Kepala BKKBN Sebut 3 Kunci Bangun Keluarga Mandiri dan Sejahtera

Reporter

Friski Riana

Editor

Amirullah

Rabu, 10 Juni 2020 12:49 WIB

Kepala Badan Kependuduk dan Keluarga Berencana (BKKBN) Hasto Wardoyo di kantornya, Jakarta, 21 Februari 2020. Tempo/Friski Riana

TEMPO.CO, Jakarta - Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Hasto Wardoyo mengatakan ada tiga kunci sukses membangun keluarga mandiri dan sejahtera.

“Kalau ingin membangun generasi unggul dan maju, kuncinya di keluarga,” kata Hasto dalam telekonferensi, Rabu, 10 Juni 2020.

Hasto mengatakan, hal pertama adalah karsa atau rasa. Sebuah keluarga harus mau hidup sederhana, menghayati kemiskinan, kesederhanaan, dan punya tekad kuat.

Kunci kedua adalah cipta. Sebuah keluarga yang memiliki karsa yang kuat, tahap selanjutnya adalah harus mampu membuat karya cipta, melihat peluang, dan menciptakan peluang. “Inovasi kuncinya.”

Setelah menciptakan peluang, kunci berikutnya adalah berkarya. Hal itu dapat diwujudkan dengan kerja keras, cerdas, dan tuntas.

Advertising
Advertising

Dari ketiga hal tersebut, Hasto mengatakan yang terpenting dalam membangun ekonomi adalah penguatan mental setiap anggota keluarga. “Kalau mau bangun ekonomi tapi mental jeblok, enggak akan terbangun,” ujarnya.

Berita terkait

Kepala BKKBN Bilang Calon Pengantin Mesti Paham Ini Agar Dapat Mencegah Anak Stunting

45 hari lalu

Kepala BKKBN Bilang Calon Pengantin Mesti Paham Ini Agar Dapat Mencegah Anak Stunting

Pentingnya calon pengantin, kata Kepala BKKBN, memahami hal ini untuk mempersiapkan kehamilan dan mencegah anak stunting.

Baca Selengkapnya

Distribusi Bantuan Pangan Tahun Ini Mulai Lagi, 7 Provinsi Jadi Target Prioritas

48 hari lalu

Distribusi Bantuan Pangan Tahun Ini Mulai Lagi, 7 Provinsi Jadi Target Prioritas

Direktur Cadangan Pangan dari Badan Pangan Nasional atau Bapanas Rachmi Widiriani mengatakan berdasarkan data dari Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN), sebanyak 12 provinsi masuk dalam program pengendalian stunting nasional.

Baca Selengkapnya

Tunjangan Kinerja ASN Naik di 3 Lembaga, Ini Besarannnya

28 Januari 2024

Tunjangan Kinerja ASN Naik di 3 Lembaga, Ini Besarannnya

Presiden Jokowi telah menaikkan tunjangan kinerja bagi ASN di tahun 2024

Baca Selengkapnya

BKKBN Kejar Target Penurunan Stunting 14 Persen di 2024

16 Desember 2023

BKKBN Kejar Target Penurunan Stunting 14 Persen di 2024

Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Dr.(H.C.) dr. Hasto Wardoyo, Sp.OG (K) telah membuat Rencana Aksi Nasional Percepatan Penurunan Angka Stunting Indonesia.

Baca Selengkapnya

Terobosan Hasto Wardoyo Mengubah BKKBN

15 Desember 2023

Terobosan Hasto Wardoyo Mengubah BKKBN

Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Dr.(HC) dr. Hasto Wardoyo, Sp. OG (K) telah banyak melakukan pembaruan di BKKBN.

Baca Selengkapnya

BKKBN Sebut Angka Stunting di Jawa Tengah Turun tapi Kecil, Ini Langkah yang Ditempuh

8 Desember 2023

BKKBN Sebut Angka Stunting di Jawa Tengah Turun tapi Kecil, Ini Langkah yang Ditempuh

BKKBN menyebut kondisi stunting di Jawa Tengah penurunan dari tahun 2021 ke tahun 2022. Namun, angka penurunannya diakui masih kecil.

Baca Selengkapnya

Momen Pratikno, Basuki, dan Hasto Tampil Saat Wisuda Anak di UGM, Bahas Apa?

27 Oktober 2023

Momen Pratikno, Basuki, dan Hasto Tampil Saat Wisuda Anak di UGM, Bahas Apa?

Tiga orang perwakilan orang tua wisudawan Universitas Gadjah Mada atau UGM tampil satu panggung dalam acara pelepasan dan ramah tamah wisudawan.

Baca Selengkapnya

BKKBN Beri Penghargaan TNI AD

25 Oktober 2023

BKKBN Beri Penghargaan TNI AD

Kolaborasi Pekan Pelayanan KB Raih 1,6 Juta Akseptor, BKKBN Beri Penghargaan TNI AD

Baca Selengkapnya

Hingga Ganjar Lepas Jabatan Gubernur, Penanganan Stunting Masih Jadi PR Pemprov Jateng

8 September 2023

Hingga Ganjar Lepas Jabatan Gubernur, Penanganan Stunting Masih Jadi PR Pemprov Jateng

Hingga berakhirnya masa jabatan Ganjar Pranowo sebagai Gubernur Jawa Tengah, penanganan stunting menjadi salah satu pekerjaan rumah pemprov

Baca Selengkapnya

Penanganan Stunting Masuk Pada Indikator Kerja Camat di Kabupaten Kediri

22 Agustus 2023

Penanganan Stunting Masuk Pada Indikator Kerja Camat di Kabupaten Kediri

Camat sedianya mengetahui kondisi real yang ada di lapangan.

Baca Selengkapnya