78 WNI Awak Diamond Princess Bebas Osbervasi Virus Corona

Reporter

Egi Adyatama

Senin, 17 Februari 2020 19:35 WIB

Penumpang melihat keluar dari dek kapal pesiar Diamond Princess di Daikoku Pier Cruise Terminal di Yokohama, selatan Tokyo, Jepang 12 Februari 2020. [REUTERS / Kim Kyung-hoon]

TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Luar Negeri Retno Marsudi mengatakan 78 WNI awak Kapal Diamond Princess tak akan menjalani observasi Virus Corona atau COVID-19 di Indonesia pada mereka tiba nanti.

Menurut Retno, sebelum dijemput mereka telah menjalani observasi di atas kapal Diamond Princess yang kini berlabuh di Yokohama, Jepang.

"Itu berarti mereka dalam kondisi sehat," katanya di Kantor Presiden, Jalan Medan Merdeka Utara, Jakarta Pusat, hari ini, Senin, 17 Februari 2020.

Kapal Diamond Princess menjadi salah satu tempat yang terpapar Virus Corona secara cukup masif. Dari data yang dihimpun Kantor Staf Presiden, 456 orang di kapal itu dipastikan positif terjangkit virus mematikan tersebut.

Retno menegaskan hingga saat ini 78 WNI tadi dinyatakan sehat tapi masih harus menjalani masa observasi di atas Diamond Princess sampai 19 Februari 2020.

Advertising
Advertising

Setelah observasi selesai mereka harus diperiksa kembali untuk memastikan bisa dibawa pulang ke Indonesia.

"Jadi sekitar tanggal 23-24 (Februari baru bisa dibawa pulang). Sekali lagi itu perkiraan, berdasarkan informasi dari otoritas Jepang."

Retno menjelaskan bahwa tim Kementerian Kesehatan telah terbang ke Tokyo untuk bersiap menjemput para WNI itu. Pemerintah terus berkoordinasi dengan para WNI dan mengirimkan logistik untuk memastikan mereka dalam kondisi sehat.

Berita terkait

4 Tahun Pandemi Covid-19, TPU di Jakarta sempat Kehabisan Tempat Penguburan Korban Virus Corona

54 hari lalu

4 Tahun Pandemi Covid-19, TPU di Jakarta sempat Kehabisan Tempat Penguburan Korban Virus Corona

Di Jakarta, setidaknya ada dua TPU yang jadi tempat permakaman korban saat pandemi Covid-19, yakni TPU Tegal Alur dan Pondok Ranggon.

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Hari-hari Menegangkan 4 Tahun Lalu Saat Mula Wabah Pandemi Covid-19

55 hari lalu

Kilas Balik Hari-hari Menegangkan 4 Tahun Lalu Saat Mula Wabah Pandemi Covid-19

WHO tetapkan 11 Maret 2020 sebagai hari pertama pandemi global akibat wabah Covid-19. Kini, 4 tahun berlalu, masihkan patuhi protokol kesehatan?

Baca Selengkapnya

Pria Ini Sudah Disuntik Vaksin Covid-19 217 Kali, Apa Dampaknya?

7 Maret 2024

Pria Ini Sudah Disuntik Vaksin Covid-19 217 Kali, Apa Dampaknya?

Seorang pria di Jerman mendapat suntikan Vaksin Covid-19 sebanyak 217 kali dalam waktu 29 bulan.

Baca Selengkapnya

Kasus Covid-19 Melonjak 200 Persen, Wali Kota Depok Terbitkan Surat Edaran Berisi 8 Imbauan

6 Januari 2024

Kasus Covid-19 Melonjak 200 Persen, Wali Kota Depok Terbitkan Surat Edaran Berisi 8 Imbauan

Wali Kota Depok menerbitkan surat edaran berisi delapan poin imbauan. Hal yang mendasari SE ini karena kasus Covid-19 di Depok melonjak.

Baca Selengkapnya

Ragam Istilah Ketika Pandemi Covid-19, Masih Ingat dengan Social Distancing?

6 Januari 2024

Ragam Istilah Ketika Pandemi Covid-19, Masih Ingat dengan Social Distancing?

Kendati Covid-19 tidak lagi berstatus pandemi jadi endemi Covid-19, tapi masyarakat diimbau agar tetap waspada. Ini istilah saat Covid-19 mewabah.

Baca Selengkapnya

Kasus Covid-19 Naik Lagi 75 Persen, Singapura Minta Warganya Kembali Pakai Masker

16 Desember 2023

Kasus Covid-19 Naik Lagi 75 Persen, Singapura Minta Warganya Kembali Pakai Masker

Kementerian Kesehatan Singapura meminta warganya kembali menggunakan masker di tempat-tempat ramai seiring meningkatnya kasus COVID-19.

Baca Selengkapnya

Guru Besar UI Desak Pemerintah Perkuat Surveilans Kasus Covid-19

14 Desember 2023

Guru Besar UI Desak Pemerintah Perkuat Surveilans Kasus Covid-19

Guru Besar FKUI Tjandra Yoga Aditama mendesak pemerintah memperkuat surveilans untuk merespons peningkatan kasus Covid-19.

Baca Selengkapnya

Kasus Covid-19 di Malaysia Naik 57 Persen, Menpar Minta Jangan Panik

7 Desember 2023

Kasus Covid-19 di Malaysia Naik 57 Persen, Menpar Minta Jangan Panik

Malaysia mencatatkan kenaikan kasus Covid-19 yang signifikan. Dalam beberapa hari terakhir, Covid-19 di Malaysia naik hingga 57 persen.

Baca Selengkapnya

Princess Cruises Meluncurkan Kapal Pesiar Baru Sun Princess

1 November 2023

Princess Cruises Meluncurkan Kapal Pesiar Baru Sun Princess

Dalam rangka peluncuran kapal pesiar terbaru, Princess Cruises juga mengadakan undian berhadiah untuk dua pemenang

Baca Selengkapnya

PM Selandia Baru Positif Covid Menjelang Pemilu

2 Oktober 2023

PM Selandia Baru Positif Covid Menjelang Pemilu

Selandia Baru bersiap menghadapi Pemilu. PM Selandia Baru yang akan kembali mencalonkan diri, terserang Covid.

Baca Selengkapnya