Selesai Jalani Observasi, 188 ABK World Dream Dipulangkan Besok

Reporter

Antara

Jumat, 13 Maret 2020 09:17 WIB

WNI kru kapal World Dream berolah raga bersama petugas di geladak KRI dr Soeharso ketika menuju lokasi observasi COVID-19 Pulau Sebaru Kecil, Kepulauan Seribu, Kamis, 27 Ferbruari 2020. Mereka akan diobservasi selama 14 hari. ANTARA/HO/Dispenal

TEMPO.CO, Jakarta - Panglima Komando Tugas Gabungan Terpadu Wilayah Pertahanan 1 Laksamana Madya Yudo Margono mengatakan sebanyak 188 WNI anak buah kapal World Dream telah siap dipulangkan ke daerah asal usai menjalani observasi terkait virus Corona di Pulau Sebaru Kecil, Kepulauan Seribu.

"Jumat mereka selesai observasi dan kondisi terakhir semuanya sehat," ujar Yudo di Pulau Kelapa, Kamis, 12 Maret 2020.

Para WNI itu telah menjalani observasi selama 14 hari sejak 28 Februari lalu. Pada Jumat hari ini, mereka dijadwalkan selesai diobservasi.

Menurut Yudo, para ABK itu akan dipulangkan ke Jakarta pada Sabtu, 14 Maret besok menggunakan KRI Semarang-594 dengan tujuan di dermaga Komando Lintas Laut Militer, Tanjung Priok, Jakarta Utara.

Selanjutnya para ABK itu akan diterima oleh perwakilan daerah masing-masing. Prosesi penyerahan juga akan ditandai dengan pemberian sertifikat sehat dari Kementerian Kesehatan.

Dari 188 awak kapal World Dream, 60 persen berasal dari Provinsi Bali dengan dominan profesi sebagai juru masak atau koki. Mereka sebelumnya dijemput menggunakan KRI Soeharso dan dibawa ke Pulau Sebaru.

Berita terkait

Pelayaran Kapal Pesiar Tanpa Tujuan di Singapura Diikuti 82 Ribu Orang

5 Maret 2021

Pelayaran Kapal Pesiar Tanpa Tujuan di Singapura Diikuti 82 Ribu Orang

Semua kapal pesiar yang berlayar keluar Singapura harus mengikuti standar CruiseSafe yang dikembangkan oleh STB.

Baca Selengkapnya

Dua Kapal Pesiar Ini akan Berlayar Tanpa Tujuan dari Singapura

11 Oktober 2020

Dua Kapal Pesiar Ini akan Berlayar Tanpa Tujuan dari Singapura

Kedua kapal pesiar ini akan menerapkan protokol kesehatan yang ketat selama pelayarannya.

Baca Selengkapnya

Menkominfo Apresiasi Bantuan Tomy Winata Tangani Corona

19 Maret 2020

Menkominfo Apresiasi Bantuan Tomy Winata Tangani Corona

Tomy Winata lewat Artha Graha Peduli disebut membantu pemerintah untuk memerangi dan memangkas jalur penyebaran virus Corona atau Covid-19.

Baca Selengkapnya

Sudah Tes Corona, Jokowi: Hasilnya Tanya Sama yang Ngetes

16 Maret 2020

Sudah Tes Corona, Jokowi: Hasilnya Tanya Sama yang Ngetes

Jokowi dan seluruh jajaran Kabinet Indonesia Maju menjalani tes kesehatan usai Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi terkonfirmasi positif Covid-19.

Baca Selengkapnya

Setelah Diamond Princess, Kru Grand Prince Bakal Dievakuasi

15 Maret 2020

Setelah Diamond Princess, Kru Grand Prince Bakal Dievakuasi

Pemerintah telah mengevakuasi WNI ABK World Dream dan Diamond Princess. Mereka telah menjalani masa observasi di Pulau Sebaru.

Baca Selengkapnya

Menteri Johnny Plate Jalani Tes Pemeriksaan Corona di RSPAD

15 Maret 2020

Menteri Johnny Plate Jalani Tes Pemeriksaan Corona di RSPAD

Johnny Plate menjalani ronsen, periksa darah, tenggorokan. Hasil menyeluruh bakal keluar 3-4 hari lagi.

Baca Selengkapnya

Menhub Budi Karya Positif Corona, Jokowi Cek Kesehatan Sore Ini

15 Maret 2020

Menhub Budi Karya Positif Corona, Jokowi Cek Kesehatan Sore Ini

Jokowi enggan menjelaskan detail teknis di mana dirinya akan menjalani tes corona.

Baca Selengkapnya

Keluarga Pasien Corona di Magetan yang Meninggal Diisolasi

14 Maret 2020

Keluarga Pasien Corona di Magetan yang Meninggal Diisolasi

Selain diisolasi, mereka juga menjalani pengambilan spesimen untuk mengetahui apakah positif atau negatif corona.

Baca Selengkapnya

ABK World Dream Pulang Karantina Corona Diserahkan ke Menteri PMK

14 Maret 2020

ABK World Dream Pulang Karantina Corona Diserahkan ke Menteri PMK

Para ABK yang telah menjalani masa observasi corona di Pulau Sebaru itu akan diserahkan kepada Menteri Koordinator PMK Muhadjir Efendi.

Baca Selengkapnya

Negatif Corona, ABK World Dream Dibawa KRI ke Tanjung Priok

14 Maret 2020

Negatif Corona, ABK World Dream Dibawa KRI ke Tanjung Priok

188 ABK kapal pesiar World Dream berangkat menuju pelabuhan Kolinlamil di Tanjung Priok setelah selesai menjalani observasi corona 14 hari.

Baca Selengkapnya