Kejaksaan Tolak Hukuman Pancung bagi Amrozi cs

Reporter

Editor

Jumat, 22 Agustus 2008 13:43 WIB

TEMPO Interaktif, Denpasar:Kejaksaan menolak permintaan tiga terpidana mati kasus bom Bali, Amrozi, Imam Samudera dan Ali Gufron untuk menerapkan hukuman pancung. Sesuai dengan hukum Indonesia, hukuman mati dijatuhkan dengan hukuman tembak.Kalau pancung itu kita ikut hukum dimana? Apa ada dalam sistem hukum Indonesia, kata Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Bali Soedibyo SH di Denpasar, Jumat (22/8). Soedibyo menegaskan, Kejaksaan sudah sangat siap untuk menjalankan semua prosedur pelaksanaan hukuman itu. Kalau diperintah besok, kita siap besok juga, tegasnya.Dia menolak mengungkap, nama jaksa yang telah ditunjuk untuk menjadi saksi dalam prosesi itu. Namun seluruh berkas mulai dari berkas persidangan di Pengadilan Negeri Denpasar, berkas banding di Pengadilan Tinggi Bali sampai putusan Peninjauaan Kembali di Mahkamah Agung disiapkan oleh Jaksa IB Wiswantanu yang menjabat sebagai Asisten Tindak Pidana Umum Kejaksaan Tinggi Bali.Mengenai prosedur penyampaian permintaan terakhir dari terpidana, Soedibyo mengatakan, pasti akan dilaksanakan. Minimal 3 hari menjelang hari H, ujarnya. Sampai hari ini, hal itu belum dilaksanakan karena memang belum ada jadwal pasti pelaksanaan eksekusi . Adapun setelah dipastikan meninggal, jenazah Amrozi cs akan diserahkan kepada keluarganya. Rofiqi Hasan

Berita terkait

PRT Thailand Kaya Mendadak, Dapat Warisan Rp 43,5 Miliar dari Majikannya

21 detik lalu

PRT Thailand Kaya Mendadak, Dapat Warisan Rp 43,5 Miliar dari Majikannya

Seorang PRT di Thailand mendapat warisan puluhan miliar rupiah dari majikannya yang merupakan warga negara Prancis.

Baca Selengkapnya

Telapak Kaki Jemaah Haji Melepuh Terjadi Setiap Tahun, Berikut Cara Mencegahnya

6 menit lalu

Telapak Kaki Jemaah Haji Melepuh Terjadi Setiap Tahun, Berikut Cara Mencegahnya

Jemaah haji asal Indonesia selalu memakai alas kaki saat akan beribadah untuk mencegah telapak kaki melepuh.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Bus Rombongan SMK Lingga Kencana, Pemerintah Depok Siapkan 10 Liang Lahad

15 menit lalu

Kecelakaan Bus Rombongan SMK Lingga Kencana, Pemerintah Depok Siapkan 10 Liang Lahad

Pemerintah Kota Depok telah menyiapkan 10 liang lahad untuk korban tewas dalam kecelakaan bus pariwisata yang membawa rombongan SMK Lingga Kencana.

Baca Selengkapnya

Respons Internal PDIP Soal Peluang Duet Ahok-Anies di Pilkada Jakarta 2024

19 menit lalu

Respons Internal PDIP Soal Peluang Duet Ahok-Anies di Pilkada Jakarta 2024

Politikus PDIP menyebut Ahok dan Anies berasal dari akar rumput yang berbeda.

Baca Selengkapnya

Epy Kusnandar Ditangkap, Karina Ranau Pasang Badan dan Tulis Pesan Menohok

26 menit lalu

Epy Kusnandar Ditangkap, Karina Ranau Pasang Badan dan Tulis Pesan Menohok

Usai penangkapan Epy Kusnandar, Karina Ranau terlihat menutup kolom komentarnya termasuk Instagram milik suaminya.

Baca Selengkapnya

Kondisi Kolesterol Tinggi Bisa Muncul di Wajah dan Mata, Kenali Cirinya

34 menit lalu

Kondisi Kolesterol Tinggi Bisa Muncul di Wajah dan Mata, Kenali Cirinya

Berbagai gejala dan tanda di tubuh dapat mengingatkan masyarakat tentang rentannnya saah kolesterol tinggi yang bisa berujung da penyakit jantung.

Baca Selengkapnya

Laga Championship Series Liga 1 Bali United vs Persib Bandung Pindah Stadion dan Digelar Tertutup, Ini Reaksi Bojan Hodak

37 menit lalu

Laga Championship Series Liga 1 Bali United vs Persib Bandung Pindah Stadion dan Digelar Tertutup, Ini Reaksi Bojan Hodak

Duel Bali United vs Persib Bandung pada laga leg pertama Championship Series Liga 1 akan digelar pada Selasa, 14 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Suhu di Tanah Suci Capai 40 Derajat Celcius, Ini yang Perlu Disiapkan Jemaah Haji

38 menit lalu

Suhu di Tanah Suci Capai 40 Derajat Celcius, Ini yang Perlu Disiapkan Jemaah Haji

Jemaah haji asal Indonesia memakai tabir surya ketika di Tanah Suci mengingat cuaca panas yang bisa mencapai lebih dari 40 derajat Celcius.

Baca Selengkapnya

Bamsoet: MPR Akan Gelar Sidang Paripurna September 2024

42 menit lalu

Bamsoet: MPR Akan Gelar Sidang Paripurna September 2024

Sebelum berakhir masa tugas, MPR melalui Badan Pengkajian MPR telah melakukan kajian terhadap beberapa hal. Diantaranya, kajian tentang Pokok-Pokok Haluan Negara (PPHN)

Baca Selengkapnya

Perkuat Transaksi Mata Uang Lokal, BI dan Bank Sentral UEA Jalin Kerja Sama

46 menit lalu

Perkuat Transaksi Mata Uang Lokal, BI dan Bank Sentral UEA Jalin Kerja Sama

Gubernur BI dan Gubernur Bank Sentral UEA menyepakati kerja sama penggunaan mata uang lokal untuk transaksi bilateral.

Baca Selengkapnya