat Sebut Ide Prabowo Bentuk Presidential Club Bagus, tapi Ada Problem

Pengamat Politik Adi Prayitno menilai pembentukan presidential club memiliki dua tujuan.

Baca Selengkapnya

Jokowi Teken UU Desa, Pengamat Soroti Anggaran hingga Potensi Politik Dinasti

1 hari lalu

Jokowi Teken UU Desa, Pengamat Soroti Anggaran hingga Potensi Politik Dinasti

Salah satu poin penting dalam UU Desa tersebut adalah soal masa jabatan kepala desa selama 8 tahun dan dapat dipilih lagi untuk periode kedua,

Baca Selengkapnya

BI: Inflasi di Jawa Tengah Turun setelah Idul Fitri, Berapa?

1 hari lalu

BI: Inflasi di Jawa Tengah Turun setelah Idul Fitri, Berapa?

Daerah dengan catatan inflasi terendah di Jawa Tengah adalah Kabupaten Rembang yaitu 0,02 persen.

Baca Selengkapnya

Membedah 5 Poin Krusial dalam UU Desa yang Baru

1 hari lalu

Membedah 5 Poin Krusial dalam UU Desa yang Baru

Beleid itu menyatakan uang pensiun sebagai salah satu hak kepala desa. Namun, besaran tunjangan tersebut tidak ditentukan dalam UU Desa.

Baca Selengkapnya

Relawan Jokowi Imbau PDIP Tak Cari Kambing Hitam Setelah Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres

1 hari lalu

Relawan Jokowi Imbau PDIP Tak Cari Kambing Hitam Setelah Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres

Panel Barus, mengatakan setelah Ganjar-Mahfud meraih suara paling rendah, PDIP cenderung menyalahkan Jokowi atas hal tersebut.

Baca Selengkapnya