Unair Masih Buru Pelaku Pelecehan Seksual Fetish Kain Jarik

Sabtu, 1 Agustus 2020 08:02 WIB

Ilustrasi kain jarik. Pixabay

TEMPO.CO, Jakarta - Wakil Dekan I Fakultas Ilmu Budaya Universitas Airlangga, Puji Karyanto mengatakan masih mencari terduga G, mahasiswanya yang ditengarai melakukan pelecehan seksual fetish kain jarik.

Menurut Puji, terduga pelaku hingga kini belum bisa dihubungi. "HP-nya tidak dapat dihubungi," kata Puji kepada Tempo, Jumat, 31 Juli 2020.

Puji menjelaskan, kampus juga belum dapat menemui pelaku lantaran semua kegiatan akademik berlangsung secara daring selama masa pandemi Covid-19.

Terduga G pun bukan berasal dari Surabaya dan tinggal di indekos. "Jadi terduga bisa ada di mana saja, dan saat ini kan mahasiswa sedang libur setelah selesai UAS," ujar Puji.

Puji mengatakan, semua pihak yang berkepentingan dengan kasus ini sedang bersama-sama mencari keberadaan terduga G. Ia mengatakan Unair meminta bantuan semua pihak agar segera bisa berkomunikasi dengan terduga G.

Advertising
Advertising

Menurut Puji, Unair akan mengonfirmasi berbagai aduan terkait pelecehan seksual yang diduga dilakukan G. Unair saat ini tengah membuka kanal aduan dan meminta siapa pun yang menjadi korban.

"Kami juga butuh kesaksian untuk kami konfirmasi ke terduga jika terduga sudah dapat kami hubungi," ujar Puji.

Dugaan pelecehan seksual oleh G ini sebelumnya mencuat melalui media sosial menurut pengakuan seorang korban. Setelah cerita pertama itu viral, banyak orang lain yang buka suara dan mengaku juga menjadi korban G.

Para korban pelecehan seksual ini rata-rata mengaku diajak berkenalan oleh G melalui media sosial. Kemudian, G membujuk korban agar bersedia seluruh tubuhnya dibungkus rapat dengan kain, seperti jarik atau kain lainnya, hingga menyerupai mayat. Menurut para korban, G berdalih apa yang ia minta untuk tugas penelitian.

Berita terkait

Kenaikan UKT di ITB dan Temuan Senyawa Penghambat Kanker Mengisi Top 3 Tekno Hari Ini

1 hari lalu

Kenaikan UKT di ITB dan Temuan Senyawa Penghambat Kanker Mengisi Top 3 Tekno Hari Ini

Kenaikan UKT bagi mahasiswa angkatan 2024 di ITB memuncaki Top 3 Tekno Tempo hari ini, Sabtu, 4 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Peneliti Unair Temukan Senyawa Penghambat Sel Kanker, Raih Penghargaan Best Paper

2 hari lalu

Peneliti Unair Temukan Senyawa Penghambat Sel Kanker, Raih Penghargaan Best Paper

Peneliti Unair berhasil mengukir namanya di kancah internasional dengan meraih best paper award dari jurnal ternama Engineered Science.

Baca Selengkapnya

Menteri Nadiem: Unair PTN Terbaik Pertama Sebagai Badan Hukum

3 hari lalu

Menteri Nadiem: Unair PTN Terbaik Pertama Sebagai Badan Hukum

Universitas Airlangga (Unair) meraih penghargaan terbaik pertama kategori Perguruan Tinggi Negeri Sebagai Badan Hukum dari Mendikbud-Ristek.

Baca Selengkapnya

Cerita Marsha, Mahasiswa Unair yang Raih Juara 1 di Ajang Taekwondo di Skotlandia

4 hari lalu

Cerita Marsha, Mahasiswa Unair yang Raih Juara 1 di Ajang Taekwondo di Skotlandia

Marsha Alycia Rahmadiar Setianto, mahasiswa Fakultas Hukum Unair berhasil meraih juara pertama dalam kejuaraan taekwondo internasional di Skotlandia.

Baca Selengkapnya

Indonesia Sumbang Pemain Judi Online Terbanyak, Sosiolog Unair: Faktor Salah Gaul

4 hari lalu

Indonesia Sumbang Pemain Judi Online Terbanyak, Sosiolog Unair: Faktor Salah Gaul

Dosen sosiologi Unair menyebut candu judi online di Indonesia dipicu berbagai faktor, salah satunya pergaulan negatif.

Baca Selengkapnya

Sebanyak 14.516 Calon Mahasiswa Ikuti UTBK 2024 di Unair, Simak Sistem Baru Penilaiannya

5 hari lalu

Sebanyak 14.516 Calon Mahasiswa Ikuti UTBK 2024 di Unair, Simak Sistem Baru Penilaiannya

Universitas Airlangga mulai menggelar gelombang pertama UTBK 2024. Penyelenggara tes mengingatkan sistem baru pembobotan dalam nilai UTBK.

Baca Selengkapnya

Tertinggi dan Terketat, Peminat Vokasi Unair Meningkat Pesat untuk UTBK 2024

5 hari lalu

Tertinggi dan Terketat, Peminat Vokasi Unair Meningkat Pesat untuk UTBK 2024

Peminat vokasi Unair tinggi karena tahun ini jurusannya bisa ditaruh di pilihan pertama.

Baca Selengkapnya

Catatan Dosen Unair untuk Relokasi ASN ke IKN: Kebijakan Terburu-buru

5 hari lalu

Catatan Dosen Unair untuk Relokasi ASN ke IKN: Kebijakan Terburu-buru

Sejak Oktober 2023 lalu, Pemerintah telah mengumumkan keputusan untuk memindahkan Aparatur Sipil Negara (ASN) ke Ibu Kota Nusantara atau IKN

Baca Selengkapnya

Nurul Ghufron Pelapor Dewas KPK Albertina Ho, Ini Profil Wakil Ketua KPK

6 hari lalu

Nurul Ghufron Pelapor Dewas KPK Albertina Ho, Ini Profil Wakil Ketua KPK

Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron lulusan Universitas Jember, Unair, dan Unpad itu melaporkan Dewas KPK Albertina Ho.

Baca Selengkapnya

Tips Lolos UTBK SNBT 2024 Versi Unair

10 hari lalu

Tips Lolos UTBK SNBT 2024 Versi Unair

Simak tips lolos UTBK SNBT 2024 di sini.

Baca Selengkapnya